PENGASUHAN POSITIF

Download 29 Ags 2017 ... Pengasuhan POSITIF: Menjaga Anak dari Bahaya Narkoba dan Pornografi. DR. IR. DWI HASTUTI, MSC. KEPALA BAGIAN PERKEMBANGAN A...

0 downloads 441 Views 1MB Size
Pengasuhan POSITIF: Menjaga Anak dari Bahaya Narkoba dan Pornografi

DR. IR. DWI HASTUTI, MSC KEPALA BAGIAN PERKEMBANGAN ANAK DEPARTEMEN ILMU KELUARGA & KONSUMEN FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA , IPB PENGELOLA LABSCHOOL PENDIDIKAN KARAKTER IPB DISAMPAIKAN PADA SEMINAR PKGA-IPB, 29 AGUSTUS 2017

Anak anak : siapa mereka? • Bayi dan usia dua tahun • Anak usia tiga – lima tahun/Anak Usia Pra sekolah • Anak Usia Sekolah • Anak Remaja

USIA 18 TAHUN KE BAWAH SEBAGAI USIA ANAK

Terdapat kurang lebih 80 juta anak di Indonesia

Sama dengan jumlah penduduk Philipina atau Vietnam

Kapan Usia Perkembangan Anak Paling Rawan ?

• Untuk terpapar pada narkoba dan pornografi adalah : • pada saat anak mampu membaca • mampu bersosialisasi dengan orang/media lain • Memiliki akses pada materi tsb.

Apakah Bahayanya Narkoba & Pornografi • Keduanya berdampak pada kesehatan fisik dan kesehatan jiwa • Cikal bakal perilaku buruk lainnya : aneka kejahatan & kriminalitas • Disebabkan “ketidaksadaran” penggunanya

• Semua kecanduan  addicted  merusak Pre Frontal Cortex • Otak rusak selalu minta stimulasi dan kepuasan • Kontrol diri semakin lemah, otak tak mampu berpikir logis

Bagaimanakah caranya agar anak tidak terlibat Adiksi? • PREVENTIF adalah usaha untuk mencegah KURATIF PREVENTIF sebelum anak Adalah dengan terekspose oleh adiksi PENGASUHAN • KURATIF adalah usaha POSITIF, BERuntuk mengobati dan BASIS KARAKTER menangani anak yang telah terjangkit adiksi

Fakta seputar PENGASUHAN di Indonesia ! • ibu banyak meniru, tidak mengenal pengetahuan tentang Parenting, atau Pengasuhan • Semakin besar anak maka ibu semakin longgar, permisif dan tidak bisa lagi menangani anak, terutama pada anak laki lakinya • Ayah cenderung tidak terlibat dan tidak berpartisipasi dalam kehidupan anak

Fakta : Ibu mengasuh anak sebentar saja

15

10,1

10,3

10,2

10

5

4,1 2,7

4

3

2,3

0,9

0,5

3,9

3,4 1,6

3

0,4

3,1 1,9

0,6

2,8

3

0,7

0 Pejawaran

Domestik Produktif Sosial

Punggelan

Domestik Pengasuhan Antara

Total

Pribadi Leisure

0,6

Studi HIKOM di Pamijahan (2015-2016) Pengasuhan Penerimaan-Penolakan menurut Kelompok Usia

1

Nilai rata rata dan standar deviasi Tingkat Pendidikan

Acceptance parenting (rata ± SD)

Aggression parenting (rata ± SD)

Neglect parenting (rata ± SD)

Rejection parenting (rata ± SD)

PAUD

69.11±15.18

61.75±12.55

63.65±15.35

55.95±13.73

SD

43.07±18.57

26.42±13.43

31.78±12.36

37.26±12.69

SMP

24.56±13.93

30.64±13.53

28.31±12.65

34.08±13.25

SMA

22.83±12.68

27.52±13.39

22.37±11.41

25.97±11.04

Total (n=400)

62.61±14.95

32.19±14.97

29.40±13.74

24.67±12.31

PSYCHO SOCIAL STIMULATION PRACTICE IN EAST NUSA TENGGARA Mother kiss/hug/touch Give no stories/telling s. Mothers say naughty Beat the kids/physical Angry when child cry Give no toys

Figure. Percentage of Mothers in parenting practice

PERILAKU ASOSIAL REMAJA (Studi STRANAS, 2011-2013) Di Bogor Kota Perilaku Merokok

Laki-laki (%)

Kabupaten

Perempuan (%)

Laki-laki (%)

Perempuan (%)

31,0

5,5

34,5

2,0

14,0

3,0

5,0

0,0

2.5

0,0

0.5

0,0

- Gambar porno

39,0

16,5

37,0

19,0

- Video porno

28,5

8,0

21,0

11,0

0,0

0,5

0,0

0,0

Game online

36,5

28,5

42,0

20,0

Tawuran

13,5

1,0

9,0

0,0

Minum alkohol Narkoba Free sex

- Hubungan sex

Kesalahan Mendidik akan menentukan PERILAKU • Penuh Kasih Sayang

• Tanpa rasa takut, ancaman

• Mendorong, memberikan motivasi, mendampingi

• Merendahkan, membandingkan, menyalahkan, memberi label

Mengapa harus kasih sayang? • Mengasuh dengan Kasih sayang • Kasih sayang meningkatkan kerja otak • Kasih sayang membentuk kepercayaan diri anak • Self Esteem, Self control pada Anak

Bagaimana MENGASUH ANAK ?

