RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
SISTEM SOSIAL BUDAYA INDONESIA (SSBI) Kode mata kuliah ISF.331 (3 sks) Semester II
Pengampu mata kuliah
Dra. Dwiyanti Hanandini, MSi
Program Studi Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Andalas Padang, 2016 Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
A. LATAR BELAKANG
Mata kuliah Sistem Sosial Budaya Indonesia merupakan matakuliah yang wajib diambil oleh mahasiswa. Dalam struktur kurikulum mata kuliah ini termasuk dalam kelompok matakuliah keilmuan dan ketrampilan. Kompetensi yang dihasilkan oleh matakuliah ini
memberi kontribusi dalam capaian pembelajaran program studi
terutama dalam hal mencapai kompetensi pendukung yaitu mampu menjadi lulusan yang kreatif dan komunikatif dengan memanfaatkan multi media (KP2) dan Mampu menjadi lulusan yang energik dinamis dan kreatif dalam membangun jejaring sosial dan team work (KP3).
B. PERENCANAAN PEMBELAJARAN 1. Deskripsi Singkat Matakuliah Mata kuliah ini membahas definisi sistem sosial dan budaya menurut beberapa ahli, masalah-masalah pokok sistem sosial dan budaya, pendekatan teoritis untuk studi sistem sosial, struktur dan sistem sosial dan budaya masyarakat Indonesia, masalah integrasi
nasional
serta
aspek-aspek
nilai
budaya
dan
historis
yang
mempengaruhinya. 2. Tujuan Pembelajaran Mata kuliah ini betujuan untuk memberikan wawasan dan pemahaman kepada mahasiswa mengenai sistem sosial budaya Indonesia dengan menekankan pada proses terjadinya integrasi sosial dan konflik sosial yang ada dengan menggunakan pendekatan teori sosiologi. 3. Capaian Pembelajaran (Learning Outcomes) dan Kemampuan Akhir yang Diharapkan Setelah menempuh mata kuliah ini mahasiswa diharapkan: a. Mampu menjelaskan berbagai konsep sistem sosial budaya, nilai sosial dan budaya dan aspek-aspek sistem sosial. b. Mampu menjelaskan teori konflik dan teori struktural fungsional dalam mengintegrasikan masyarakat. c. Mampu menjelaskan masyarakat sebagai sistem sosial.
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
d. Mampu menjelaskan konsep masyarakat majemuk dan faktor yang menyebabkan terjadinya kemajemukan masyarakat.. e. Mampu menjelaskan perwujudan masyarakat majemuk dalam negara Indonesia. f. Mampu menjelaskan partai sebagai .perwujudan kemajemukan masyarakat Indnesia. g. Mampu menyebutkan dan memahami konsep konflik sosial, integrasi sosial dan disintegrasi bangsa. h. Mampu mencari dan menjelaskan faktor penyebab munculnya disintegrasi bangsa dan dapat memberikan solusinya. i.
Mampu menganalisis berbagai kasus-kasus konflik sosial yang pernah terjadi di Indonesia berdasarkan penyebab dan soslusi yang disepakati bersama.
4. Bahan Kajian (Materi Ajar) dan Daftar Referensi a. Bahan Kajian/Materi Ajar Pendahuluan: Norma akdademik, RPS matakuliah Pengertian Konsep Sistem Sosial Budaya: Berbagai Penggunaan Istilah Sistem, Pengertian Kebudayaan dan Kerangka Budaya, Konsep Kebudayaan, Unsur-unsur Kebudayaan, Pengertian Sistem Budaya dan Sistem Sosial Konsep Nilai dan Sistem Nilai: Konsep Nilai , Watak Nilai, Sistem – sistem Nilai. Aspek-Aspek Sistem Sosial dan Struktur Masyarakat Indonesia: Aspek Statis Sistem Sosial: Struktur Sosial, Aspek Dinamis: Proses Sosial, Perbedaan Pengertian Sistem Sosial dan Struktur Sosial. Teori- Teori Untuk memahami Sistem Sosial: Teori Struktural Fungsional, Teori Konflik Pluralitas Masyakat Indonesia : Pengertian Masyarakat Majemuk, Bentuk Masyarakat Majemuk, Primordialisme Struktur Kepartaian sebagai Perwujudan Struktur Sosial Masyakat Indonesia: Struktur Kepartaian di Indonesia, StrukturKepartaian dan Kemajemukan Masyarakat Indonesia. Konflik Sosial: Teori untuk memahami konflik social, Sumber konflik Integrasi Sosial: Permasalahan Integrasi, Potensi Konflik dan Disintegrasi Bangsa , Integrasi Sosial dalam Paradigma Kebhineka Tunggal Ikaan. Kasus Disintegrasi dan Integrasi Sosial di Indonesia b. Daftar Referensi 1. 2. 3.
Amirin, Tatang, Pokok-Pokok Teori Sistem, Jakarta, CV, Rajawali, 1986. Bustami Rahman dan Hari Yuswadi, Sistem Sosial Budaya Indonesia, Jember,Kelompok Peduli Budaya dan Wisata Daerah Jawa Timur, 2005 Doyle, P. Johnson, Teori Sosiologi Klasik dan Modern, Jakarta, PT. Gramedia, 1986.
