MODUL ADOBE PHOTOSHOP CS 4

Download Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta. Halaman Kerja Adobe Photoshop Cs4. Halaman awal dari kertas kerja ini berisi berbagai macam ...

0 downloads 747 Views 4MB Size
………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Kata Pengantar Di zaman seperti sekarang ini, teknologi sudah tidak menjadi hal yang asing lagi. Bahkan seiring berjalannya waktu,teknologi sudah menjadi kebutuhan dan sarapan wajib bagi kita kaum muda pada khususnya.Namun sayangnya masih banyak anak muda yang masih belum menggerti pentingnya menguasai kemampuan tersebut.Sebenarnya teknologi tidak terbatas pada apa terlihat saja, teknologi semakin berkembang kearah tanpa batas. Dan jika kita amati,banyak sekali bidang teknologi yang bisa kita kembangkan sesuai dengan kemampuan dan minat kita. Salah satunya yang saat ini sedang menarik minat banyak kaum muda adalah desain grafis.

Desain grafis adalah seni menciptakan komunikasi visual dengan menggunakan media gambar untuk menyampaikan informasi tersebut dengan baik. Seni desain grafis ini juga mencangkup tipografi, ilustrasi,fotografi, pengolahan gambar dan tata letak. Untuk mempelajari dan mengaplikasikannya banyak software yang bisa kita gunakan ada CorelDraw, Adode Ilustrator, Adobe photoshop, dan masih banyak lagi.

Disini saya memutuskan untuk membuat modul phoposhop agar kita bisa bersama-sama mempelajari dan mengenal lebih dekat tentang Adobe PhotoshopCs4 .

Best from me,

1 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

BAB 1 Pendahuluan Tentang Adobe Photoshop Cs4 Adobe Photoshop, atau biasa disebut Photoshop adalah software yang biasa di gunakan untuk mengedit gambar ataupun membuat gambar baru berbasis bitmap. Ditambah lagi dengan fitur-fitur nya yang semakin lengkap dan mudah di gunakan, photoshop mampu menjadi primadona di kalangan professional maupun pemula. Fitur-fitur itu pula yang menjadikan photoshop ini semakin handal di bidangnya. Tools dan efek serta sifatnya yang dapat ditambahkan berbagai aplikasi lain membuatnya bisa menghasilkan foto dengan kualitas yang tinggi. Versi terbaru dari photoshop saat ini adalah Adobe photoshop Cs5 namun pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan tentang Adobe Photoshop Cs4.

Gambar 0.1 Adobe Photoshop

Kelebihan Adobe Photoshop Cs4 Keunggulan dari Adobe Photoshop Cs4 ini dari pada versi - versi sebelumnya antara lain 1. Dalam Photoshop Cs4 ini kecepatan Kinerja di seluruh bagian ditingkatkan. Sehingga membuatnya labih praktis dan efisien waktu. Baik dari pencitraan warna, proses eksport,import gambar (dengan ukuran gambar yang cukup besar) maupun dari segi proses. Selain itu dengan adanya

dukungan dari spesifikasi komputer tertentu bisa

meningkatkan kecepatan pengerjaan tugas sehari – hari tersebut bahkan bisa sepuluh kali lebih cepat dari biasanya.

2. Pemilihan kawasan spesifik dalam gambar semakin dibagi dengan perbedaan warna yang lebih spesifik sehingga penggerjaan penyeleksian menjadi lebih cepat dan mudah. 2 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Misalnya saja di gunakan untuk menghilangkan warna latar belakang, atau bahkan menyeleksi dengan tingkat yang lebih rumit lagi seperti rambut atau rumput.Dengan begitu kita tidak perlu melakukan pekerjaan yang terlalu banyak dan bisa menghasilkan hasil yang lebih optimal.

3. Superior HDR Adobe Photoshop Cs4 adalah salah satu fitur baru dengan menggunakan efek seperti foto HDR(High Dynamic Range)dimana pada versi sebelumnya efek ini bisa di peroleh dengan menggabungkan 2 foto yang hampir serupa (identik). Disini kita hanya perlu menggatur shadow & highlight-nya yang telah di perbarui di versi ini dan diproses dengan fitur “Merge to HDR”.

