Download Pinjaman Qardh yang diberikan adalah penyediaan dana atau tagihan yang ... D . Perlakuan Akuntansi. D1. Pengakuan dan ... E. Ilustrasi Jurna...
Download SYARIAH. SESI 15: Akuntansi Kafalah – Hiwalah – ... (transfer utang/hawalah). Ketika penjamin ... Jurnal mencatat berbagai beban dalam hiwalah: Dr. Beban ...
Download Akuntansi Kafalah – Hiwalah –. Qardh/Qardhul Hasan .... A. Akuntansi Pihak yang Mengalihkan Utang/Muhil ... Jurnal mencatat berbagai beban dalam hiwalah:.
Download Akuntansi Kafalah – Hiwalah –. Qardh/Qardhul .... LKS (Lembaga Keuangan Syariah) memberikan qardh ... Jurnal mencatat berbagai beban dalam hiwalah:.
Latihan:Setiap ayat mengandungi satu kesalahan kata atau istilah dan satu kesalahan tatabahasa. ... terdapat satu kesalahan ejaan dan satu kesalahan penggunaan
Syarikat Permodalan Bercagar Borneo Bhd, ... Menebus Pinjaman Daripada Bank/Institusi Kewangan. (a) ... Ahli Dewan Rakyat (M.P)
maklumat pinjaman skim pinjaman * : sppp – skim pinjaman perumahan perbendaharaan sppi – skim pembiayaan perumahan perbendaharaan secara islam
Download Hal inilah yang dijadikan pokok permasalahan dalam jurnal ini dan menjadikan peneliti ingin meneliti kepastian hukum dari inkonsistensi kedua ketentuan dalam fatwa tersebut dengan judul artikel yaitu “Analisis Pengaturan Akad Tabarru
Download Jurnal Kimia Riset, Volume 2 No. 1, Juni 2017 ... TERHADAP JAMUR Candida albicans DAN IDENTIFIKASI GOLONGAN. SENYAWANYA ... Hasil ekstraksi daun mangga dengan pelarut metanol menghasilkan ekstrak metanol dengan ...
Download Abstrak. Candida albicans adalah salah satu jamur yang dapat menyebabkan infeksi candidiasis. Salah satu bahan obat alami dari ekstrak tanaman yang berpotensi sebagai antijamur adalah ekstrak daun mangga (Mangifera indica L.). Peneliti
Download Kontrak dan produk di perbankan syariah adalah dua hal yang tak terpisahkan karena setiap .... Operasional Bank Syariah, (jakarta: djambatan, 2003), hlm. 73.
Download Assalamu'alaikum Wr. Wb. Setelah saya meneliti dan mengadakan perbaikan seperlunya, bersama ini saya kirim naskah Tugas Akhir saudara : Nama. : Aan Khairul Umam. Nomor Induk : 132503077. Judul. : PENERAPAN AKAD MUDHARABAH DALAM. PR
Download Assalamu'alaikum Wr. Wb. Setelah saya meneliti dan mengadakan perbaikan seperlunya, bersama ini saya kirim naskah Tugas Akhir saudara : Nama. : Aan Khairul Umam. Nomor Induk : 132503077. Judul. : PENERAPAN AKAD MUDHARABAH DALAM. PR
Download Asuransi Syariah tentang perubahan akad tabarru' ke akad tijarah masing- masing .... analisis bahan hukum dalam jurnal ini dilakukan dengan menggunakan ...
Download Asuransi Syariah tentang perubahan akad tabarru' ke akad tijarah masing- masing .... analisis bahan hukum dalam jurnal ini dilakukan dengan menggunakan ...
Download Dalam Asuransi Syariah. Farid Fathony Ashal. Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Ar-Raniry Banda Aceh [email protected]. Abstract. This study aims to analyze the concept of the contract that adopted in Takaful. The contract
Download PROGRAM PEMBIAYAAN UMKM OLEH KOPERASI. Hadi Ismanto & Tohir Diman. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unisnu Jepara, Indonesia hadi.febunisnu@ gmail.com. Abstrak: Analisis Efektivitas Pemberian Pinjaman Program Pembiayaan UMKM. Oleh Koperasi.
