DEPRESIASI DAN DEPLESI

Download 2 Feb 2010 ... DEPRESIASI DAN DEPLESI. MATERI 6. KULIAH 8. FTIP UNPAD. PENGERTIAN DEPRESIASI l Biaya yang sebenarnya berfungsi sebagai ...

0 downloads 323 Views 413KB Size
DEPRESIASI DAN DEPLESI MATERI 6 KULIAH 8 FTIP UNPAD

PENGERTIAN DEPRESIASI l Biaya yang sebenarnya berfungsi sebagai tabungan, yang harus dikeluarkan sebagai cadangan pengganti investasi (misalnya berupa asset tetap) yang telah dikeluarkan. l Depresiasi muncul karena 2 hal : 1. Adanya keausan atau kerusakan akibat pemakaian (mesin, rumah atau asset lainnya) 2. Asset yang ada tidak sesuai lagi dengan teknologi atau perkembangan jaman.

Bahan Ajar Ekonomi Teknik - Revisi 0 - Update 02 Februari 2010

1

Beberapa Metode Depresiasi

Bahan Ajar Ekonomi Teknik - Revisi 0 - Update 02 Februari 2010

2

Bahan Ajar Ekonomi Teknik - Revisi 0 - Update 02 Februari 2010

3

LATIHAN lJika diketahui : ¡P = 5000000 ¡S = 500000 ¡i = 10% ¡k = 5 ¡N = 5

lHitung berapa d dengan ke 4 metode

DEPLESI l Konsumsi sumberdaya alam yang ada habisnya seperti mineral, gas alam, minyak bumi dinamakan deplesi l Pengertiannya mirip dengan depresiasi dimana depresiasi adalah penyusutan karena aus akibat pemakaian dari suatu asset sedangkan deplesi bukan karena penggunaan asset tapi karena penggunaan sumber daya alam yang dieksploitasi sehingga makin lama makin menyusut atau menipis

Bahan Ajar Ekonomi Teknik - Revisi 0 - Update 02 Februari 2010

4

Cara penentuan deplesi l Berdasarkan ongkos deplesi ¡Penggunaan sumberdaya alam harus diperhitungkan adanya tunjangan atas penggunaan sumberdaya alam tersebut sebagai biaya kompensasi

l Berdasarkan persentase deplesi ¡Dihitung sebagai biaya pembebanan seperti halnya pajak, misalnya dinyatakan dengan x% dari sejumlah sumberdaya alam yang dieksploitasi

Bahan Ajar Ekonomi Teknik - Revisi 0 - Update 02 Februari 2010

5