Gambar 0.2 HDR

4. Selain Superior HDR, photoshop Cs4 ini juga meningkatkan Superior konversi hitam putih. Kita bisa bermain dengan berbagai jenis tampak hitam-putih. Gunakan B & W untuk melihat Aksi gambar yang lebih interaktif dalam warna, dan hasilnya semakin mempercantik HDR hitam-putih dengan cara yang lebih mudah dan kecepatan mengagumkan, kemudian kita bisa melakukan banyak percobaan dengan preset-preset baru. ===***===

3 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Adobe Photoshop Cs4 Cara Menginstal Adobe photoshop Cs 4 Untuk menggunakan software ini kita harus memiliki lisensi asli dan produk tersebut. Lisensi itu bisa didapat dengan cara membeli software asli, atau jika tidak ingin membelinya, kita bisa menggunakan versi trialnya. Setelah itu yang harus dilakukan adalah menginstal Adobe Photoshop Cs4 pada PC yang akan digunakan. Caranya adalah sebagai berikut : Buka file master photoshop terlebih dahulu,maka akan muncul pilihan : 1.Setup.exe 2. WinBootstrapper1(zip) 3. WinBootstrapper1 (windows installer) 4. resources 5. redist 6. payloads 7. extensions 8. Deployment

1. Langkah pertama klik dua kali pada bagian setup.exe 2. Kemudian akan muncul persiapan penginstalan, 2

Gambar 1.1 proses persiapan penginstalan

Setelah photoshop selesai mengidentifikasi spesifikasi komputer yang ada,dan sesuai dengan kebutuhannya maka akan berlanjut ke tahap selanjutnya.

3. Isikan serial number (SN) sesuai dengan yang ada di belakang cover DVD Adobe Photoshop, di email anda (untuk pembelian online) , atau melalui Adobe open options license certificate.

4 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Gambar 1.2 Cover DVD Adobe Photoshop cs4 4

Lalu isikan kode tersebut pada kolom serial number Ex : 1234-5678-9101-1121-3141-5161

3

Serial number

Trial

Number

Gambar 1.3 Serial Number

Sedangkan untuk versi trialnya cukup klik pada bagian kanan kotak. setelah itu klik next.

4. Selajutnya, adalah license Agreement atau perjanjian. 4

Gambar 1.4 license Agreement 5 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Disini kita akan diminta persetujuan tentang perjanjian antara kita dengan photoshop. Salah satunya adalah tentang hak cipta. Setelah selesai membaca perjanjian tersebut,klik Accept. 5. Pada bagian ini, user diminta untuk memilih instal yang akan di gunakan melalui kotak Options, yaitu : Easy Install : Menginstal semua pilihan yang di sediakan kedalam sistem. Costum Install : Memilih aplikasi tertentu saja yang akan di instal.  Kotak Instalation language digunakan untuk memilih bahasa yang akan digunakan.

5

Gambar 1.5 Options

 Kotak instalation location adalah tempat dimana kita akan meletakan program adobe tersebut, untuk memindah lokasi penginstalan cukup klik “Change” kemudian tentukan lokasinya. Disini tersedia berbagai macam pilihan produk Adobe yang akan di instal,jika sudah sesuai keinginan, klik instal maka proses penginstalan akan berlangsung. Kemudian akan muncul kotak seperti ini.