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13.
14. 15. 16. 17.
Hisyan ,Muhammad, “Indonesia Menapak Abad 21, dalam Kajian Sosial Budaya”, Jakarta, Peradaban, 2001. Koentjaraningrat, Persepsi Tentang Kebudayaan Nasional, Jakarta, LPKN-LIPI, 1982. Nasikun, Sistem Sosial Indonesia, Jakarta, PT, Rajawali. Press, 1985 Poloma, Margaret, Sosiologi Kontemporer, Jakarta, PT. Rajawali Press, 1984. Ranjabar, Jacobus, Sistem Sosial Budaya Indonesia, Bogor, Ghalia Indonesia, 2006. Soekanto, Soerjono, Sosiologi: Suatu Pengantar, Jakarta, PT. Rajawali Press, 1984. Soelaiman, M. Munandar, Ilmu Budaya Dasar : Suatu Pengantar, Bandung, PT. Eresco,1992 Sosrodihardjo, Soedjito, Perubahan Struktur Masyarakat di Jawa, Yogyakarta, FISIPOL UGM, 1967. Susanto, Astrid S, Pengantar Sosiologi dan Perubahan Sosial, Jakarta, Bina Cipta, 1977 Suparlan, Parsudi, Revitalisasi Sosial Budaya Dalam Kehidupan Berbangsa Dan Bermasyarakat. Makalah disampaikian pada Seminar Nasional Ikatan Sosiologi Indonesia di Bogor, 28-29 Agustus 2002 Taneko, Soelaiman B, Konsepsi Sistem Sosial dan Sistem Sosial Indonesia, Jakarta, CV. Fajar Agung, 1986 Narwoko, Dwi, Bagong Suyanto (ed), Sosiologi: Teks Pengantar dan Terapan, Jakarta, Prenada Media, 2004. Majalah Masyarakat dan Budaya, Peradaban, Vol. 1 No. 1 September 2001 Ritzer, George- Goodman, Douglas J, Teori Sosiologi Modern, Jakarta, Prenada Media, 2004
5. Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
No
MODEL BELAJAR
1
Kuliah Tatap Muka
2
Small Group Discussion
YANG DILAKUKAN MAHASISWA
YANG DILAKUKAN DOSEN
Mendengarkan Mencatat, bertanya, mengkritisi Membentuk kelompok (510) memilih bahan diskusi mepresentasikan paper dan mendiskusikan di kelas
Memaparkan materi, menjawab pertanyaan, Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa.
ALOKASI WAKTU 50 MENIT
100 MENIT
6. Pengalaman Belajar Mahasisiwa Mahasiswa akan mendapatkan pengalaman belajar yang diwujudkan dalam deskripsi tugas yang harus dikerjakan oleh mahasiswa selama satu semester. Bentuk tugas berupa membuat resume bab buku, mencari bahan-bahan Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
perbadingan materi kulliah di internet, mempresentasikan hasil mendiskusikan hasil pencaraian dalam kelompok.
pencarian,
7. Kriteria (Indikator) Penilaian Penilaian mencakup prinsip edukatif, otentik, objektif, akuntabel, dan transparan yang dilakukan secara terintegrasi. Kriteria menunjuk pada standar keberhasilan mahasiswa dalam sebuah tahapan pembelajaran, sedangkan unsurunsur yang menunjukkan kualitas kinerja mahasiswa. 8. Bobot Penilaian No Komponen Penilaian 1. Penilaian hasil A UTS B UAS 2. Penilaian proses A Dimensi intrapersonal skill B Atribut interpersonal skill C Dimensi sikap dan tata nilai Total
Bobot (%) 35 35 10 10 10 100
9. Norma Akademik
Selama mengikuti perkuliah diberlakukan norma akademik sebagai berikut: a. Kehdiran mahasiswa dalam perkuliahan tatap muka minimal 75% dari total pertemuan kuliah yang terlaksana. b. Kegiatan pembelajaran sesuai jadwal resmi dan jika ada perubahan ditetapkan bersama antara dosen dengan mahasiswa. c. Mahasiswa terlambat boleh masuk setelah menjawab pertanyaan yang diberikan ooleh dosen mengenai materi kuliah. d. Selama proses pembelajaran telepon seluler (HP) dimatikan. e. Mahasiswa yang berhalangan hadir karena sakit dengan keterangan dokter tidak dianggap sebagai tidak masuk kuliah, mahasiswa yang bersangkutan melapor ketika akan mengikuti kulliah lagi. f. Berpakaian rapi dan bersepatu ketika dalam perkuliahan. g. Mahasiswa diijinkan keluar ketika dalam perkuliahan secara bergiliran. 10. Rancangan Tugas Mahasiswa Rancangan tugas yang akan dikerjakan mahasiswa terlampir. Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
11. Materi Ajar Per Minggu Mg Ke- Kemampuan Akhir yg Diharapkan (1)
1
2
(2) 1. Mahasiswa mengerti dan memahami norma akademik 2. Mahasiswa memahami RPS matakuliah Mampu menjelaskan berbagai konsep sistem sosial budaya, nilai sosial dan budaya dan aspek-aspek sistem sosial.
