SATUAN ACARA PERKULIAHAN
Pendidikan Kewarganegaraan Kode Mata Kuliah: UM0102/2 sks Program Studi: S 1 Sistem Informasi
INSTITUT KEUANGAN PERBANKAN INFORMATIKA ASIA PERBANAS Jl. Perbanas, Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta 12940, Indonesia Telp. 62-21-5252533, 5222501-04, Fax. 62-21-5228460 URL: http://www.perbanasinstitute.ac.id
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 1 (satu)
A. Tujuan
1. Instruksional Khusus Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : 1. Untuk mengerti, memahami, mendalami dan menghayati Pendidikan Kewarganegaraan serta pendidikan pendahuluan bela negara (PPBN) B. Pokok Bahasan:
Pendidikan Kewarganegaraan
C. Sub Pokok Bahasan: 1. Latar Belakang Pendidikan Kewarganegaraan dan Kompetisi yang diharapkan 2. Pemahaman tentang bangsa, negara, hak dan kewajiban warga negara, hubungan warga negara dengan negara atas dasar demokrasi, HAM dalam Bela Negara. D. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap
Pendahuluan
Penyajian
Kegiatan Pengajar
Kegiatan Mahasiswa
Menjelaskan tata-tertib perkuliahan. Memberikan penjelasan ruang-lingkup materi perkuliahan dan SAP. Menjelaskan metode pembelajaran dan komposisi penilaian. Melakukan pembagian kelompok. Menguraikan: 1. Latar Belakang Pendidikan Kewarganegaraan dan Kompetisi yang diharapkan 2. Pemahaman tentang bangsa, negara, hak dan kewajiban warga
Memperhatika n. Membuat catatan. Bertanya. Membuat Kelompok
Memperhatika n. Membuat catatan. Bertanya. Latihan.
Media dan Alat Pengajara n White Board Spidol Kompute r LCD Projector
Waktu (menit )
White Board Spidol Kompute r LCD Projector
60 meni t
20 meni t
negara, hubungan warga negara dengan negara atas dasar demokrasi, HAM dalam Bela Negara. Penutup
Memberikan tugas individu.
Memerhatikan. membuat catatan. bertanya.
White Board Spidol Kompute r LCD Projector
20 meni t
E. Evaluasi Penilaian dilakukan dengan menyampaikan pertanyaan lisan secara acak untuk mengetahui sejauh mana pemahaman mahasiswa terhadap materi perkuliahan pada sesi/tatap muka ini. Evaluasi/penilaian lainnya diberikan pada pekerjaan rumah/tugas individu yang telah dikumpulkan mahasiswa. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 2 (dua) Lanjutan
A. Tujuan Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : Untuk mengerti, memahami, mendalami dan menghayati Pendidikan Kewarganegaraan serta pendidikan pendahuluan bela negara (PPBN) B. Pokok Bahasan:
Pendidikan Kewarganegaraan
C. Sub Pokok Bahasan: 1. Kerangka dasar Kehidupan Nasional meliputi keterkaitan antara falsafah Pancasila, UUD 1945, Wawasan Nusantara, dan Ketahanan Nasional 2. Perkembangan Pendidikan Kewarganegaraan serta PPBN
D. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap
Pendahuluan
Kegiatan Pengajar
Penyajian
Menjelaskan tatatertib perkuliahan. Memberikan penjelasan ruanglingkup materi perkuliahan dan SAP. Menjelaskan metode pembelajaran dan komposisi penilaian. Melakukan pembagian kelompok. Kerangka dasar Kehidupan Nasional meliputi keterkaitan antara falsafah Pancasila, UUD 1945, Wawasan Nusantara, dan Ketahanan Nasional Perkembangan Pendidikan
Kegiatan Mahasiswa Memperhatikan. Membuat catatan. Bertanya. Membuat Kelompok
Memperhatikan. Membuat catatan. Bertanya. Latihan.