6 Gambar 1.6 Finish

6. Klik Exit, dan Adobe Photoshop Cs 4 siap di gunakan. 6 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

BAB 2 Pengenalan Adobe Photoshop Cs4 Mengoperasikan Adobe Photoshop Cs4 Untuk memulai pengoperasian program photoshop, dapat dilakukan dengan 2 cara, yaitu : 1. Klik dua kali icon Adobe Photoshop Cs4 yang terdapat di desktop. 2. Atau,klik Start Menu  All ProgramAdobe photoshop Cs4. 3. Tampilan awal Adobe Photoshop Cs4. 2

3

Gambar 2.1Tampilan awal Photoshop Cs4

7 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Membuat Halaman baru 1. Klik file pada menu bar new, maka akan muncul dialog box seperti berikut.

e

a b

c

d

Gambar 2.2 New Box

2. Masukan spesifikasi lembar kerja yang dibutuhkan untuk penggerjaan yang akan dilakukan menggunakan Aplikasi ini. Berikut penjelasan dari isi new box tersebut. Keterangan : a) Name

: Nama dari file yang akan dibuat

b) Preset

: Dalam Preset tersedia beberapa pilihan pengaturan yang sudah di

sesuaikan. Mulai dari ukuran kertas, resolusi, model warna yang akan digunakan, dan juga latar

belakang

gambar

tersebut. Namun jika ingin mengatur

sendiri

sesuai

dengan kebutuhan, klik Preset Custom OK Gambar 2.3 Preset

c) Untuk membuat pengaturan

8 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Custom (Gambar 2.3), klik satu-persatu pada kolom Size, Width, Height, Resolusi dan lain sebagainya, kemudian ketikkan nilai ke dalam kotak tersebut.  Size Untuk mengatur ukuran kertas. Selain itu bisa menggunakan pilihan yang sudah tersedia, Seperti legal, A4, atau letter.namun jika ingin di atur sesuai kebutuhan bisa juga menggunakan pilihan dibawah ini.  Width Untuk mengatur lebar kertas  Height Untuk mengatur tinggi kertas  Resolution Untuk mengatur besarnya resolusi yang digunakan. Semakin besar resolusi yang di gunakan maka hasilnya akan semakin bagus. Namun seiring dengan meningkatnya pixel maka ukuran dari gambar tersebut juga makin meningkat  Color mode Menggatur model warna apa yang akan digunakan sesuai kebutuhan. Misal digunakan untuk membuat web maka gunakan model RGB dan jika untuk di print maka gunakan warna CMYK.  Background contents Mengatur background yang akan digunakan.misalnya saja menggunakan background transparan untuk membuat logo.

d) Apabila setingan baru telah dibuat, untuk menyimpannya gunakan pilihan Save Preset (Gambar 2.2 new box (d)). Maka secara otomatis setingan baru akan disimpan dan akan muncul New Dokumen Preset box. Isi kolom Preset Name dengan nama preset anda, kemudian klik OK e) Klik OK

Gambar 2.4 New Dokument Preset

9 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Membuka File yang sudah pernah tersimpan Jika sudah pernah membuat file atau ingin membuka file lain dan melakukan pengeditan,caranya adalah : 1. Klik FileOpen kemudian tunggu beberapa saat hingga muncul openbox.

1

2

3

4

Gambar 2.5 Tampilan Open Box

1. Buka tempat penyimpanan tersebut dengan cara klik

pada Look in kemudian pilih

tempat penyimpanan file yang dituju (misalnya My Dokumen). 2. Ketikan nama file pada kotak File Name. 3. Apabila file sudah ditemukan, klik Open Penyimpanan data Dalam penyimpanan dokumen, terdapat 2 cara, yaitu :  Save Berfungsi untuk menyimpan file baru. Cara menyimpan data (save) : 1. Klik File Save. 10 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

2. Ketikan nama file pada kolom File Name. 3. Tentukan format grafis Penyimpanan pada kolom Format. 4. Tentukan Lokasi Penyimpanan file tersebut. 5. Klik Save.

1 4 2

5

3

Gambar 2.6 Save

 Save as Digunakan untuk menyimpan file yang telah selesai diedit tanpa menghilangkan dokumen yang lama (asli) proses pada save dan save as sama, yang membedakan hanya fungsinya. file bisa langsung disimpan dengan cara yang sama seperti Save hanya proses awal yang sedikit berbeda yaitu : 1. Klik File Save As. 2. Ketikan nama file pada kolom File Name.