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi (3) Pendahuluan: a. Norma akdademik b. RPS matakuliah
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu (4)
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Kreteria (Indikator) Penilaian (6)
Bobot Penilan (%) (7)
Kuliah tatap mmuka
Pengertian Konsep Sistem Sosial Budaya a. Berbagai Penggunaan Istilah Sistem b. Pengertian Kebudayaan dan Kerangka Budaya c. Konsep Kebudayaan d. Unsur-unsur Kebudayaan e. Pengertian Sistem Budaya dan Sistem Sosial
Pengalaman Belajar Mahasiswa (5) Mendengarkan Mencatat/mengcop y RPS
•
• Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
Membuat resume buku 1. Aktifitas dlm untuk bahan diskusi. dikusi dan 2. Tugas aturan diskusi. Membuat powerpoint untuk presentasi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa.
1
7
Mg Ke-
3
4
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi Sumber Bacaan : a, n, j
Mampu menjelaskan berbagai konsep sistem sosial budaya, nilai sosial dan budaya dan aspek-aspek sistem sosial.
Konsep Nilai dan Sistem Nilai
Mampu menjelaskan berbagai konsep sistem sosial budaya, nilai sosial dan budaya dan aspek-aspek sistem sosial.
Aspek-Aspek Sistem Sosial dan Struktur Masyarakat Indonesia
a Konsep Nilai b Watak Nilai c Sistem – sistem Nilai Sumber Bacaan: a, n, j
a. Aspek Statis Sistem Sosial: Struktur Sosial b. Aspek Dinamis: Proses Sosial c. Perbedaan
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
Pengalaman Belajar Mahasiswa
•
Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
•
Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi
Kreteria (Indikator) Penilaian
Bobot Penilan (%)
1. UTS 2. Aktifitas dlm diskusi. 3. Tugas 2
1. UTS 2. Aktifitas dlm diskusi. 3. Tugas 2
8
Mg Ke-
5
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian Metode Pembelajaran dan (Materi Ajar) Alokasi Waktu Dan Referensi Pengertian Sistem Sosial dan Struktur Sosial Bahan Bacaan : c, g,i,q
Mampu menjelaskan teori konflik dan teori struktural fungsional dalam menginterasikan masyarakat.
Teori- Teori Untuk memahami Sistem Sosial: Teori Struktural Fungsional Bahan Bacaan: C, f, g
6
Mampu menjelaskan teori konflik dan teori struktural fungsional dalam menginterasikan masyarakat
Teori- Teori Untuk memahami Sistem Sosial: Teori Konflik Bahan Bacaan: b, f, h
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Pengalaman Belajar Mahasiswa mahasiswa.
•
Kuliah tatap muka (KTP) Smal group discussion (SGD) • KTP= 50’ SGD= 100’
• Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
Kreteria (Indikator) Penilaian
Membuat 1. UTS rancangan 2. Aktifitas dlm bahan dikusi diskusi. dan aturan 3. Tugas diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Membuat 1. UTS rancangan 2. Aktifitas dlm diskusi. bahan dikusi 3. Tugas dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada
Bobot Penilan (%)
2
2
9
Mg Ke-
7
8
9
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi
Mampu menjelaskan Pluralitas Masyakat masyarakat sebagai Indonesia sistem sosial. a Pengertian Masyarakat Majemuk b Bentuk Masyarakat Majemuk c Primordialisme Bahan Bacaan: b, d, h EVALUASI TENGAH SEMESTER Mampu menjelaskan Pluralitas Masyakat konsep masyarakat Indonesia majemuk dan faktor yang menyebabkan d Masyarakat Indonesia terjadinya Sebagai kemajemukan Masyarakat masyarakat.. Majemuk Mampu menjelaskan e Kondisi Obyektif perwujudan Masyarakat masyarakat majemuk Majemuk dalam negara
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
Pengalaman Belajar Mahasiswa setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. • Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan Kuliah tatap muka (KTP) diskusi. Small group discussion • Menjadi (SGD) moderator dan KTP= 50’ sekaligus SGD= 100’ mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. UJIAN TENGAH SEMESTER • Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan Kuliah tatap muka (KTP) diskusi. Small group discussion • Menjadi (SGD) moderator dan KTP= 50’ sekaligus SGD= 100’ mengulas pada setiap akhir sesion diskusi
Kreteria (Indikator) Penilaian
1. 2. 3.
Bobot Penilan (%)
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas 2
35 1. 2. 3.
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas 2
10
Mg Ke-
10
11
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi Indonesia. Indonesia Bahan Bacaan: f, h Mampu menjelaskan Struktur Kepartaian partai sebagai sebagai Perwujudan .perwujudan Struktur Sosial kemajemukan Masyakat Indonesia masyarakat Indnesia. a. Struktur Kepartaian di Indonesia b. StrukturKepartai an dan Kemajemukan Masyarakat Indonesia Bahan Bacaan: d, f Mampu menyebutkan Konflik Sosial: dan memahami konsep konflik sosial, a. Teori untuk memahami integrasi sosial dan konflik sosial:. disintegrasi bangsa. . b. Sumber konflik Sumber Bacaan:
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
•
Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
• Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
Pengalaman Belajar Mahasiswa mahasiswa.
