HIPERSENSITIVITAS

Download PENGERTIAN. : suatu imun respon yang tidak diinginkan yang dapat menyebabkan kerusakan jaringan sebagai akibat paparan (antigen) terhadap ...

0 downloads 414 Views 364KB Size
PENGERTIAN : suatu imun respon yang tidak

diinginkan yang dapat menyebabkan kerusakan jaringan sebagai akibat paparan (antigen) terhadap substrat yang sebenarnya secara intrinsik adalah tidak berbahaya.

HIPERSENSITIVITAS

(Kimball,J.W.”Introduction to Immunology”Macmilan Publishing Company, New York, 1983)

PENGGOLONGAN

TYPE I Mekanisme

oleh Gell & Coombs PENGGOLONGAN

CONTOH

Immediate Hypersentivity

Tipe I

Antibody mediated cytotoxicity Immune compleks Cell–mediated Hypersentivity

Tipe II

Drug allergy (termasuk anaphylaxis shock) Hay fever Anemia hemolitik

Fc reseptor

-DERMATITIS -ASMA -URTICARIA -ANAPHILAXIS

Tipe III Tipe IV

SYOK

Auto imun Dermatitis kontak, TBC

KASUS 1 „

Produksi Ig E

Apabila sesorang menderita alergi amoxixillin. Apakah dia akan menderira alergi pada saat pertama kali mengkonsumsi amoxixillin?

KASUS 2 „

Apabila seseorang diketahui menderita alergi amoxixillin dan dia mendapat resep amoxixillin. Apakah yang anda lakukan?

1

TYPE II Mekanisme

KASUS 3 „

Apabila seseorang menderita alergi amoxixillin tablet produksi sanbe, tetapi tidak ada reaksi alergi pada saat dia menkonsumsi produksi otto. Apa kemungkinan penyebabnya?

TYPE III Mekanisme

TYPE IV Mekanisme

4 JENIS REAKSI TYPE IV 1. 2. 3. 4.

Reaksi Jones Mote Hipersensitivitas kontak Tipe Tuberkulin Reaksi granulomata

2