1

3. Tentukan format grafis Penyimpanan pada kolom Format. 4. Tentukan lokasi penyimpanan file tersebut. 5. Klik Save.

Gambar 2.7 File  Save As

11 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Halaman Kerja Adobe Photoshop Cs4 Halaman awal dari kertas kerja ini berisi berbagai macam fasilitas, yaitu : 1

2

6

3 1

4

7

5 0

9

8

10

11

Gambar 2.8 Layer

Keterangan : 1. Menu Bar Terdapat di atas area ketas kerja (layer) photoshop dan mengandung fungsi-fungsi utama dalam photoshop, seperti File, Edit, Image, Layer, Select, Filter, Analysis, 3D, View, Windows,dan Help. 2. View Bar Berisi Icon-icon yang digunakan untuk mengatur tampilan pada layer, seperti zoom, rotate, view extras, hand tool dan lain sebagainya. 3. Essentials Berfungsi untuk mengubah pallet agar menjadi lebih fleksibel dalam penggunaannya. Didalamnya terdapat berbagai macam pilihan pallet yang bisa digunakan sewaktu-waktu. 4. Windows Button Digunakan Untuk menutup program

12 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Digunakan untuk memperbesar area photoshop dalam ukuran maksimal Digunakan untuk memperkecil area photoshopdalam ukuran paling kecil.

4. Layer Adalah istilah untuk kertas kerja pada Photoshop.Fungsi dari layer yaitu untuk membuka dan mengedit gambar. Layer bisa dibuka lebih dari satu dengan cara klik File New Layer .Selain itu layer bisa dibuka dan ditutup dalam waktu yang cepat tergantung dengan kebutuhannya . 5. Layer Name Menjelaskan nama gambar dari gambar atau layer tersebut. 6. Color Box Berfungsi sebagai tempat pengaturan an penyesuaian warna pada photoshop. 7. SideBar Tempat berbagai macam perintah utama dalam photoshop.seperti select, background color dan lain sebagainya. Sebagian besar dari fungsi dasar utama dalam photoshop terdapat pada sidebar ini. 8. Tool Bar Digunakan untuk mengedit dan membuat gambar baru. 9. Pallettes Digunakan untuk mengatur Adjustment dan juga Mask. 10. Zoom Digunakan untuk mengatur ukuran tampilan gambar dalam persen. Untuk mengganti tingkat zoom, cukup ketikan nilai ke dalam kotak

kemudian

tekan

enter,atau bisa juga dengan menggunakan icon yang ada pada View Bar. 11. Doc : .......( berdasarkan ukuran gambar ) Berisi data tentang gambar yang terdapat pada kertas kerja, yaitu : panjang, lebar gambar, Resolusi, dan Channels (tingkatan warna yang digunakan) Contoh gambar :

13 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Tools Dalam menu tools, terdapat banyak alat yang bisa digunakan untuk mengedit ataupun membuat gambar file gambar.

A. Alat Penyeleksi (Selection Tools) Move

A

Digunakan untuk memindahkan objek B

Marque tools

C

Digunakan untuk membuat seleksi sesuai bentuknya.Marque memiliki empat tipe yaitu : D

E

Retangular Marquee : seleksi dalam bentuk persegi Elipttical marquee : seleksi dalam bentuk elips/lingkaran Singel Collum Marque : seleksi dalam 1 colom

F

Singel row Marquee : Seleksi dalam 1 garis Lasso Tools Digunakan untuk membuat seleksi dalam bentuk non shape.Terdiri dari :

G

Lasso : seleksi pada area yang tidak bersudut Polygonal lasso : seleksi pada area bersudut Gambar 2.1 Tools

Magnetic lasso : seleksi otomatis menyesuaikan bentuk

Quick Selection Digunakan untuk membuat seleksi berdasarkan tingkata warna pada gambar. Magic wand Digunakan untuk membuat seleksi secara cepat pada gambar B.Crop dan Slice Tools Crop Digunakan untuk memotong gambar secara langsung 14 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Slice : Digunakan untuk memotong gambar menggunakan sudut Slice Select tool : Hanya area yang terkena seleksi yang akan dipotong