Kreteria (Indikator) Penilaian
Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa.
1. 2.
Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada
1. 2.
3.
Bobot Penilan (%)
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas
2
3.
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas 2
11
Mg Ke-
12
13
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi f, h, q
Mampu mencari dan Integrasi Sosial menjelaskan faktor penyebab munculnya a Permasalahan Integrasi disintegrasi bangsa b Potensi Konflik dan dapat dan Disintegrasi memberikan solusinya Bangsa c Integrasi Sosial dalam Paradigma Kebhineka Tunggal Ikaan. Bahan Bacaan: b, d, f Mampu menganalisis Kasus Disintegrasi berbagai kasus-kasus dan Integrasi Sosial konflik sosial yang di Indonesia pernah terjadi di a Kasus Aceh Indonesia b Kasus Ambon berdasarkan penyebab dan soslusi Sumber Bacaan: yang disepakati d, f, h bersama.
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
•
Kuliah tatap muka (KTP) • Smal group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
• Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
Pengalaman Belajar Mahasiswa setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir
Kreteria (Indikator) Penilaian
1. 2. 3.
Bobot Penilan (%)
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas
2
1. 2. 3.
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas 3
12
Mg Ke-
14
15
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi
Mampu menganalisis berbagai kasus-kasus konflik sosial yang pernah terjadi di Indonesia berdasarkan penyebab dan soslusi yang disepakati bersama.
Kasus Disintegrasi dan Integrasi Sosial di Indonesia
Mampu menganalisis berbagai kasus-kasus konflik sosial yang pernah terjadi di Indonesia berdasarkan penyebab dan soslusi yang disepakati bersama.
Kasus Disintegrasi dan Integrasi Sosial di Indonesia
a. Kasus Kalimantan b. Kasus Madura Sumber Bacaan: d, f
a. Kasus Perdamaian Aceh b. Kasus Perdamaian Poso c. Dan kasus-kasus lainnya
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
•
Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
•
Kuliah tatap muka (KTP) Debat Kelompok KTP= 50’ SGD= 100’
•
•
Pengalaman Belajar Mahasiswa sesion diskusi mahasiswa. Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Merancang materi debat dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Mempertahank an argumentasi.
Kreteria (Indikator) Penilaian
1. 2. 3.
Bobot Penilan (%)
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas 3
1. 2. 3.
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas
3
13
Mg Ke-
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi Sumber Bacaan: d, f dan r
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu •
• 16
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
EVALUASI AKHIR SEMESTER
Pengalaman Belajar Mahasiswa Pentingnya menerima pendapat orang lain. Maltih disiplin waktu
Kreteria (Indikator) Penilaian
Bobot Penilan (%)
35
14
RPS MATA KULIAH SISTEM SOSIAL BUDAYA INDONESIA (SSBI) RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI : SOSIOLOGI FAKULTAS /PPs: ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS ANDALAS MATA KULIAH Sistem Sosial Budaya Indonesia OTORISASI
KODE
Rumpun MK BOBOT (sks) Matakuliah Umum 3 Dosen Pengembang RPS Koordinator Rumpun MK
ISF.331
tanda tangan
Capaian Pembelajaran (CP)
tanda tangan
SEMESTER Tgl Penyusunan 6 10-12-12016 Ka Program Studi tanda tangan
CP Program Studi S6 Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri KP2 Mampu menjadi lulusan yang kreatif dan komunikatif dengan memanfaatkan multi media. KP3 Mampu menjadi lulusan yang energik dinamis dan kreatif dalam membangun jejaring sosial dan team
work Catatan : S : Sikap P : Pengetahuan KU : Keterampilan Umum KK : Keterampilan Khusus
CP Mata Kuliah 1 Mampu menjelaskan berbagai konsep sistem sosial budaya, nilai sosial dan budaya dan aspek-aspek sistem sosial. 2 Mampu menjelaskan teori konflik dan teori struktural fungsional dalam menginterasikan masyarakat. 3 Mampu menjelaskan masyarakat sebagai sistem sosial. 4 Mampu menjelaskan konsep masyarakat majemuk dan faktor yang menyebabkan terjadinya kemajemukan masyarakat.. 5 Mampu menjelaskan perwujudan masyarakat majemuk dalam negara Indonesia. 6 Mampu menjelaskan partai sebagai .perwujudan kemajemukan masyarakat Indnesia. 7 Mampu menyebutkan dan memahami konsep konflik sosial, integrasi sosial dan disintegrasi bangsa. 8 Mampu mencari dan menjelaskan faktor penyebab munculnya disintegrasi bangsa dan dapat memberikan solusinya.
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
15
9
Mampu menganalisis berbagai kasus-kasus konflik sosial yang pernah terjadi di Indonesia berdasarkan penyebab dan soslusi yang disepakati bersama.
