Apakah sertifikasi Sistem Manajemen Keselamatan dan

keseluruhan dalam rangka pengendalian risiko yang berkaitan dengan kegiatan kerja, ... Manfaat sertifikasi SMK3 ... terutama dalam lingkup Sistem Mana...

70 downloads 529 Views 3MB Size
Apakah sertifikasi Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) ? Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) adalah bagian dari sistem manajemen perusahaan secara keseluruhan dalam rangka pengendalian risiko yang berkaitan dengan kegiatan kerja, guna terciptanya tempat kerja yang aman, efisien, dan produktif. Berdasarkan Peraturan Menteri Ketenagakerjaan RI Nomor 26 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Penilaian Penerapan SMK3, perlu menunjuk lembaga audit independen sebagai pelaksana penilaian penerapan SMK3 pada setiap tempat kerja. PT TUV Rheinland Indonesia telah ditunjuk sebagai Lembaga Audit SMK3 (LASMK3) dari Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia. Siapa yang wajib dilakukan penilaian penerapan SMK3? Organisasi/perusahaan potensi bahaya tinggi : bidang pertambangan, minyak dan gas bumi. Organisasi/perusahaan potensi bahaya tinggi berdasarkan penetapan Direktur Jendral/Kepala Dinas. Perusahaan yang sukarela meminta audit. Perbedaan SMK3 dengan OHSAS 18001:2007.

Manfaat sertifikasi SMK3 Mengetahui pemenuhan perusahaan terhadap peraturan perundangan di bidang K3. Mendapatkan bahan umpan balik bagi tinjauan manajemen dalam rangka meningkatkan kinerja SMK3. Mengetahui efektivitas, efisiensi dan kesesuain

Berbeda dengan skema OHSAS 18001:2007, sertifikasi

serta kekurangan dari penerapan SMK3.

SMK3 dilakukan dalam 1 (satu) tahapan audit, dengan

Mengetahui kinerja K3 di perusahaan.

masa berlaku sertifikat selama 3 tahun, tanpa audit

Meningkatkan image perusahaan yang pada

surveilen pada tahun ke-2 dan ke-3.

akhirnya akan meningkatkan daya saing

Ketentuan tingkat potensi bahaya tinggi.

perusahaan. Meningkatkan kepedulian dan pengetahuan

PP RI No. 50 Tahun 2012 pasal 5 ayat 2 huruf b dan pasal 3

tenaga kerja mengenai K3 yang juga akan

sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

meningkatkan produktivitas perusahaan. Terpantaunya bahaya dan risiko di perusahaan.

Metode sampling.

Penanganan berkesinambungan terhadap risiko

Dalam audit SMK3, metode sampling digunakan untuk

Mencegah kerugian yang lebih besar kepada

sektor usaha yang berpindah-pindah tempat, dengan jenis pekerjaan yang sama. Contoh : kontraktor (wajib dilakukan sampling pada proyek yang dikerjakan), distribusi, dsb.

yang ada diperusahaan. perusahaan. Pengakuan terhadap kinerja K3 diperusahaan atas pelaksanaan SMK3.

Perhitungan hari audit SMK3. Tata cara perhitungan hari audit berdasarkan lampiran III Peraturan Menteri Ketenagakerjaan RI No. 26 Tahun 2014. Penetapan hari audit SMK3 dilakukan berdasarkan kategori : Ruang lingkup kegiatan usaha. Jumlah tenaga kerja. Kompleksitas. Tingkat risiko bahaya kegiatan usaha (tinggi, menengah, dan rendah).

Kualitas pelaporan dan manajemen basis data

Perencanaan

Pelaksanaan

Pelaporan

Pemantauan

Peningkatan

Timeline

II

I

III

IV

I : Pelaksanaan audit. II : Penyelesaian laporan audit SMK3. III : Penyelesaian review laporan audit. IV : Pengiriman laporan audit ke Kementerian

Maks. 30 hari

Maks. 7 hari

Maks. 3 hari

Ketenagakerjaan. Mengapa TÜV Rheinland Indonesia.

Kriteria penilaian penerapan SMK3. - Kategori tingkat awal

: 64 kriteria.

bidang pengujian, sertifikasi dan inspeksi.

- Kategori tingkat transisi

: 122 kriteria.

Hadir di lebih dari 69 negara dan 500 lokasi di

- Kategori tingkat lanjutan

: 166 kriteria.

seluruh dunia.

(Klien dapat memilih jumlah kriteria yang akan digunakan).

Sertifikasi dengan pengakuan Internasional. Memiliki 7 kantor cabang dan 3 laboratorium.

Tingkat pencapaian - Tingkat pencapaian penerapan kurang

: 0-59 %

- Tingkat pencapaian penerapan baik

: 60-84 %

- Tingkat pencapaian penerapan memumaskan : 85-100%

Memperoleh penunjukan dari Kementrian Ketenagakerjaan Republik Indonesia untuk melakukan Sertifikasi SMK3. Memiliki 17 auditor SMK3 yang berpengalaman terutama dalam lingkup Sistem Manajemen Mutu, Lingkungan, Keselamatan & Kesehatan Kerja, Energy Efficiency.

TÜV Rheinland Indonesia Menara Karya 10th Floor Jl. H.R. Rasuna Said, Block X-5 Kav. 1-2 Jakarta 12950 - Indonesia Phone +62 21 579 44 579 Fax +62 21 579 44 575 Email [email protected] www.tuv.com/id

® TÜV, TUEV and TUV are registered trademarks. Utilisation and application r equires prior approval

Memiliki pengalaman lebih dari 140 tahun di

Jumlah kriteria