Download Tindakan refleks adalah reaksi-reaksi otomatis dan bawaan seperti bersin dan berkedip. Biasanya untuk mereduksi ketegangan. Proses primer m...
Download Tindakan refleks adalah reaksi-reaksi otomatis dan bawaan seperti bersin dan berkedip. Biasanya untuk mereduksi ketegangan. Proses primer menyangkut suatu reaksi psikologis yang sedikit lebih rumit. Dgn membentuk khayalan tentang obyek
Teori kognitif, dikembangkan oleh para ahli psikologi kognitif, teori ini berbeda dengan ... Menurut pandangan Gestalt, transfer belajar terjadi dengan jalan
Sejarah,Pengertian, Alran, dan Tokoh Psikologi Hal. 4 Bab I Pendahuluan 1.1. Pengertian Psikologi Psikologi yang dalam istilah lama disebut ilmu jiwa itu berasal dari
berhasil menyelesaikantugas makalah Agama Islam II yang berjudul “Aliran-aliran dalam Agama Islam” tepat pada waktunya
memberikan rahmat, hidayah serta karunia-Nya kepada kami sehingga kami berhasil menyelesaikantugas makalah Agama Islam II yang berjudul “Aliran- aliran dalam Agama Islam” tepat pada waktunya. Kami menyadari bahwa makalah yang kami selesaikan ini masi
Download Meski konsultan-konsultan psikologi olahraga boleh bekerja pada ...... pijatan, CD, suatu film, waktu untuk membaca suatu buku yang baik, atau suatu makanan ...
Download Ariani, Media Komunikasi Pilihan Karyawan 151. Aliran pesan dalam komunikasi organisasi dapat terjadi dari atasan ke bawahan (downward communication) ...
Dalam sejarah pemikiran Islam, telah tumbuh dan berkembang berbagai ... Ilmu Ushuluddin. Vol. 12, No. 1. 88. Tulisan ini tidak bermaksud mengungkapkan pemikiran dan ajaran. Mu'tazilah tersebut, melainkan ingin melihat keberadaan sebuah aliran ... kem
Download ▫Transgender. →PPDGJ III dan DSM III-IV → Gangguan. Jiwa (gangguan identitas Gender). →DSM V → Gender dysphoria. ▫Homoseksual dan biseksual. →Gaya hidup alternatif. →Homoseksualitas dianggap gangguan mental bila yang bersangkutan menga
isi pendidikan. Kurikulum adalah media di mana filsafat kehidupan berubah menjadi kenyataan. Suatu kurikulum yang mengkonversi potensi menjadi tindakan, yang mencerminkan ... gerbang utama untuk mengetahui dan memahami aliran filsafat pendidikan seba
PLURALISME DAN FENOMENA ALIRAN KEAGAMAAN DALAM ISLAM1 ... dianut adalah teologi Asy’ariah dan tasawuf serta ... seorang umat Islam dalam menyikapi keadaan
Download JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 1, No. 1, (2013) ... Abstrak— Aplikasi matematika banyak sekali ... persamaan diferensial parsial adalah persamaan aliran panas.
Download Meski konsultan-konsultan psikologi olahraga boleh bekerja pada ...... pijatan, CD, suatu film, waktu untuk membaca suatu buku yang baik, atau suatu makanan ...
Download isu-isu psikologis dalam olahraga senam yang dihadapi sehari-hari yang dapat ... Kecemasan dapat dialami oleh atlet-atlet di dalam setiap olahraga, dan olahraga ...... pijatan, CD, suatu film, waktu untuk membaca suatu buku yang baik ,
Download PENGUJIAN KARAKTERISTIK ALIRAN FASA TUNGGAL. ALIRAN AIR VERTIKAL KE ATAS PADA PENUKAR KALOR. SALURAN RECTANGULAR BERCELAH ...
Download 11 Mar 2010 ... ALIRAN EKONOMI KELEMBAGAAN. DALAM RANAH KAJIAN ILMU EKONOMI. Prof.Dr. Purbayu Budi Santosa, M.S.. PIDATO PENGUKUHAN.
Download 29 Jun 2016 ... 33. 17 Lia Mariana. Hubungan Antara Persepsi Terhadap Standar Kompetensi. Lulusan Dan Motivasi Berprestasi Dengan Prokrastinasi. Akademik. 18 ... Kematangan Vokasional Dan Efikasi Diri Remaja Panti. Sosial Bina Remaja. 23
Download psikologi dalam memahami tindak kejahatan; Pengaruh sosial dan tindak kejahatan dan yang terakhir akan dibahas adalah ... Menurut teori Behaviourisme B.F. Skinner mekanisme belajar utama perilaku sosial adalah operant conditioning, dim
Download Kontribusi Psikologi Olahraga. • Berbagai Bentuk Latihan Mental. • Integrasi Program Latihan Mental. • Strategi Implementasi Program. • Berubah untuk Maju ...
Download Psikologi Olahraga menurut Anshel (1990) ... berbagai ilmu tersebut, Psikologi Olahraga khususnya yang .... literaturUumal dan buku Psikologi Olahraga),.
Download pendekatan kepustakaan, penulis artikel ini mengargumenkan bahwa disiplin ... pendekatan yang tidak hanya mengacu pada pertautan antara disiplin-disipin ilmu, ... Psikologi Islam sebagai salah satu disiplin ilmiah dan mazhab kelima dal
Download Permasalahan olahraga adalah persoalan yang sistemik, dan tidak mungkin dihadapi secara segmental. Kultur dan sistem pembinaan olahraga harus.
Download PERANAN PSIKOLOGI OLAHRAGA DALAM. MENGEMBANGKAN OLAHRAGA PRESTASI DI INDONESIA. Dimyati. Universitas Negeri Yogyakarta. Abstract.