Deskripsi Singkat Mata Kuliah
Mata kuliah ini membahas definisi sistem sosial dan budaya menurut beberapa ahli, masalah-masalah pokok sistem sosial dan budaya, pendekatan teoritis untuk studi sistem sosial, struktur dan sistem sosial dan budaya masyarakat Indonesia, masalah integrasi nasional serta aspek-aspek nilai budaya dan historis yang mempengaruhinya. Materi Pembelajaran/ 1. Pendahuluan: Norma akdademik, RPS matakuliah Pokok Bahasan 2. Pengertian Konsep Sistem Sosial Budaya: Berbagai Penggunaan Istilah Sistem, Pengertian Kebudayaan dan Kerangka Budaya, Konsep Kebudayaan, Unsur-unsur Kebudayaan, Pengertian Sistem Budaya dan Sistem Sosial 3. Konsep Nilai dan Sistem Nilai: Konsep Nilai , Watak Nilai, Sistem – sistem Nilai. 4. Aspek-Aspek Sistem Sosial dan Struktur Masyarakat Indonesia: Aspek Statis Sistem Sosial: Struktur Sosial, Aspek Dinamis: Proses Sosial, Perbedaan Pengertian Sistem Sosial dan Struktur Sosial. 5. Teori- Teori Untuk memahami Sistem Sosial: Teori Struktural Fungsional, Teori Konflik 6. Pluralitas Masyakat Indonesia : Pengertian Masyarakat Majemuk, Bentuk Masyarakat Majemuk, Primordialisme 7. Struktur Kepartaian sebagai Perwujudan Struktur Sosial Masyakat Indonesia: Struktur Kepartaian di Indonesia, StrukturKepartaian dan Kemajemukan Masyarakat Indonesia. 8. Konflik Sosial: Teori untuk memahami konflik social, Sumber konflik 9. Integrasi Sosial: Permasalahan Integrasi, Potensi Konflik dan Disintegrasi Bangsa , Integrasi Sosial dalam Paradigma Kebhineka Tunggal Ikaan 10. Kasus Disintegrasi dan Integrasi Sosial di Indonesia Pustaka Utama : 1. Amirin, Tatang, Pokok-Pokok Teori Sistem, Jakarta, CV, Rajawali, 1986. 2. Bustami Rahman dan Hari Yuswadi, Sistem Sosial Budaya Indonesia, Jember,Kelompok Peduli Budaya dan Wisata Daerah Jawa Timur, 2005 3. Doyle, P. Johnson, Teori Sosiologi Klasik dan Modern, Jakarta, PT. Gramedia, 1986. 4. Hisya, Muhammad, “Indonesia Menapak Abad 21, dalam Kajian Sosial Budaya”, Jakarta, Peradaban, 2001. 5. Koentjaraningrat, Persepsi Tentang Kebudayaan Nasional, Jakarta, LPKN-LIPI, 1982. 6. Nasikun, Sistem Sosial Indonesia, Jakarta, PT, Rajawali. Press, 1985 7. Poloma, Margaret, Sosiologi Kontemporer, Jakarta, PT. Rajawali Press, 1984. Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
16
Media Pembelajaran
8. Ranjabar, Jacobus, Sistem Sosial Budaya Indonesia, Bogor, Ghalia Indonesia, 2006. 9. Soekanto, Soerjono, Sosiologi: Suatu Pengantar, Jakarta, PT. Rajawali Press, 1984. 10. Soelaiman, M. Munandar, Ilmu Budaya Dasar : Suatu Pengantar, Bandung, PT. Eresco,1992 11. Sosrodihardjo, Soedjito, Perubahan Struktur Masyarakat di Jawa, Yogyakarta, FISIPOL UGM, 1967. Pendukung : 1. Susanto, Astrid S, Pengantar Sosiologi dan Perubahan Sosial, Jakarta, Bina Cipta, 1977 2. Suparlan, Parsudi, Revitalisasi Sosial Budaya Dalam Kehidupan Berbangsa Dan Bermasyarakat. Makalah disampaikian pada Seminar Nasional Ikatan Sosiologi Indonesia di Bogor, 28-29 Agustus 2002 3. Taneko, Soelaiman B, Konsepsi Sistem Sosial dan Sistem Sosial Indonesia, Jakarta, CV. Fajar Agung, 1986 4. Narwoko, Dwi, Bagong Suyanto (ed), Sosiologi: Teks Pengantar dan Terapan, Jakarta, Prenada Media, 2004. 5. Majalah Masyarakat dan Budaya, Peradaban, Vol. 1 No. 1 September 2001 6. Ritzer, George- Goodman, Douglas J, Teori Sosiologi Modern, Jakarta, Prenada Media, 2004 Perangkat lunak : Perangkat keras : LCD & Projector Power Point
Team Teaching
1. Dra. Dwiyanti Hanandini, MSi
Assessment Matakuliah Syarat
-
Pelaksanaan Perkuliahan 3 SKS Mg Ke- Kemampuan Akhir yg Diharapkan (1) 3. 1
(2) Mahasiswa mengerti dan memahami norma akademik
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi (3) Pendahuluan:
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
c. Norma akdademik
Kuliah tatap mmuka
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
(4)
Pengalaman Belajar Mahasiswa (5) Mendengarkan Mencatat/mengcop y RPS
Kreteria (Indikator) Penilaian (6)
Bobot Penilan (%) (7)
17
Mg Ke-
Kemampuan Akhir yg Diharapkan 4.