C. Measuring Tools Eyedropper Digunakan untuk mengambil contoh warna Color Sample : digunakan untuk mengambil sampel warna Ruler : Untuk menampilkan garis batas pada workspace Note : Untuk membuat catatan khusus pada workspace Count : Membuat catatan perhitungan

D. Retouching Tools Digunakan untuk memberikan efek pada background Spot Healing Brush : untuk memperbaiki bagian yang rusak Healing brush : untuk memperbaiki bagian yang kosong Patch : untuk menambal area yang kosong Red eye : menggunakan tekstur warna untuk menentukan area kosong Clone stamp : Untuk membuat gambar dengan pola abstrak Pattern stamp : Untuk membuat gambar dengan pola pattern (berulang) Eraser : Untuk menghapus gambar pada layer Background Eraser : Untuk menghapus warna dasar pada background Magic eraser : Menghapus berdasarkan tingkatan warna Blur : Untuk membuat efek blur 15 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Sharpen : Membuat eafek blur dengan aksen tajam Smudge : Membuat efek blur dengan aksen ditarik oleh jari Dodge : Untuk memberi efek cap Burn : Untuk membuat efek ditarik Sponge : Untuk membuat efek berlubang seperti spon E.Painting Tools Digunakan untuk membuat objek Brush Pencil : Untuk Mebuat garis bebas color Replacement : Untuk menggantiwarna pada garis History Brush art history brush : Membuat garis dengan efek kuas Gradient : Memberi warna dasar menggunakan tingkat warna Paint Bucket : Memberi warna pada background

Warna Background dan foreground Dalam proses pewarnaan pada Photoshop terdapat 2 pilihan, yaitu : Foreground : digunakan untuk membuat gambar,mewarnai,dan memberi warna pada area seleksi. Background : digunakan untuk membuat warna dasar pada layer, atau mengisi derah gambar yang telah dihapus. Untuk membuat warna baru, bisa menggunakan tools pada Photoshop,yaitu : Eyedropper, Color panel, Swatches panel, atau Adobe Color Picker.

Memilih warna Background dan foreground menggunakan color box

16 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Pada box ini warna background terletak pada bagian atas, sedangkan foreground terletak di bawah.  Untuk mengganti warna Foreground :  Klik kotak warna yang berada diatas  pilih warna yang tersedia pada Adobe Color Picker  klik OK.  Untuk mengganti warna Background :  Klik kotak warna yang berada dibawah  pilih warna yang tersedia pada Adobe Color Picker  klik OK.  Untuk menukar warna foreground menjadi Background :  Klik swich color pada color box  Untuk mengembalikan warna foreground dan Background :  Klik default pada Color Box a. Default Colors icon : Kembali pada warna dasar

b

a

b. Switch Colors icon : Menukar F dengan G c. Foreground color box : Warna dasar

c

d

d. Background color box : Warna belakang

Gambar 2.7 Color Box

Memilih warna menggunakan Eyedropper Apabila ingin memilih warna yang berbeda maka fasilitas ini cocok untuk digunakan. Eyedropper ini bisa digunakan untuk mengambil warna yang ada pada area kerja. 1. Klik Eyedropper, 2. Atur ukuran pixel yang akan diambil menggunakan sampel size. Pada simple size tersedia pilihan yaitu 3 by 3 Average, 5 by 5 Average, 11 by 11 Average, 31 by 31 Average, 51 by 51 Average,dan 101 by 101 Average. Angka tersebut menunjukan berapa banyak pixel yang akan di jadikan 1 sampel warna. 3. Pilih area yang akan digunakan pada sample menu, klik a. All layer : Pada semua layer yang tersedia di area kerja. b. Current layer : Hanya terbatas pada layer yang aktif di area kerja 17 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

4. Untuk mengganti warna pada foreground  Klik pada warna yang diinginkan. Untuk mengganti warna pada Background  Tekan Alt + klik pada warna yang diinginkan. Untuk melihat-lihat warna yang cocok sebelum memilih dapat dilakukan dengan cara drag mouse menggelilingi area warna yang diinginkan.