Download PERANAN PSIKOLOGI OLAHRAGA DALAM. MENGEMBANGKAN OLAHRAGA PRESTASI DI INDONESIA. Dimyati. Universitas Negeri Yogyakarta. Abstract.
PENDEKATANPENDEKATAN/ALIRAN DALAM PSIKOLOGI
Pendekatan Psikoanalisa Tokoh : Sigmund Freud Lahir di Moravia, 6 Mei 1856. Wafat di London, 23 September 1939 Buku : The Interpretation of Dreams (1900) Tokoh yang mempengaruhi : Joseph Breuer, Ernest Bruke
Struktur Kepribadian (ID, Ego dan Superego) ID Merupakan sistem kepribadian yang asli Berisikan segala sesuatu yang secara psikologis diwariskan dan telah ada sejak lahir, termasuk instink-instink. Reservoir energi psikhis dan menyediakan daya untuk menjalankan kedua sistem lain.
Freud menyebut id sebagai “kenyataan psikhis yang sebenarnya” karena id merepresentasikan dunia batin pengalaman subyektif dan bukan kenyataan obyektif. Ciri kerja id : Prinsip kesenangan (Pleasure Principal) mereduksi ketegangan. Memiliki dua proses pelaksanaan reduksi ketegangan, yaitu tindakan refleks dan proses primer.
Tindakan refleks adalah reaksi-reaksi otomatis dan bawaan seperti bersin dan berkedip. Biasanya untuk mereduksi ketegangan. Proses primer menyangkut suatu reaksi psikologis yang sedikit lebih rumit. Dgn membentuk khayalan tentang obyek untuk menghilangkan ketegangan. Misal, membentuk khayalan tantang makanan pada orang lain. Pengalaman halusinatorik dimana obyek yang diinginkan hadir dalam bentuk gambaran ingatan disebut Pemenuhan Hasrat (wissfulfillment)
Pada dasarnya proses primer tidak akan mampu mereduksi ketegangan . (tidak cukup sampai mengkhayal!). Oleh karena itu berkembang suatu proses psikologis baru , yaitu Proses Sekunder yang terjadi pada struktur EGO.
EGO Timbul karena kebutuhan2 organisme memerlukan transaksi2 yang sesuai dengan dunia kenyataan obyektif. Perbedaan pokok antara id dan ego ; - id hanya mengenal kenyataan subyektif-jiwa - ego membedakan antara hal-hal yang terdapat dalam batin dan hal-hal yang terdapat dalam dunia luar
Bekerja mengikuti Prinsip Kenyataan (Reality Principal) dan bekerja menurut Proses Sekunder. Tujuan prinsip kenyataan adalah mencegah terjadinya ketegangan sampai ditemukan suatu obyek yang cocok untuk pemuasan kebutuhan. Proses Sekunder adalah berpikir realistik. Ego menyusun rencana untuk memuaskan kebutuhan dan kemudian menguji rencana ini melalui tindakan untuk melihat berhasil tidaknya rencana ini. Pengujian ini disebut Pengujian terhadap Kenyataan (reality testing).
Ego disebut Ekskutif Kepribadian mengontrol pintu ke arah tindakan , memilih arah respon dan memutuskan instink mana yang akan dipuaskan serta menentukan caranya. Ego tidak terpisah dari id. Seluruh energi ego bersumber id. Ego hadir untuk memajukan tujuan2 id dan tidak untuk mengecewakannya. Peranan utama ego : menengahi kebutuhan2 instinktif organisme dan kebutuhan lingkungan sekitar. Tujuan yang sangat penting : mempertahankan kehidupan individu dan memperhatikan perkembangbiakkan spesies.
SUPEREGO Sistem kepribadian ketiga dan terakhir dikembangkan. Merupakan perwujudan internal dari nilai-nilai dan cita2 tradisional masyarakat yang diterangkan orang tua kepada anak, melalui pemberian hadiah dan hukuman. Superego merupakan bagian moral kepribadian dan memperjuangkan kesempurnaan , bukan kenikmatan.
Fokusnya : memutuskan apakah sesuatu itu benar atau salah sehingga ia dapat bertindak sesuai dengan norma-norma moral yang diakui masyarakat. Merupakan tingkah laku yang diinternalisasi dari pemberian hadiah dan hukuman dari orang tua sehingga membentuk suara hati (conscience) sebagai salah satu subsistem superego. Subsistem lain adalah Introyeksi – penyatuan dari dari apa yang diberikan orang tua (hadiah & hukuman ) untuk kemudian menjadi ego-ideal anak. Artinya anak menerima atau mengintroyeksi norma-norma moral orang tua.
Fungsi pokok superego : 1. Merintangi impuls2 id terutama implus2 seksual dan agresif. 2. Mendorong ego untuk menggantikan tujuan2 realistis dengan tujuan2 moralistis 3. Mengejar kesempurnaan Jadi, superego cenderung menentang id ataupun ego dan membuat dunia menurut gambarannya sendiri. Superego sama seperti id bersifat tidak rasional dan sama seperti ego , melaksanakan kontrol atas insting2.
Tahapan Perkembangan Psikoseksual Bagi Freud ; tahun-tahun pertama kehidupan memiliki peranan yang menentukan bagi pembentukan kepribadian individu. Tahapan perkembangan ditentukan oleh cara-cara reaksi suatu zona tubuh tertentu.
Tahapan Perkembangan Psikoseksual 1. Fase Oral (0-1 th) ; mulut merupakan daerah pokok aktivitas dinamis 2. Fase Anal (1-3 th) ; pengeluaran faeces dpt menghilangkan ketidaksenangan dan memberikan rasa lega. 3. Fase Phalic (3-5 th); alat-alat kelamin merupakan daerah erogen terpenting