Mahasiswa memahami RPS matakuliah Mampu menjelaskan berbagai konsep sistem sosial budaya, nilai sosial dan budaya dan aspek-aspek sistem sosial.
2
3
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi d. RPS matakuliah
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
Pengertian Konsep Sistem Sosial Budaya
a. Berbagai Penggunaan Istilah Sistem b. Pengertian Kebudayaan dan Kerangka Budaya c. Konsep Kebudayaan d. Unsur-unsur Kebudayaan e. Pengertian Sistem Budaya dan Sistem Sosial Mampu menjelaskan Konsep Nilai dan berbagai konsep Sistem Nilai sistem sosial budaya, nilai sosial dan budaya a. Konsep Nilai dan aspek-aspek b. Watak Nilai c. Sistem – sistem
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Pengalaman Belajar Mahasiswa
•
• Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
•
Membuat resume buku untuk bahan dikusi dan aturan diskusi. Membuat powerpoint untuk presentasi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa.
Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi.
Kreteria (Indikator) Penilaian
1. 2.
Bobot Penilan (%)
Aktifitas dlm diskusi. Tugas
1
1. 2. 3.
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas
2
18
Mg Ke-
Kemampuan Akhir yg Diharapkan sistem sosial.
Mampu menjelaskan berbagai konsep sistem sosial budaya, nilai sosial dan budaya dan aspek-aspek sistem sosial. 4
5
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi Nilai
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu •
Aspek-Aspek Sistem Sosial dan Struktur Masyarakat Indonesia
a. Aspek Statis Sistem Sosial: Struktur Sosial b. Aspek Dinamis: Proses Sosial c. Perbedaan Pengertian Sistem Sosial dan Struktur Sosial Mampu menjelaskan Teori- Teori Untuk teori konflik dan teori memahami Sistem struktural fungsional Sosial: Teori dalam Struktural menginterasikan Fungsional
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
•
Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
Kuliah tatap muka (KTP) Smal group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
•
Pengalaman Belajar Mahasiswa Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa.
Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi.
Kreteria (Indikator) Penilaian
1. 2. 3.
Bobot Penilan (%)
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas
2
1. 2. 3.
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas
2
19
Mg Ke-
6
7
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
masyarakat.
•
Mampu menjelaskan Teori- Teori Untuk teori konflik dan teori memahami Sistem struktural fungsional Sosial: Teori Konflik dalam menginterasikan masyarakat
•
Mampu menjelaskan Pluralitas Masyakat masyarakat sebagai Indonesia sistem sosial. a. Pengertian Masyarakat Majemuk b. Bentuk Masyarakat
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
• Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
Pengalaman Belajar Mahasiswa Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus
Kreteria (Indikator) Penilaian
1. 2. 3.
Bobot Penilan (%)
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas 2
1. 2. 3.
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas
2
20
Mg Ke-
8
9
10
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi Majemuk c. Primordialisme
EVALUASI TENGAH SEMESTER Mampu menjelaskan Pluralitas Masyakat konsep masyarakat Indonesia majemuk dan faktor yang menyebabkan a. Masyarakat Indonesia terjadinya Sebagai kemajemukan Masyarakat masyarakat.. Majemuk Mampu menjelaskan b. Kondisi perwujudan Obyektif masyarakat majemuk Masyarakat dalam negara Majemuk Indonesia. Indonesia Mampu menjelaskan partai sebagai .perwujudan kemajemukan masyarakat Indnesia.
Struktur Kepartaian sebagai Perwujudan Struktur Sosial Masyakat Indonesia a. Struktur Kepartaian di Indonesia b. StrukturKepartai
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
Pengalaman Belajar Mahasiswa mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. UJIAN TENGAH SEMESTER • Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Kuliah tatap muka (KTP) • Menjadi Small group discussion moderator dan (SGD) sekaligus KTP= 50’ mengulas pada SGD= 100’ setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. • Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada
Kreteria (Indikator) Penilaian
Bobot Penilan (%)
35 1. 2. 3.
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas
2
1. 2. 3.
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas 2
21
Mg Ke-
11
12
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi an dan Kemajemukan Masyarakat Indonesia Mampu menyebutkan Konflik Sosial: dan memahami konsep konflik sosial, c. Teori untuk memahami integrasi sosial dan konflik sosial:. disintegrasi bangsa. . d. Sumber konflik
Mampu mencari dan Integrasi Sosial menjelaskan faktor penyebab munculnya a. Permasalahan Integrasi disintegrasi bangsa dan dapat b. Potensi Konflik dan Disintegrasi memberikan solusinya Bangsa c. Integrasi Sosial dalam Paradigma Kebhineka
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
•
Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
•
Kuliah tatap muka (KTP) Smal group discussion (SGD) • KTP= 50’ SGD= 100’
Pengalaman Belajar Mahasiswa setiap akhir sesion diskusi mahasiswa.