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol Komputer LCD Projector
White Board Spidol Komputer LCD Projector
Waktu (menit) 20 menit
60 menit
Penutup
Kewarganegaraan serta PPBN Melakukan Review. Memberikan tugas individu.
Memerhatikan. membuat catatan. bertanya.
White Board Spidol Komputer LCD Projector
20 menit
E. Evaluasi Penilaian dilakukan dengan menyampaikan pertanyaan lisan secara acak untuk mengetahui sejauh mana pemahaman mahasiswa terhadap materi perkuliahan pada sesi/tatap muka ini. Evaluasi/penilaian lainnya diberikan pada pekerjaan rumah/tugas individu yang telah dikumpulkan mahasiswa. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 3 (tiga)
A. Tujuan Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : Mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta mampu menjelaskan Wawasan Nasional Bangsa Indonesia dalam mencapai cita-cita Nasional B. Pokok Bahasan:
Konsepsi Wawasan Nusantara
C. Sub Pokok Bahasan: Latar Belakang filosofi Wawasan Nusantara Wawasan Nusantara sebagai wawasan Pembangunan Implementasi Wawasan Nusantara D. Kegiatan Belajar Mengajar: Tahap
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan
Menanyakan materi yang telah diberikan pada tatap muka yang lalu. Menyampaikan pokokpokok bahasan materi kuliah pada tatap muka hari ini 1. Menguraikan: Latar Belakang filosofi Wawasan Nusantara Wawasan Nusantara sebagai wawasan Pembangunan Implementasi Wawasan Nusantara 2. Latihan mengerjakan soal Merangkum penyajian materi hari ini. Memberikan tugas individu.
Penyajian
Penutup
Kegiatan Mahasiswa Memperhatikan. Membuat catatan. Menjawab pertanyaan.
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol komputer LCD Projector
Memperhatikan. Membuat catatan. Menjawab pertanyaan dosen. Bertanya. Latihan.
Memperhatikan. Bertanya.
White Board Spidol komputer LCD Projector
White Board Spidol Komputer LCD Projector
Waktu (menit) 30 menit
50 menit
20 menit
E. Evaluasi Penilaian dilakukan dengan memberikan soal latihan. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)
Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 4 (empat)
A. Tujuan Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : Mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta mampu menjelaskan pentingnya Ketahanan Nasional Indonesia di bidang Ideologi, Politik, Ekonomi, Sosial Budaya dan Hankam. B. Pokok Bahasan: Konsepsi dan Peran Ketahanan Nasional Indonesia dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara C. Sub Pokok Bahasan: Latar Belakang, Konsepsi dan Kondisi Ketahanan Nasional Indonesia Pokok-pokok pikiran tentang Ketahanan Nasional D. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan
Penyajian
:
Melakukan review atas materi perkuliahan pada tatap muka yang lalu Menjelaskan materi yang akan diberikan hari ini 1. Menguraikan: Latar Belakang, Konsepsi dan Kondisi Ketahanan Nasional Indonesia Pokok-pokok pikiran tentang Ketahanan Nasional
Kegiatan Mahasiswa Memerhatikan. Membuat catatan. Bertanya.
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol Komputer LCD Projector
Waktu (menit) 20 menit
Memerhatikan. Membuat catatan. Bertanya. Latihan.
White Board Spidol Komputer LCD Projector
60 menit
Memerhatikan. Membuat catatan. Mengerjakan tugas individu.
White Board Spidol Komputer LCD Projector
20 menit
2. Latihan mengerjakan soal Penutup
Merangkum penyajian materi hari ini. Memberikan tugas individu.
