Pada 28 Oktober 1928 kongres pemuda menyepakati. Sumpah Pemuda yang mengubah nama bahasa Melayu menjadi bahasa Indonesia dan mencetuskannya sebagai ba...
1901 penetapan Ejaan Ch. A. van Ophuysen bagi bahasa Melayu di Indonesia. 2 . 1916 Pidato Ki Hajar Dewantara dalam Kongres. Guru di Den Haag. 3. 2 Mei 1926 Kongres Pemuda Indonesia ke-1 → hari jadi bahasa Indonesia. 4. 28 Oktober 1928 Kongres Pemuda
SEJARAH BAHASA INDONESIA ... Ejaan Bahasa Indonesia dibakukan dan ditetapkan sejak 1972, setelah mengalami beberapa perubahan (tahun
Berikut ini akan dijelaskan sejarah dan perkembangan dari bahasa Indonesia, yaitu : 1. ... Tahun 1901 disusun ejaan resmi bahasa Melayu oleh Van Ophuijsen yang dibantu
Sel → kata latin cella. Berarti ruangan kecil, yang ditemukan oleh Robert Hooke, pengamatan terhadap sayatan gabus (terdapat ruangan-ruangan kecil yang menyusun gabus tsb). Sel merupakan suatu ruangan kecil yang bibatasi oleh membran, yang didalamnya
LANJUTAN METODE PENELITIAN. SEJARAH. ▫ Kritik sumber : mengevaluasi secara kritis semua bukti yang diperoleh. ▫ Menyusun hasil penelitian dalam suatu sistematika tertentu. ▫ Menyajikan dalam suatu cara yang dapat menarik perhatian dan mengkomunikasik
RELASI DAN FUNGSI. A. RELASI. Adalah hubungan antara elemen himpunan dengan elemen himpunan yang lain. Cara paling mudah untuk menyatakan
ABSTRAK. Pemahaman terhadap kedudukan dan fungsi Bahasa Indonesia dapat menjadi dasar menumbuhkan jiwa nasionalisme kaum muda dan pelajar. Dalam hal ini bahasa Indonesia mempunyai dua kedudukan yaitu sebagai bahasa Nasional dan bahasa Negara. Dalam k
SEJARAH FISIKA. [FI 335]. Semester : 6. SKS. : 2. Kelompok : Mata Kuliah Pilihan Wajib. 6/13/2010. Kelompok : Mata Kuliah Pilihan Wajib. Program. : S-1 Pendidikan Fisika ... Mesir Kuno, Fisika di Yunani Kuno, Perkembangan Fisika. Klasik dan Fisika Mo
tugas, presentasi, aktivitas selama perkuliahan, UTS, dan UAS. Buku sumber: Richtmeyer, dkk. (1955). Introduction to Modern Physics, New York: McGraw Hill. Company dan Jacoub, B. (1968). Sejarah Fisika, Bandung: Jurusan Pendidikan. Fisika. II. Silabu
Sejarah Asia Tenggara. 1. MASUKNYA IMPREALISME BARAT DI ASIA TENGGARA. 1. Jaman Penjelajahan Bangsa Barat. Di antara para penjelajah Barat di Asia Tenggara adalah sebagai berikut: a. Ordonico dari pardenone ( 1316-1330). Ia berangkat dari Eropa tahun
terkecil kehidupan, struktur dan fungsi jaringan tumbuhan dan hewan, struktur dan fungsi ... materi : struktur sel makhluk hidup, struktur dan fungsi permukaan sel dan ...... Mitokondria. Mitokondria adalah benda-benda bulat atau berbentuk tongkat ya
SILABUS. Mata Pelajaran. : Sains. Kelas/Semester. : VIII/I. Standar Kompetensi : Memahami kegunaan bahan kimia dalam kehidupan sehari-hari. Alokasi Waktu. : Topik. : Bahan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari. Kompetensi Dasar. Materi Pokok/. Pembelajar
Protozoa. A. Karakteristik. 1. Bersel satu. 2. Hidup bebas atau besimbiosis dengan organisme lain. 3. Pencernaan intraseluler pada vakuola makanan. Cara memperoleh makanan: holozoik; saprozoik; holofitik; saprofitik. 4. Alat gerak berupa pseudopodium
Hormon dan fungsi. ▫ Hormon memainkan peranan penting dalam koordinasi kimia. ▫ Hormon berfungsi mengawal atur semua proses fisiologidalam manusia dan tumbuhan seperti proses pertumbuhan dan pembiakan. ▫ Hormon ... Mekanisme kerja hormon. ▫ Sekresi e
MATERI PERKULIAHAN. 1. Pengertian, karakteristik serta pemakaian nama dan pengertian masa Orde. Lama, Orde Baru, dan Orde Reformasi sebagai suatu khidupan sosial budaya, politik di Indonesia bserta batas-batas Geografis dan ketatanegaraan wilayah NKR
sejarah dan ilmu-ilmu bantu sejarah; kausalitas dan eksplanasi sejarah; pembabakan sejarah, perkembangan dan permasalahan sejarah sebagai ilmu serta karakteristik ilmu sejarah; nilai, fungsi, dan kegunaan sejarah serta sejarah sebagai wahana pendidik
sesudah berusaha/ada hasilnya. Bagi hasil disepakati berdasarkan proporsi pembagian (nisbah). Jumlah pembagian laba meningkat sesuai dengan peningkatan jumlah pendapatan. Jumlahnya tidak diketahui sebelumnya. Tidak ada yang meragukan keabsahan keuntu
PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com ... genetika seperti pengertian tentang konsep gen, DNA, dan kromosom; hubungan antara gen ... Pada konsep. Mendelian, suatu gen digambarkan sebagai unit penurunan sifat yang mempunyai
Daur Karbon dan Oksigen. Page 7. Daur Nitrogen. Page 8. Daur Belerang dan Sulfur. Page 9. Daur materi yang digambarkan sebagai sebuah rantai makanan. Rumput. Belalang. Burung. Srigala. Jasad renik/mikrobia. Page 10. Skema terbentuknya jaring-jaring m
sifatnya, fungsi eksponen, grafik fungsi eksponen, serta logaritma dan sifat-sifatnya. ... menjadi dua bagian besar, yaitu fungsi Aljabar dan fungsi transenden
Ia menyatakan bahwa elektrolit di dalam pelarut-air terurai menjadi partikel- partikel bermuatan ... ion sederhana adalah senyawa biner antar golongan ( pada Tabel Periodik) misalnya IA-. VIIA (NaCl, KBr, dst.); I-VIA ..... Beberapa logam (terutama l
8.2.4 Struktur Novel Sunda. Struktur novel Sunda yang dikemukakan di sini adalah struktur novel Baruang Ka Nu Ngarora karya D.K. Ardiwinata. (1914) yang merupakan novel Sunda pertama. 1. Tema. Setiap cerita tentu ada temanya . Semakin baik bentuk cer
Media dan Buku Sumber. Ke-3. 1. Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan kembali konsep, ruang lingkup, dan kegunaan psikologi agama. 2. Mahasiswa memahami dan menjelaskan beragam metode penelitian dalam psikologi agama. 3. Mahasiswa mengerti sejarah
Gambar 12.15. Sambungan Bibir Lurus. Sambungan Bibir Lurus Berkait. Sambungan kait lurus ini digunakan bila akan ada gaya tarik yang timbul. Gaya tarik diterima oleh bidang kait tegak sebesar: L x 1/5 t x δ Tk δ Tk = tegangan tekan yang diizinkan pad
SEJARAH, KEDUDUKAN DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA Oleh: Suci Sundusiah, M.Pd. Rika Widawati, S.S., M.Pd. Disampaikan dalam Mata Kuliah Bahasa Indonesia
SEJARAH BAHASA INDONESIA
Sebelum kemerdekaan
Prasasti tertua berbahasa Melayu dengan huruf Pallawa abad ke-7. Masuknya agama Islam abad ke-13 membawa pengaruh tradisi tulis bahasa Melayu. Huruf Arab digunakan untuk menulis bahasa Melayu (tulisan Jawi) sampai abad ke-19. Masa penjajahan Belanda, bahasa Melayu digunakan sebagai sarana perhubungan luas, termasuk bahasa surat kabar. Pada 28 Oktober 1928 kongres pemuda menyepakati Sumpah Pemuda yang mengubah nama bahasa Melayu menjadi bahasa Indonesia dan mencetuskannya sebagai bahasa persatuan. Tahun 1938 diselenggaran kongres pertama bahasa Indonesia di Solo. Masa penjajahan Jepang, bahasa Indonesia semakin berkembang karena pemerintah Jepang melarang penggunaan bahasa Belanda.
Setelah Kemerdekaan
Sehari setelah merdeka, 18 Agustus 1945, dalam UUD 1945 ditetapkanlah bahasa Indonesia sebagai bahasa negara (pasal 36). Ejaan Bahasa Indonesia dibakukan dan ditetapkan sejak 1972, setelah mengalami beberapa perubahan (tahun 1901 Ejaan van Ophuijsen dan tahun 1947 Ejaan Soewandi). Tahun 1975 dikeluarkan Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan (EYD) Lima tahun sekali, Ejaan bahasa Indonesia senantiasa disempurnakan hingga sekarang melalui Kongres Nasional Bahasa Indonesia dengan motor penggerak Pusat Bahasa. Di era kesejagatan kini, bahasa Indonesia dipelajari di berbagai PT nasional dan internasional.
KEDUDUKAN B. INDONESIA 3 Patokan penting yang menjadikan BI memiliki kedudukan yang penting : Jumlah Penutur yang akan senantiasa semakin bertambah Luas Persebaran (Awalnya di Kep. Riau dan Bangka, serta Pantai Kalimantan bahasa campuran Melayu-Indonesia) Peranannya sebagai sarana ilmu, seni sastra, dan pengungkap budaya
FUNGSI B. INDONESIA
Fungsi bahasa resmi pada taraf negara atau daerah Fungsi bahasa perhubungan luas Fungsi bahasa pendidikan formal Fungsi bahasa kesenian Fungsi bahasa keilmuan dan keteknologian
RAGAM B. INDONESIA
Menurut golongan penutur bahasa :
Ragam daerah Ragam pendidikan Sikap penutur (langgam dan gaya)
RAGAM B. INDONESIA
Menurut jenis pemakaiannya :
Ragam dari segi sudut pandangan bidang atau pokok persoalan :
Bidang keilmuan dan pergaulan Bidang susastra
Ragam menurut sarananya :
Ragam lisan Ragam tulisan
Ragam bahasa yang mengalami pencampuran (interferensi)
RAGAM B. INDONESIA
Menurut Ciri Situasi Kediglosiaan :
Ragam Tinggi (Bahasa Indonesia yang baku/ragam ilmiah) Ragam Rendah (Bahasa Indonesia yang tidak baku)
Gunakanlah Bahasa Indonesia yang benar dengan baik! Terima kasih......