Kreteria (Indikator) Penilaian
Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi
1. 2. 3.
Bobot Penilan (%)
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas 2
1. 2. 3.
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas 2
22
Mg Ke-
13
14
15
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi Tunggal Ikaan.
Mampu menganalisis berbagai kasus-kasus konflik sosial yang pernah terjadi di Indonesia berdasarkan penyebab dan soslusi yang disepakati bersama.
Kasus Disintegrasi dan Integrasi Sosial di Indonesia, misalnya
Mampu menganalisis berbagai kasus-kasus konflik sosial yang pernah terjadi di Indonesia berdasarkan penyebab dan soslusi yang disepakati bersama.
Kasus Disintegrasi dan Integrasi Sosial di Indonesia, misalnya
c Kasus Aceh d Kasus Ambon
a. Kasus Kalimantan b. Kasus Madura
Mampu menganalisis Kasus Disintegrasi berbagai kasus-kasus dan Integrasi Sosial
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu
•
Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
•
Kuliah tatap muka (KTP) Small group discussion (SGD) KTP= 50’ SGD= 100’
•
Kuliah tatap muka (KTP) Debat Kelompok
•
Pengalaman Belajar Mahasiswa mahasiswa.
Kreteria (Indikator) Penilaian
Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Membuat rancangan bahan dikusi dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Merancang materi debat
4. 1. 2.
Bobot Penilan (%)
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas 3
1. 2. 3.
UTS Aktifitas dlm diskusi. Tugas 3
1. 2.
UTS Aktifitas dlm
3 23
Mg Ke-
Kemampuan Akhir yg Diharapkan
Bahan Kajian (Materi Ajar) Dan Referensi konflik sosial yang di Indonesia, pernah terjadi di misalnya Indonesia d. Kasus berdasarkan Perdamaian penyebab dan soslusi Aceh yang disepakati e. Kasus bersama. Perdamaian Poso f. Dan kasus-kasus lainnya
Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu KTP= 50’ SGD= 100’ •
• •
• 16
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
EVALUASI AKHIR SEMESTER
Pengalaman Belajar Mahasiswa dan aturan diskusi. Menjadi moderator dan sekaligus mengulas pada setiap akhir sesion diskusi mahasiswa. Mempertahank an argumentasi. Pentingnya menerima pendapat orang lain. Maltih disiplin waktu
Kreteria (Indikator) Penilaian
3.
Bobot Penilan (%)
diskusi. Tugas
35
24
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA PROGRAM STUDI : SOSIOLOGI FAKULTAS /PPs: ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS ANDALAS RENCANA TUGAS MAHASISWA MATA KULIAH SISTEM SOSIAL BUDAYA INDONESIA KODE sks 3 SEMESTER II ISF.331 DOSEN Dra. Dwiyanti Hanandini, MSi PENGAMPU BENTUK TUGAS Resume Materi Kulliah JUDUL TUGAS Tugas-1: : Mencari dan meresume materi ajar kuliah ke II sampai ke VII secara mandiri dan mempresentasikan secara kelompok. SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH Mahasiswa mampu meringkas materi kuliah ke II sampai ke VII dalam bentuk makalah secara mandiri & Mempresentasikannya secara kelompok. [C6,A2,P2] DISKRIPSI TUGAS a. Mahasiswa mencari dan meresume materi kuliah ke II sampai ke VII dalam bentuk makalah. b. Mahasiswa membuat powerpoint untuk presentasi. c. Mahasiswa melakukan presentasi secara kelompok. METODE PENGERJAAN TUGAS 1. Memilih referensi buku yang akan diresume. 2. Membuat resume buku. 3. Membuat powerpoint untuk presentasi. 4. Menentukan pembagian kerja (moderator,penyaji, penanggap, notulen) dalam kelompok untuk melakukan presentasi. 5. Presentasi di depan klas. BENTUK DAN FORMAT LUARAN a. Obyek Garapan: Membuat resume dan powerpoint materi kuliah. b. Bentuk Luaran: 1. Ringkasan dan powerpoint materi kuliah 2. Ringkasan ditulis dengan MS Word, 1 spasi, huruf time romans, minimal 5 halaman. 3. Slide Presentasi PowerPoint, minimal 10 slide. INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN a. Ringkasan hasil kajian materi kulaih (bobot 20%) Ringkasan materi kuliah dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kelengkapan ringkasan materikuliah sesuai dengan pokok bahasan dan sub pokok bahasan yang telah ditetapkan dalam RPS, kejelasan dan ketajaman meringkas, konsistensi dan kerapian dalam sajian tulisan. b. Penyusunan Slide Presentasi (bobot 30%) Jelas dan konsisten, Sedehana & inovative, menampilkan gambar (ilustrasi) ,tulisan menggunakan font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukungdengan gambar dan video clip yang relevant. d. Presentasi (bobot 50%) Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalian waktu (15 menit presentasi + 5 menit diskusi), kejelasan & ketajaman paparan,penguasaan media presentasi. Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
JADWAL PELAKSANAAN Akan ditentukan pada saat perkuliahan pertama dimulai LAIN-LAIN Bobot penilaian tugas ini adalah 30% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini DAFTAR RUJUKAN
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.
