KEMENTERIAN AGAMA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL

Menjelaskan sterilisasi dan mustrual regulation Mengkritisi dan memberi solusinya) ... Tanya jawab, presentasi makalah, PBL, dan active learning. F. E...

132 downloads 987 Views 723KB Size
KEMENTERIAN AGAMA

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

SUNAN AMPEL FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) MATA KULIAH MASAIL FIQHIYYAH A. Identitas 1. Data Pribadi : a. Nama Dosen b. Alamat Kantor c. Alamat Rumah d. Telp/ HP e. E-mail f. Blog 2. Mata Kuliah : a. Kode/ Nama MK b. Komponen c. Fakultas/ Prodi d. Bobot e. Semester f. Hari/ Jam/ Ruang

: Muttaqin Choiri, M.HI. : Fakultas Tarbiyah Gd. Eltis Lt. II UIN IN Sunan Ampel Surabaya : Simo Kwagean IV/10 Surabaya : 08567941999 : [email protected] : http://www.kinarayn.wordpress.com : Masail Fiqhiyyah : MKB (Mata Kuliah Keahlian Berkarya) : Tarbiyah dan Keguruan// Pendidikan Agama Islam : 2 SKS : V (Lima) : Selasa/ 08.20-10.00/ E1.205 : Kamis/ 12.00-13.40/ E1.102

B. DESKRIPSI MATA KULIAH Mata kuliah ini akan memberikan kemampuan kepada mahasiswa untuk memiliki wawasan tentang masalahmasalah hukum dan hasil ijtihad dari fiqh kontemporer. C. KOMPETENSI MATA KULIAH KOMPETENSI NO. DASAR 1. Memahami konsep umum Masail Fiqhiyyah al-Hadisah 2. Memahami makna perkawinan laki-laki muslim dg non muslim 3. Memahami konsep umum tentang KB dan kependudukan 4. 5.

INDIKATOR

aa) bb) cc) aa) bb) cc) aa) bb) cc) dd) Memahami konsep a)) Abortus, Sterilisasi dan b)) mustrual regulation c)) Memahami konsep aa) monogami dan bb)

Menjelaskan pengertian, rung lingkup, masail fiqhiyyah Menganalisis sebab-sebab terjadinya masalah Memberikan solusi terhadap permasalahan yang terjadi Menjelaskan makna perkawinan campuran Menganalisis dampak negatif perkawinan campuran Menganalisis hukum dan solusinya Menjelaskan pengertian KB dan kependudukan Menganalisis segi-segi positif dan negatif KB Mengkritisi program KB dan kependudukan Menjelaskan hukum KB menurut Islam Menjelaskan pengertian Abortus Menjelaskan sterilisasi dan mustrual regulation Mengkritisi dan memberi solusinya Menjelaskan poligami dan monogami Mengkritisi segi positif dan negatifnya

poligami 6. 7.

8

9

10 11

c) d) Memahami a) Pemanfaatan Barang b) Gadai dan Rahn c) Memahami konsep ttg a) anak angkat, anak b) pungut, anak hasil zina c) dan anak hasil d) inseminasi e) Memahami ttg konsep a) transplantasi anggota b) badan, transplantasi c) darah Memahami tentang a) euthanasia dan bunuh b) diri c) Memahami tentang Hak Kekayaan Intelektual Memahami tentang konsep wanita karir, kepemimpinan dalam rumah tangga dan masyarakat bagi wanita

a) b) a) a) b) c) d)

Menjelaskan syarat poligami di Indonesia Memberi solusinya Menjelaskan pengertian Gadai dan Rahn Menganalisis tujuan dan pemanfaatan barang gadai dan rahn Menjelaskan pandangan hukum Islam Menjelaskan pengertian anak pungut Menjelaskan pengertian anak angkat Menjelaskan pengertin anak zina Menjelaskan pengertian anak hasil inseminasi Menjelaskan pandangan Islam ttg anak tersebut Menjelaskan pengertian transplantasi anggota badan Menjelaskan pengertian transplantasi darah Menjelaskan pandangan Islam tentang transplantasi tersebutt Menjelaskan pengertian euthanasia dan bunuh diri Menganalisis sebab dan hukum melakukan euthanasia dan bunuh diri Menjelaskan pandangan Islam tentang euthanasia dan bunuh diri Membahas terminologi HAKI Hukum membajak Hak Cipta Hukum memnafaatkan Barang Bajakan serta ketentuannya Menjelaskan konsep wanita karir Menganalisis kepemimpinan wanita dalam rumah tangga dan masyarakat Menjelaskan sisi positif dan sisi negatif wanita karir Menjelaskan pandangan Islam tentang wanita karir, kepemimpinan wanita dalam rumah tangga dan masyarakat