Download Abstrak. Candida albicans adalah salah satu jamur yang dapat menyebabkan infeksi candidiasis. Salah satu bahan obat alami dari ekstrak tanaman yang berpotensi sebagai antijamur adalah ekstrak daun mangga (Mangifera indica L.). Peneliti
Download menunjukkan dalam rangkaian menggunakan sumber tegangan DC, motor DC akan berputar saat saklar .... Banyak aplikasi sistem penggerak listrik yang digunakan ..... Jurnal Teknik Elektrik, Teknik Telekomunikasi & Teknik Elektronika ,. Vol.
1 Modules 140 CPU 651 •0 / 652 60 / 671 60 / 672 61 At a Glance ENGLISH This minibook for the Quantum 140 CPU 651 •0, 140 CPU 652 60, 140 CPU 671 60
Download Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer. Universitas Komputer Indonesia ... memenuhi standar akuntansi, dimana proses pencatatan yang ada disana yaitu dimulai dari jurnal memorial, kartu rekening ... B. Perancangan sistem informasi akuntansi
SKIM PINJAMAN PERUMAHAN PERBENDAHARAAN MALAYSIA PR 1.1/2014 Bab 1: Syarat dan Tatacara Skim Pinjaman Perumahan Perbendaharaan Malaysia No Perkara Tanggungjawab
Download 11 Jun 2016 ... Pegadaian (Persero) Cabang Tamalate di Kota Makassar. Skripsi. ...... Nilai taksiran tersebut lebih rendah dari nilai pasar, hal ini dimaksudkan.
Download ABSTRAK. Koperasi Credit Union Dharma Hatiku termasuk dalam koperasi kredit, ...... bahan hukum primer yang dalam hal ini adalah buku, jurnal, skripsi, tesis,.
Download Salah satu akad dalam produk Perbankan Syariah adalah akad Wadiah. Pengertian Akad ..... 2/9/PBI/2000 tentang Sertifikat Wadiah Bank. Indonesia yang ...
BAGIAN VI AKAD PINJAMAN QARDH VI.1 PINJAMAN QARDH YANG DIBERIKAN A.
Definisi 01. Pinjaman Qardh yang diberikan adalah penyediaan dana atau tagihan yang dapat dipersamakan dengan itu berdasarkan persetujuan atau kesepakatan antara peminjam dan pihak yang meminjamkan yang mewajibkan peminjam melunasi hutangnya setelah jangka waktu tertentu.
B.
Dasar Pengaturan 01. SAK Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik. 02. Kerangka Dasar Penyusunan dan Penyajian Laporan Keuangan Syariah.
C.
Penjelasan 01. Pinjaman Qardh yang diberikan merupakan pinjaman yang tidak mempersyaratkan adanya imbalan. 02. Akad Qardh dalam Lembaga Keuangan Syariah terdiri dari dua macam: a. Akad Qardh yang berdiri sendiri untuk tujuan sosial semata sebagaimana
dimaksud
19/DSN-MUI/IV/2001
dalam
tentang
Fatwa
DSN-MUI
al-Qardh,
bukan
Nomor: sebagai
sarana atau kelengkapan bagi transaksi lain dalam produk yang bertujuan untuk mendapatkan keuntungan; b. Akad Qardh yang dilakukan sebagai sarana atau kelengkapan bagi
transaksi
lain
yang
menggunakan
akad-akad
mu’awadhah (pertukaran dan dapat bersifat komersial) dalam produk yang bertujuan untuk mendapatkan keuntungan. Penggunaan dana dari pihak ketiga hanya diperbolehkan untuk tujuan komersial antara lain seperti produk Rahn 6.1.1
Emas, Pembiayaan Pengurusan Haji Lembaga Keuangan Syariah, Pengalihan Utang, dan Anjak Piutang. 03. Bank dapat meminta jaminan atas pemberian Qardh. 04. Bank hanya boleh mengenakan biaya administrasi atas pinjaman Qardh. 05. Pendapatan yang berasal dari biaya administrasi dalam pinjaman Qardh yang dananya berasal dari dana pihak ketiga akan dibagihasilkan, sedangkan untuk pinjaman Qardh yang dananya berasal dari modal Bank tidak dibagihasilkan. 06. Ujrah dari akad ijarah atau akad lain yang dilakukan bersamaan dengan pemberian pinjaman Qardh (untuk rahn, talangan haji, dan pengalihan utang) yang dananya berasal dari dana pihak ketiga maka pendapatan yang diperoleh akan dibagihasilkan, sedangkan apabila dananya berasal selain dari dana pihak ketiga pendapatan yang diperoleh tidak dibagihasilkan. 07. Dalam hal nasabah mengalami tunggakan pembayaran angsuran, Bank membentuk Penyisihan Penghapusan Aset untuk pinjaman Qardh
sesuai
dengan
ketentuan
yang
diatur
oleh
otoritas
pengawasan. D.