ASAH, ACTING ASIH, FEELING

ASUH, KNOWING

MENJADIKAN KARAKTER (pembentukan Akhlak Mulia Anak) SEBAGAI TUJUAN, PROSES DAN OUTPUT : KEPERCAYAAN DALAM PENGASUHAN

1. BAHASA KASIH SAYANG

• BERIKAN PERHATIAN

• KALAU ANAK MENANGIS, LIHAT DAN DATANGI, JANGAN DIBIARKAN • TANYAKAN : ADA APA, KENAPA? • PAKAI BAHASA YANG LEMBUT

2. PESAN KASIH SAYANG

BELAI ANAK PELUK ANAK

CIUM ANAK

BERCANDA DENGAN ANAK, BERMAIN DENGAN ANAK

3. BENTUK KELEKATAN EMOSI IBU - ANAK KALAU MENANGIS ANAK AKAN MENCARI IBUNYA KALAU MARAH , KECEWA ANAK akan MENYAMPAIKAN KE IBU

KALAU IBU PERGI ANAK SEDIH, INGIN IKUT

4. BIASAKAN UCAPAN KATA KATA YANG BAIK KEPADA ANAK

Ijin jika meminjam barang

Tidak boleh ucapkan kata kasar, buruk pada anak

Ajarkan untuk mengucapkan: terima kasih, maaf, tolong, permisi

Berteima kasih atas kebaikan hari ini

Tegas berbeda dengan kasar Ini boleh dan Ini tidak boleh, itu adalah ketegasan

Memandang anak saat bicara

5.Ucapkan Kata kata yang mendorong anak Ayo, kita coba Memang susah tapi dicoba dulu Yuk dikerjakan sama sama

Dulu ibu juga tidak bisa Kalau berusaha pasti bisa!

MENGAPA KITA HARUS MENDORONG ANAK? • SETIAP ANAK BUTUH DUKUNGAN, TERUTAMA DARI ORANGTUA

GURU

ORANGTUA

• ATAU DARI ORANG DEKAT, MISAL GURU/WALI KELAS YANG DIPERCAYA ANAK

PROCESSES OF FAMILY INVOLVEMENT AND YOUNG CHILDREN’S OUTCOMES PARENTING • Parent–child relationship • Participation in child centered activities HOME–SCHOOL RELATIONSHIPS • Communication • Participation

RESPONSIBILITY FOR LEARNING Outcomes • Reading in the home • Parent–child conversations

CHILD OUTCOMES • Social competence • Cognitive development • Communication skills • Literacy development • Vocabulary growth • Expressive language • Comprehension skills • Positive engagement with peers, adults, and learning Harvard Family Research Project, 2006

6. MEMBENTUK KEPERCAYAAN DIRI ANAK • KEPERCAYAAN DIRI ADALAH MODAL SETIAP INDIVIDU

• ANAK HARUS PERCAYA DIRI NAMUN TIDAK SOMBONG

• MEMBENTUK KEPERCAYAAN DIRI, JUGA MEMBENTUK KONTROL DIRI ANAK

7. UCAPKAN HARAPAN ANDA PADA ANAK MENERIMA ANAK, MEMAAFKAN KESALAHAN DAN KEKURANGAN ANAK ANAK KITA  MENGOREKSI

IBU INGIN KAMU MERUBAH PERILAKUMU

AYAH INGIN KAMU BERUBAH LEBIH BAIK

JADILAH ANAK BERGUNA

8. BERDOA LAH UNTUK ANAK ANDA • Doakan anak menjelang ia tidur • Berdoa bersama sama

• Ajarkan ibadah/shalat sejak kecil AJARKAN BAHWA BERDOA ADALAH CARA PALING TEPAT BAGI ANAK UNTUK MAJU BERDOA SEBAGAI CARA UNTUK MELEPASKAN BEBAN kepada

9. LAKUKAN PERBUATAN KEBAIKAN BERSAMA SUAMI DAN SELURUH ANGGOTA KELUARGA

Ayah adalah tokoh penting bagi anak laki (role model) dan anak perempuan (protection) Suami menjadi sumber pendukung bagi kebutuhan instrumental keluarga juga bagi perlindungan ibu dan anak

Keluarga adalah wadah menyenangkan, membahagiakan buat semua

Selamat Mengasuh dan berbagi kebaikan

TERIMA KASIH

EMAIL: tutimartianto@ yahoo.com dwithastutiipb@ gmail.com