Amirin, Tatang, Pokok-Pokok Teori Sistem, Jakarta, CV, Rajawali, 1986. Bustami Rahman dan Hari Yuswadi, Sistem Sosial Budaya Indonesia, Jember,Kelompok Peduli Budaya dan Wisata Daerah Jawa Timur, 2005 Doyle, P. Johnson, Teori Sosiologi Klasik dan Modern, Jakarta, PT. Gramedia, 1986. Koentjaraningrat, Persepsi Tentang Kebudayaan Nasional, Jakarta, LPKN-LIPI, 1982. Nasikun, Sistem Sosial Indonesia, Jakarta, PT, Rajawali. Press, 1985 Poloma, Margaret, Sosiologi Kontemporer, Jakarta, PT. Rajawali Press, 1984. Ranjabar, Jacobus, Sistem Sosial Budaya Indonesia, Bogor, Ghalia Indonesia, 2006. Soelaiman, M. Munandar, Ilmu Budaya Dasar : Suatu Pengantar, Bandung, PT. Eresco,1992
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA PROGRAM STUDI : SOSIOLOGI FAKULTAS /PPs: ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS ANDALAS RENCANA TUGAS MAHASISWA MATA KULIAH SISTEM SOSIAL BUDAYA INDONESIA KODE sks 3 SEMESTER II ISF.331 DOSEN Dra. Dwiyanti Hanandini, MSi PENGAMPU BENTUK TUGAS Membuat makalah JUDUL TUGAS Tugas-2: : Mencari dan membuat makalah tentang konflik sosial dan disintegrasi bangsa dadi beberapa kasus yang ada di Indonesia secara mandiri dan mempresentasikan secara kelompok. SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH Mahasiswa mampu mebuat makalah secara mandiri & mempresentasikannya secara kelompok. [C6,A2,P2] DISKRIPSI TUGAS 1. Mahasiswa mencari bahan dan membuat makalah tentang konflik sosial dan disintegrasi bangsa dari berbagai kasus yang ada di Indonesia. 2. Mahasiswa membuat powerpoint untuk presentasi. 3. Mahasiswa melakukan presentasi secara kelompok. METODE PENGERJAAN TUGAS 1. Memilih referensi buku yang akan diresume. 2. Membuat resume buku. 3. Membuat powerpoint untuk presentasi. 4. Menentukan pembagian kerja (moderator,penyaji, penanggapa, notulen) dalam kelompok untuk melakukan presentasi. 5. Presentasi di depan klas. BENTUK DAN FORMAT LUARAN a. Obyek Garapan: Membuat resume dan powerpoint materi kuliah. b. Bentuk Luaran: 1. Ringkasan dan powerpoint materi kuliah 2. Ringkasan ditulis dengan MS Word, 1 spasi, huruf time romans, minimal 5 halaman. 3. Slide Presentasi PowerPoint, minimal 10 slide. INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN b. Ringkasan hasil kajian materi kulaih (bobot 20%) Makalah tentang konflik sosial dan disintegrasi bangsa dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kelengkapan materikuliah sesuai dengan pokok bahasan dan sub pokok bahasan yang telah ditetapkan dalam RPS, kejelasan dan ketajaman membahas dan menganalisa kasus, konsistensi dan kerapian dalam sajian tulisan. b. Penyusunan Slide Presentasi (bobot 30%) Jelas dan konsisten, sedehana & inovative, menampilkan gambar (ilustrasi) ,tulisan menggunakan font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan video clip yang relevant. d. Presentasi (bobot 50%) Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalian waktu (15 menit presentasi + 5 menit diskusi), kejelasan & ketajaman paparan,penguasaan media Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016
presentasi. JADWAL PELAKSANAAN Akan ditentukan pada saat perkuliahan pertama dimulai LAIN-LAIN Bobot penilaian tugas ini adalah 30% dari dari 100% penilaian mata kuliah ini DAFTAR RUJUKAN
1. 2.
3. 4. 5. 6.
Susanto, Astrid S, Pengantar Sosiologi dan Perubahan Sosial, Jakarta, Bina Cipta, 1977 Suparlan, Parsudi, Revitalisasi Sosial Budaya Dalam Kehidupan Berbangsa Dan Bermasyarakat. Makalah disampaikian pada Seminar Nasional Ikatan Sosiologi Indonesia di Bogor, 28-29 Agustus 2002 Taneko, Soelaiman B, Konsepsi Sistem Sosial dan Sistem Sosial Indonesia, Jakarta, CV. Fajar Agung, 1986 Narwoko, Dwi, Bagong Suyanto (ed), Sosiologi: Teks Pengantar dan Terapan, Jakarta, Prenada Media, 2004. Majalah Masyarakat dan Budaya, Peradaban, Vol. 1 No. 1 September 2001 Ritzer, George- Goodman, Douglas J, Teori Sosiologi Modern, Jakarta, Prenada Media, 2004
Panduan Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) - LP3M 2016