Adobe Color Picker Pada adobe Color Picker ini, kita bisa mengatur warna yang akan digunakan untuk foreground, background maupun mewarnai teks pada area kerja Photoshop. Namun, tools ini hanya bisa dimanfaatkan jika kita memilih RGB dan CMYK sebagai model pewarnaannya.

Gambar 2.8 Adobe Color Picker

Cara Menggunakan Tools Pada saat kita menggunakan tools, dan terdapat gambar segitiga kecil di bagian ujung gambar, maka tools tersebut disebut fly out. Cara membukanya, cukup di klik dan tahan selama beberapa a saat, maka akan muncul tools yang lebih bervariasi yang terdapat di dalam fly out tersebut ( hidden tools ). b d c Keterangan : a) Tools Panel

: Untuk mengubah tampilan pada tools box b) Active Tools : Tampilan awal pada tools box e c) Tools Name : Nama dari Tools tersebut d) Tools Sortcut : Cara pintas untuk menampilkan Tools e) Hidden Tools : Tools yang terletak didalam Active Tools

18 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Pada Tools Panel, kita bisa membuat Tool box berbentuk 1 baris, atau diubah menjadi 2 baris tergantung kebutuhan.

Untuk merubah Active Tool yang harus dilakukan adalah 1) Klik tahan Active Tool. 2) Klik Tool yang akan digunakan. 3) Active Tools akan berubah sesuai dengan pilihan.

Menggunakan Options Bar Options Bar yang terletak di bawah Menu Bar berfungsi untuk membantu pemilihan bantuan penggunaan pada Tools yang dipilih.

Hidden tools triangle

Gambar 2.9 Option Bar pada Stamp Tools

Gripper bar

Pengaturan pada tiap Tools bisa berbeda. Pada Stamp Tools misalnya,terdapat 7 pengaturan yang bisa dilakukan. Antara lain untuk membuat Stamp, memilih brus, cara menampilkan brus, ukuran brus, tingkat ketebalan, cara menggambarnya, dan tempat peletakan Stamp atau sampel nya (pemilihan layer). Untuk membukanya cukup klik

maka akan muncul pilihan yang telah tersedia.

Membuat dan Menggunakan Tool Presets Tool Presets berfungsi untuk mengatur pemilihan alat bantuan yang bisa diaktivkan dan di non aktivkan dengan cepat. setelah kita klik

, secara otmatis akan muncul Tool Presets Picker.

19 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

a b c d Gambar 2.10 Tool Presets Picker

a.

Berfungsi untuk membuka Option Bar yang terdapat pada Tool Preset Picker.

b.

Berfungsi untuk membuat Tool Preset baru.

c.

Untuk memilih tool tertentu yang akan digunakan.

Layer Layer merupakan lapisan kertas kerja yang transparan yang berisi gambar. Pada satu gambar bisa terdiri dari satu atau beberapa layer yang bertumpuk. a. Layer Group Untuk menggabungkan banyak layer menjadi satu grup b. Layer Efek Untuk menampilkan efek – efek pada layer c. Expand Layer Efek Untuk memperluas area efek yang tersedia d. Background Copy Layer baru yang sama persis dengan background awal ( menggunakan duplicat layer) e. Lock Layer Digunakan untuk menggunci layer.

a b c

d e Gambar 2.11 Layer Panel

Pada Layer Panel kita juga bisa menggatur agar saat di edit, tampilan yang kita edit bisa dilihat atau tidak dengan cara klik pada gambar Untuk pemberian Efek pada layer, bisa dilakukan dengan cara : 20 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

4 Gambar 2.12 Layer Style

1. 2. 3.

Klik kanan pada layer yang akan diberi efek. Klik blending Option. Kemudian akan muncul layer style box yang di dalamnya terdapat beberapa pilihan.

