Pendahuluan Bila suatu sel mikroorganisme ditempatkan dalam suatu medium yang mengandung nutrisi yang diperlukan untuk pertumbuhan mikroorganisme, di ...
Setiap mikroorganisme mempunyai respons yang berbeda terhadap faktor lingkungan (suhu, pH ... (pH), pengaruh pH terhadap ... menghambat kerja enzim oksidatif dan
2 REPRODUKSI DAN PERTUMBUHAN MIKROORGANISME A. REPRODUKSI MIKROORGANISME Perkembangbiakan mikroorganisme dapat terjadi secara seksual dan aseksual
Download rumah sakit seperti udara, lantai, air, makanan, benda-benda medis ataupun non ... mikroorganisme pada air yang digunakan di unit perinatologi RSUAM, apa ...
Download kehidupan sehari-hari, misalnya untuk minum, mencuci baju , mencuci peralatan makan, mencuci tangan, mandi, ... mikroorganisme pada air yang digunakan di unit perinatologi RSUAM, apa saja jenisnya, berapa .... pengendalian pencemaran,
Download kehidupan sehari-hari, misalnya untuk minum, mencuci baju , mencuci peralatan makan, mencuci tangan, mandi, ... mikroorganisme pada air yang digunakan di unit perinatologi RSUAM, apa saja jenisnya, berapa .... pengendalian pencemaran,
Download uji biokimia untuk mengidentifikasi bakteri yang didapat. Sampel yang digunakan berupa air non-konsumtif yang yang digunakan tenaga medis di unit.
Download Abstrak. Rumah sakit merupakan salah satu tempat dapat ditemukannya mikroba patogen, karena mikroba patogen dapat hidup dan berkembang di lingkungan rumah sakit seperti udara, lantai, air, makanan, benda-benda medis ataupun non medis.
Download PERTUMBUHAN DAN PENGENDALIAN MIKROORGANISME II. Oleh : Dra. Yanti Hamdiyati, M. ... mahasiswa dapat menentukan metode yang tepat dalam pengukuran pertumbuhan suatu kelompok mikroorganisme ..... Seorang penduduk kampung Sukagalih ingin
Download PERTUMBUHAN DAN PENGENDALIAN MIKROORGANISME II. Oleh : Dra. Yanti Hamdiyati, M. ... mahasiswa dapat menentukan metode yang tepat dalam pengukuran pertumbuhan suatu kelompok mikroorganisme ..... Seorang penduduk kampung Sukagalih ingin
Download penularan/pemindahan penyakit dari mikroorganisme ke manusia. ○Jenis bakteri, kapang dan virus: merupakan patogen yang menular dalam bahan makanan. ○Jenis bakteri, kapang dan virus: merupakan patogen yang menular dalam bahan makanan. ○
Download 18 Feb 2012 ... sama yaitu memerlukan sumber karbon, energi, air, nitrogen, fosfat, dan mineral. Medium yang digunakan dalam Mikrobiologi sangat beraneka macam. Medium dapat dibuat secara alami maupun membeli sudah dalam bentuk kemasan j
ATP, proton motive force, menurunkan tenaga dan pengambilan nutrisi serta pembentukan rangka karbon dalam jalur metabolisme inti ... melibatkan pembentukan ATP
Download Energ diperoleh: dari metabolisme→ transformasi ... katabolisme); dlm reaksi metabolisme. Dipecah ... Heterotrophic (protozoa, fungi, & kebanyakan bakteri).
dimilikinya untuk degradasi karbohidrat, lemak, protein, dan asam amino. ... Berikut ini reaksi biokimia yang terjadi pada penguraian glukosa
Download 18 Feb 2012 ... sama yaitu memerlukan sumber karbon, energi, air, nitrogen, fosfat, dan mineral. Medium yang digunakan dalam Mikrobiologi sangat beraneka macam. Medium dapat dibuat secara alami maupun membeli sudah dalam bentuk kemasan j
Download 18 Feb 2012 ... Pembuatan medium menggunakan bahan-bahan alami selain lebih murah juga dapat .... u ciri khas misalnya Blood Agar. Medium ... a. Agar miring b. Agar tegak. Gambar 10. Berbagai tampilan medium padat a. Stock culture b. Pem
Download berupa bakteri, fungi, protozoa dan lain-lain. Mikroorganisme ... penyaringan, misalnya sterilisasi, pembakaran ... bila dilengkapi aliran udara yang melalui filter.