D. MATERI DAN TIME LINE No Materi Mata Kuliah 1 Pengantar Perkuliahan; Penjelasan SAP, Silabus 2 Pengertian Masail Fiqhiyyah al-Hadisah, ruang lingkup dan tujuan mempelajarinya 3 PERKAWINAN BEDA AGAMA a) Pengertian perkawinan laki-laki muslim dg non muslim b) Dampak negatif dan positif perkawinan campuran c) Pandangan Islam tentang perkawinan campuran 4 KB DAN PERSOALAN KEPENDUDUKAN a) Konsep umum tentang KB dan kependudukan b) Dampak positif negatif program keluarga berencana c) Hukum KB dalam Islam 5 PENGGUGURAN KANDUNGAN a) Pengertian Abortus (Isqath Al-Haml) b) Macam Abortus Dan Tujuannya c) Pandangan Islam tentang Abortus 6 POLIGAMI vs MONOGAMI a) Konsep monogami dan poligami

Time Line

7

8 9

10

11

12

13

14 E.

b) Tujuan pernikahan poligami c) Sisi positif-negatif pernikahan poligami dan monogami d) Pandangan Islam tentang monogami dan poligami PEMANFAATAN BARANG GADAI a) Menjelaskan pengertian Rahn b) Menganalisis tujuan dan pemanfaatan barang gadai c) Menguraikan syarat Rahn d) Menjelaskan pandangan hukum Islam UJIAN TENGAH SEMESTER PERSOALAN ANAK DAN KETENTUANNYA a) Pengertian dan konsep ttg anak angkat, anak pungut, anak hasil zina dan anak hasil inseminasi b) Status anak angkat, anak pungut, anak hasil zina dan anak hasil inseminasi c) Pandangan Islam tentang anak tersebut BEROBAT DENGAN BENDA HARAM a) Pengertian berobat dan landasan pengobatan dalam Islam b) Jenis-jenis benda yang diaharamkan dalam Islam c) Pemetaan kondisi darurat melalui Kaidah Fiqhiyyah d) Landasan hukum berobat dengan benda haram EUTHANASIA a) Pengertian tentang euthanasia dan bunuh diri b) Analisis sebab dan tujuan euthanasia, dan bunh diri c) Pandangan Islam tentang euthanasia dan bunuh diri PEMBAJAKAN HAKI (Hak Kekayaan Intelektual) c) Membahas terminologi HAKI d) Hukum membajak Hak Cipta e) Hukum memnafaatkan Barang Bajakan serta ketentuannya WANITA KARIR DAN KEPEMIMPINANNYA a) Pengertian tentang konsep wanita karir, b) Konsep kepemimpinan dalam rumah tangga dan masyarakat bagi wanita c) Pandangan Islam tentang wanita karir dan kepemimpinan wanita dalam rumah tangga dan masyarakat UJIAN AKHIR SEMESTER

STRATEGI/ METODE PEMBELAJARAN Strategi Pembelajaran dalam perkuliahan ini adalah pembelajaran aktif, kreatif, efektif dan menyenangkan. Mahasiswa diharapkan ikut aktif dalam perkuliahan agar Kompetensi perkuliahan dapat tercapai secara maksimal. Kerjasama yang sinergis antara mahasiswa dengan mahasiswa, mahasiswa dengan dosen akan sangat membantu dalam mencapai tujuan perkuliahan. Setiap mahasiswa berkewajiban untuk ikut ambil bagian peran di dalam kelas, dan menjadikan kelas sebagai milik bersama. Tidak ada dominasi mahasiswa atau dosen, semua akan belajar bersama untuk menciptakan kelas yang kondusif dalam pembelajaran. Di akhir perkuliahan akan selalu dilakukan refleksi guna memperbaiki kualitas belajar mahasiswa; sehingga akan diketahui tingkat keberhasilan dari proses pembelajaran. Metode dalam penyampaian materi kuliah, antara lain: Lecturing, Tanya jawab, presentasi makalah, PBL, dan active learning

F.

EVALUASI Keberhasilan pembelajaran mahasiswa akan dinilai melalui berbagai jenis penilaian sebagai berikut: Aspek Penilaian Persentase Ujian Akhir Semester 40 % Ujian Tengah Semester 20 % Tugas Mandiri 30 % Presensi, Partisipasi 10 % Rumus Nilai Akhir Mata kuliah,

NA =(10 P + 20 UTS + 30 T + 40 UAS) 100

G. LITERATUR 1. Abdurrahman Isa, Masailul Fiqhiyyah al-Haditsah wa al-ahkamuh 2. Masyfuq Zuhdi, Masailul Fiqhiyyah 3. H. Mahjuddin, Masailul Fiqhiyyah; Berbagai kasus yang dihadapi “Hukum Islam” Masa kini 4. Sayyid Sabiq, Fiqh al-Sunnah 5. Yusuf al-Qardhawi, Fatawa Muashirah 6. Huzaimah Tahido Yanggo, Masail Fiqhiyyah Surabaya, 1 September 2015 Mengetahui Ketua Program Studi PAI

Dosen Pengampu

Dr. H. A. Yusam Thobroni, M.Ag

Muttaqin Choiri, M.HI.