Merancang & Mempersiapkan RAT dan Agenda Penting Lainnya

Peranan Pengurus & Manajemen Dalam Mempersiapkan Laptah untuk RAT - Tujuan & Kegunaan Laporan Tahunan ... Gambaran Umum Koperasi, Laporan Tentang Peng...

68 downloads 422 Views 371KB Size
Rapat Anggota Tahunan

Merancang & Mempersiapkan RAT dan Agenda Penting Lainnya (# KOP-001)

SIAPA SEBAIKNYA IKUT? 1. 2. 3. 4. 5.

Pengurus Koperasi & Dekopinda, Pejabat Pemerintah Bidang Koperasi, UKM & Perdagangan Ketua Bid. Org, Sekretais; Direksi/Manajemen Koperasi Manajer Keuangan, Manajer Pembinaan Anggota Widyaiswara Balai Pelatihan Koperasi, Dll

TUJUAN PELATIHAN Rapat Anggota merupakan instrumen khas yang paling jelas menunjukan ciri ke-khas-an suatu badan usaha yang disebut koperasi. Jika RUPS perseroan memberikan aroma kapitalistik, maka kebersamaan dan sosialistik akan mewarnai suasana setiap Rapat Anggota. Dengan ciri seperti itu, bukan berarti masalah keberhasilanbisnis dan laba koperasi tidak menjadi fokus koperasi. Untuk memadukan kebersamaan dan keberhasilan bisnis itu, maka pelatihan kita akan membahas dua aspek yaitu aspek kelembagaan tentang tata cara dan prosedur RAT dan aspek bisnis yaitu sumber-sumber pembiayaan.

RINGKASAN TOPIK Peranan Pengurus & Manajemen Dalam Mempersiapkan Laptah untuk RAT - Tujuan & Kegunaan Laporan Tahunan (Laptah) Koperasi - Persyaratan & Dasar Penyusunan Laptah - Cara Penyusunan Laptah : Pembentukan Tim Penyusun, Dukungan dari Luar Tim, Rencana Waktu Dll - Kerangka Umum Laptah: Gambaran Umum Koperasi, Laporan Tentang Pengawasan, Laporan Pertanggung Jawaban Pengurus, Laporan Keuangan;

1/2

Rapat Anggota Tahunan

Penyelenggaraan Rapat Anggota Tahunan - Evaluasi Laptah oleh Badan Pengawas - Tujuan dan Tata Cara Penyelenggaraan Berbagai Rapat Anggota Koperasi - Contoh Dokumen RAT - Penyelenggaraan RAT oleh Koperasi yang Memiliki Anggota yang Sangat Banyak - Contoh Dokumen RAT Normatif: Contoh Buku Panduan, Rancangan Acara, Tata Tertib dan Berita Acara Keputusan RAT dan Contoh Laporan Tahunan,Dll

Sumber Dana: Landasan untuk Memahami Manajemen Keuangan Koperasi (Coperative Finance) -

Pengaruh Tingkat Bunga & Fluktuasi Valas Memposisikan Diri Sebagai Koperasi yang Bankable Laporan Keuangan dan Proyeksi Keuangan yang Menarik Bendahara Sebagai Penjual Kebutuhan Keuangan Koperasi

Sumber Dana: Skema Pemerintah & Alternatif -

Bidang Usaha Koperasi yang Pembiayaannya Di Sediakan Pemrintah Penjaminan dari Pemerintah atau Koperasi Sendiri Skema Pemerintah dan Bank Pelaksana Skema Khusus Penguatan Simpan Pinjam BLU Dana Koperasi yang Digulirkan

Level : Advance

2/2