Download The objectives of the research were to know the species and the most dominant microorganisms that become a source of contamination in in vitro culture at Sub lab Biology, central laboratory of Sebelas Maret University. As in many general
Download The objectives of the research were to know the species and the most dominant microorganisms that become a source of contamination in in vitro culture at Sub lab Biology, central laboratory of Sebelas Maret University. As in many general
Variasi poliketida yang mungkin terjadi Variasi 1 : sejumlah unit berikatan membentuk suatu rantai yg terdiri dari 4 unit atau lebih. Paling besar :
Download 18 Feb 2012 ... Pembuatan medium menggunakan bahan-bahan alami selain lebih murah juga dapat .... u ciri khas misalnya Blood Agar. Medium ... a. Agar miring b. Agar tegak. Gambar 10. Berbagai tampilan medium padat a. Stock culture b. Pem
Download 18 Feb 2012 ... sama yaitu memerlukan sumber karbon, energi, air, nitrogen, fosfat, dan mineral. Medium yang digunakan dalam Mikrobiologi sangat beraneka macam. Medium dapat dibuat secara alami maupun membeli sudah dalam bentuk kemasan j
Mikroorganisme : infeksi pada manusia, hewan, tanaman, mencemari makanan, kerusakan (kayu, rumah, dll). Menyebabkan kerugian ekonomi Pengendalian : segala usaha untuk
Download Limbah pencucian ikan dari pasar ikan dan industri pengolahan ikan tradisional biasanya langsung dibuang di saluran pembuangan tanpa adanya pengolahan limbah terlebih dahulu. Dampak pencemaran ini dapat menurunkan kualitas perairan seh
PERTUMBUHAN MIKROORGANISME Marlia Singgih Wibowo School of Pharmacy ITB
Pendahuluan Bila suatu sel mikroorganisme ditempatkan dalam suatu medium yang mengandung nutrisi yang diperlukan untuk pertumbuhan mikroorganisme, di dalam suatu sistem tertutup (batch system) maka pola pertumbuhannya mengikuti fase-fase tertentu Setiap jenis mikroorganisme memiliki kekhas-an tersendiri
Pertumbuhan sel mikroba Pertumbuhan sel : bertambahnya jumlah sel atau massa sel Growth (pertumbuhan) merupakan hal yang penting dalam fungsi mikroba Bakteri membelah diri dalam waktu 20-90 menit Ragi : 90-120 menit Kapang : 4-8 jam
Syarat mikroba tumbuh Ada sel hidup Ada sumber energi Ada nutrisi dan faktor pertumbuhan Tidak ada inhibitor atau toksin Kondisi fisiko-kimia yang mendukung
Kurva pertumbuhan mikroorganisme (sistem batch) c Biomasa
d
(X)
e µ x = dX/dt µ =laju pertumbuhan
b
X=konsentrasi sel t=waktu
a Waktu (t) Ket : a: fase lag ; b: fase log ; c:fase stasioner ; d:fase kriptik ; e:fase kematian
sehingga ln X2/X1=µ(t2-t1) t1 x1 bila X2 = 2 X1 (doubling), maka (t2-t1) = ln 2/µ = 0,683/µ Sehingga kurva ln X vs t akan linear dengan angka kemiringan µ
Fase lag (adaptasi) Pada tahap ini terjadi reorganisasi konstituen molekul mikro dan makro Melibatkan sintesis komponen struktur sel atau represi enzim Fase lag bisa panjang atau singkat tergantung kondisi lingkungan dan sifat mikroorganisme
Fase logaritmik (eksponensial) Suatu periode kesetimbangan (steady growth) dengan nilai µ (growth rate) konstan Karakteristik fase ini adalah garis lurus bila diplot pada kurva semilog (ln x vs waktu) Keadaan akan konstan sampai terjadi perubahan komposisi medium yang cukup signifikan
Fase stasioner Saat nutrisi berkurang atau adanya akumulasi beberapa produk yang dapat bertindak sebagai inhibitor, µ akan berkurang Pada fase ini µ sampai mendekati 0 Untuk banyak mikroorganisme, metabolit sekunder baru diproduksi pada fase ini, dapat disimpan di dalam sel atau disekresi keluar sel
Fase kriptik (cryptic growth) Adakalanya setelah fase stasioner beberapa saat, terjadi lisis pada sel yang telah mati, menyebabkan keluarnya produk/isi sel Isi sel yang lisis dapat menjadi nutrisi bagi sebagian sel yang masih hidup sehingga memungkinkan terjadinya pertumbuhan baru (cryptic growth)
Sistem kultur untuk pertumbuhan dan produksi menggunakan mikroorganisme Sistem batch (kultur curah) Sistem fed-batch (kultur curah umpan) Sistem continuous (kultur sinambung)
Batch
Fed-batch
Continuous
Pertanyaan :
Bagaimana bentuk kurva pertumbuhan mikroorganisme pada sistem fed-batch dan sistem continuous? Silakan ambil selembar kertas, lalu jawablah pertanyaan tersebut.