Perlakuan Akuntansi
D1. Pengakuan dan Pengukuran 01. Pinjaman Qardh diakui sebesar jumlah yang dipinjamkan pada saat terjadinya. 02. Biaya administrasi, bonus, ujrah yang dananya bersumber dari modal Bank diakui sebagai pendapatan operasional lainnya sebesar jumlah yang diterima. 03. Biaya administrasi, bonus, ujrah yang dananya bersumber dari dana pihak ketiga diakui sebagai pendapatan utama lain dan dibagihasilkan sebesar jumlah yang diterima. D2. Penyajian 01. Pinjaman Qardh yang bersumber dari modal Bank dan dana pihak ketiga disajikan pada pos pinjaman Qardh. 6.1.2
02. Penyisihan Penghapusan Aset pinjaman Qardh disajikan sebagai pos lawan (contra account) pinjaman Qardh. E.
Ilustrasi Jurnal 01. Pada saat pinjaman Qardh diberikan Db. Pinjaman Qardh Kr. Kas/rekening…/kliring 02. Pada
saat
penerimaan
pendapatan
pinjaman
Qardh
yang
diberikan a. Pendapatan administrasi i.
Penerimaan pendapatan administrasi Db.
Kas
Kr.
Pendapatan administrasi diterima dimuka
ii. Pengakuan pendapatan administrasi Db.
Pendapatan administrasi diterima dimuka
Kr.
Pendapatan
administrasi
-
Pendapatan
utama
lain/pendapatan operasional lainnya b. Pendapatan bonus/imbalan Db. Kas Kr.
Pendapatan
bonus/imbalan
–
pendapatan
utama
lain/pendapatan operasional lainnya 03. Pada saat pelunasan/cicilan Db. Kas/rekening…/kliring Kr. Pinjaman Qardh 04. Pada saat pembentukan Penyisihan Penghapusan Aset atas pinjaman Qardh Db. Beban kerugian penghapusan asset – pinjaman Qardh Kr. Penyisihan Penghapusan Aset – pinjaman Qardh 05. Pada saat dilakukan koreksi Penyisihan Penghapusan Aset atas pinjaman Qardh Db. Penyisihan Penghapusan Aset – pinjaman Qardh Kr. Beban kerugian penghapusan aset – pinjaman Qardh/ Koreksi Penyisihan Penghapusan Aset – pinjaman Qardh 6.1.3
F.
Pengungkapan Hal-hal yang harus diungkapkan, antara lain: 01. Rincian jumlah pinjaman Qardh berdasarkan sumber dana, jenis penggunaan dan sektor ekonomi. 02. Jumlah pinjaman Qardh yang diberikan kepada pihak yang berelasi. 03. Ikhtisar pinjaman Qardh yang dihapus buku yang menunjukkan saldo awal, penghapusan selama tahun berjalan, penerimaan atas pinjaman Qardh yang telah dihapusbukukan dan pinjaman Qardh yang telah dihapus tagih dan saldo akhir pinjaman Qardh yang dihapus buku.