Brush Brush adalah salah satu fitur yang disediakan oleh Adobe Photoshop yang berfungsi untuk membuat efek cap pada gambar. Dengan seiring berjalannya waktu kini variasi brush semakin berkembang pesat, dan sekarang tersedia banyak pilihan brush yang bisa dimanfaatkan untuk mendesain suatu gambar dengan cepat. Untuk menambah variasi brush bisa dilakukan dengan cara mendownload dari internet. Cara Membuka Brush Brush dapat dibuka dengan 2 cara,

Klik

pada toolbar atau klik

pada ujung kanan palete ( bisa juga dengan menekan

tombol F5 )

21 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Gambar 2.13 Brush box

Meng-Instal Brush Untuk menambah variasi brush, bisa ditambahkan dengan cara : 1. Download Brush yang diinginkan (bisa menggunakan free download atau premium download ). 2. Setelah didownload, file brush biasanya masih berbentuk zip, oleh karena itu sebaiknya kita Extract file tersebut terlebih dahulu dengan cara Klik kanan pada file zip  Extract file..  Ok. 3. Simpan.

Menggunakan Brush Brush yang telah di download dan disimpan akan siap digunakan 1. Klik Brush tool kemudian klik 2. Klik

di sampingnya.

, klik load brush.

3. Cari lokasi penyimpanan file brush yang akan di instal.klik

22 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

1 2

2b

. Gambar 4.2 Brush

4. Brush siap digunakan

Gambar 4.3 Contoh brush

23 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

BAB IV Editing Foto Bab ini akan membahas mengenai cara mengedit foto mengunakan aplikasi – aplikasi yang telah tersedia pada Adobe Photoshop Cs 4. Namun bab ini akan dibagi menjadi 3 part. Part 1 adalah mengedit foto menggunakan permainan warna, Part 2 adalah editing foto menggunakan Filter kemudian pada part yang terakhir yaitu Part 3, akan dibahas mengenai editing foto mengunakan semua aplikasi yang tersedia.

Part 1 : Mengedit Foto menggunakan permainan warna Permainan warna yang dimaksud disini adalah memanfaatkan pengaturan Adjustments yang sudah ada. Yang harus dilakukan hanyalah mengubah levels, Exposure, Hue/Saturation dan lain-lain. 1. Buka adobe Photoshop, kemudian buka gambar yang akan di edit.

1

Gambar 4.1 Sebelum dan setelah diedit

2. Buka Adjustments box yang ada di sebelah kanan workspace kemudian kik levels. 3. Tarik segitiga yang berwarna grey

hingga menunjukan angka 0,37.

4. Setelah selesai, klik tombol menu

untuk kembali ke menu pilihan. Kemudian klik

levels. Ulang cara yang sama seperi tadi namun geser grey hingga pada titik 0,63. Maka gambar akan berubah menjadi seperti ini 5. Klik tombol menu

pilih hue/saturation, atur.

24 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

2

3

Gambar 4.2 Adjustments, levels 5

maka

Gambar 4.3 Adjustments, hue/saturation

6. Lakukan seperti cara nomor 5 tadi, namun pilih vibrance, atur. Untuk pengaturan ini vibrance dibuat +72 sedangkan untuk saturation -2. 7. Klik tombol menu, pilih color balance. Atur. Jangan lupa beri tanda centang pada Preserve Luminosity untuk memberi efek glosy.

Gambar 4.4 Adjustments, color balance & curve

25 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

8. Atur penerangan menggunakan curve, klik tombol menu  Curve 9. Terakhir klik tombol menu  Exposure dengan pengaturan Exposure : +0,10 Offset : 0,0183 dan gamma : 1,00 10. Simpan.

Part 2 : Mengedit gambar menggunakan filter Filter adalah salah satu dari menubar, yang berfungsi untuk memberikan efek –efek khusus yang mudah di gunakan. Pada menu Filter ini terdapat banyak pilihan yang bisa digunakan untuk mengedit gambar salah satunya Stylize, texture, blur. Efek ini bisa ditumpuk dan digunaka lebih dari satu kali / satu layer.

Gambar 5.1 Gambar sebelum diedit

1. Buka gambar atau foto yang akan diedit. 2. Klik kanan pada layer  pilih duplicat layer, beri nama sesuai keinginan. 3. Pada layer duplikat, Klik Filter  Artistic  Poster edge

26 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Gambar 5.1 Filter Efek

4. Duplicat layer, Klik Filter  Texture  texturizer 5. Duplicat layer, Klik Filter  Artisic  film gain 6. Pilih Smudge tool klik ke 4 sisi gambar tersebut.

Memberi Efek Campuran Efek dalam Photoshop bisa ditumpuk dan digunaka lebih dari satu kali / satu layer. Maka campuran dari efek efek yang pas akan membuat gambar lebih sesuai dengan keinginan. Sebelum :

Gambar 5.2 Gambar awal 27 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Edit gambar dengan cara : 1. Buka gambar dengan cara klik File  Open  Pilih gambar yang dicari  Open. 2. Buat Salinan layer dari gambar utama tersebut. Klik kanan pada layer, Klik Duplicate layer.

3. Beri nama layer 1 pada salinan atau duplikat layer tadi. 4. Kemudian klik Filter  texture  Gain. Pada Gain Type pilih vertical. Atur Intencity dan contrast sesuai keinginan. Klik OK.

5. Buat Duplicat layer lagi, beri nama layer 2. 6. Buat seleksi pada area sekitar gambar utama. 28 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

7. Klik Filter  Artistic  Poster Edge. Maka hanya area yang terkena seleksi yang akan mengalami perubahan bentuk.( Lakukan dengan cara yang sama dengan layer 1) 8. Maka akan muncul gambar seperti ini. Untuk menghilangkan seleksi klik Select  Deselect.

9. Klik New Layer kemudian gabungkan kedalam 1 group 10. Klik Spot Healing Brush Tool  Atur diameter sesuai dengan yang dibutuhkan, lalu sapukan ke area sekitar tepi gambar untuk membuat efek bingkai.

29 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

11. Untuk membuat bagian yang terkena efek agar kembali lagi gunakan

Gambar 4.2 Final

30 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

BAB V Membuat Gambar Baru Menggunakan Photoshop Membuat poster menggunakan Brush. Untuk pembuatan poster kita akan mengambil banyak sampel brush, caranya : 1. Buka halaman baru pada Photoshop File  new, untuk pengaturan kertasnya buat menggunakan internasional paper dengan ukuran A4

2. Klik pada layer background, pilih warna yang akan digunakan Gambar 5.1 New workspace

3

2

4

Gambar 5.2 Background

31 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

3. Klik Paint bucket tool  klik pada area background 4. Buat layer baru pada workspace. 5. Klik Brush tool kemudian klik

di sampingnya.

6. Pilih tipe brush yang akan digunakan, atur diameter dan tingkat ketebalan sesuai dengan yang diperlukan.

Gambar 5.2 Brush tool

7. Klik di workspace pada area yang ingin di brush. Jika ingin satu kali cap cukup klik 1 kali, namun jika ingin di buat pola drag hingga tempat yang diinginkan. 8. Lakukan langkah ke 4,5,dan 6 hingga dirasa cukup hiasan yang ada di workspace.

32 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

9. Klik History Brush, ratakan pada area tepi samping untuk membuat efek sobek.

Gambar 5.2 History Brush

10. Duplicat layer, kemudian beri warna dasar pada area yang kosong.

Gambar 5.2 Final

33 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta

………………………………………………………………………Modul Adobe Photoshop Cs 4

Latihan Dengan memanfaatkan semua aplikasi pada Photoshop Cs4 Coba buat gambar di bawah in menjadi seperti ini

34 …………………………………….…………………………………………………………….Dilarang memperbanyak isi tanpa izin pencipta