E. Evaluasi Penilaian dilakukan dengan memberikan soal latihan. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0012 2 sks 2 X 50 menit 5 (lima) Lanjutan
A. Tujuan Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : • Mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta mampu menjelaskan pentingnya Ketahanan Nasional Indonesia di bidang Ideologi, Politik, Ekonomi, Sosial Budaya dan Hankam. B. Pokok Bahasan: Konsepsi dan Peran Ketahanan Nasional Indonesia dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara C. Sub Pokok Bahasan: Pengaruh HAM, Demokrasi dan Lingkungan Hidup terhadap Ketahanan Nasional (1) Aspek Ideologi a. Ideologi di dunia b. Ideologi Pancasila c. Ketahanan di bidang Ideologi D. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Pendahuluan
:
Kegiatan Pengajar Melakukan review atas materi perkuliahan pada tatap muka yang lalu Menjelaskan materi yang akan diberikan hari ini
Kegiatan Mahasiswa Memerhatikan. Membuat catatan. Bertanya.
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol Komputer LCD Projector
Waktu (menit) 30 menit
Penyajian
1. Menguraikan: Pengaruh HAM, Demokrasi dan Lingkungan Hidup terhadap Ketahanan Nasional
Memerhatikan. Membuat catatan. Bertanya. Latihan.
White Board Spidol Komputer LCD Projector
50 menit
Memerhatikan. Membuat catatan. Mengerjakan tugas individu.
White Board Spidol Komputer LCD Projector
20 menit
(1) Aspek Ideologi a. Ideologi di dunia b. Ideologi Pancasila c. Ketahanan di bidang Ideologi 2. Latihan mengerjakan soal
Penutup
Merangkum penyajian materi hari ini. Memberikan tugas individu.
E. Evaluasi Penilaian dilakukan dengan memberikan soal latihan. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 6 (enam) Lanjutan
A. Tujuan •
Mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta mampu menjelaskan pentingnya Ketahanan Nasional Indonesia di bidang Ideologi, Politik, Ekonomi, Sosial Budaya dan Hankam.
B. Pokok Bahasan:
Konsepsi dan Peran Ketahanan Nasional Indonesia dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
C. Sub Pokok Bahasan: (2) Aspek Politik a. Politik secara umum b. Politik di Indonesia c. Ketahanan di bidang Politik D. Kegiatan Belajar Mengajar: Tahap Pendahuluan
Penyajian
Kegiatan Pengajar Mengumpulkan pekerjaan rumah/tugas terstruktur individual. Mereview materi mata kuliah sesi sebelumnya. Menjelaskan pokok bahasan materi kuliah pada sesi ini. 1. Menguraikan: (2) Aspek Politik a. Politik secara umum b. Politik di Indonesia c. Ketahanan di bidang Politik 2. Latihan mengerjakan soal
Kegiatan Mahasiswa Memerhatikan. Membuat catatan. Bertanya.
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol Komputer LCD Projector
Memerhatikan. Membuat catatan. Bertanya. Latihan.
White Board Spidol Komputer LCD Projector
Waktu (menit) 30 menit
50 menit
Penutup
Merangkum materi perkuliahan yang telah dibahas. Memberikan tugas individu.
Memperhatikan. Membuat catatan. Bertanya.
E. Evaluasi Penilaian dilakukan dengan memberikan soal latihan. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
White Board Spidol Komputer LCD Projector
20 menit
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)
Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 7 (tujuh) Lanjutan
A. Tujuan Selama berlangsungnya ujian mahasiswa diharapkan dapat menunjukkan kemampuannya masing-masing di dalam menyerap dan memahami materi pengajaran/pembelajaran, dengan cara menjawab semua soal-soal ujian yang diberikan dosen atas materi perkuliahan yang telah dibahas dalam tatap muka selama ini. B. Pokok Bahasan:
Ujian Tengah Semester
C. Sub Pokok Bahasan:
Materi Kuliah Tatap Muka ke-1 s.d. ke-7
D. Kegiatan Belajar Mengajar: Tahap
Kegiatan Pengajar
Kegiatan Mahasiswa
Pendahuluan
Dosen mengingatkan kembali tata-tertib pelaksaan ujian (UTS).
Penyajian
1. Soal Ujian Tengah Semester (UTS) meliputi materi kuliah pada tatap-muka ke-1 s.d. ke-7. 2. Soal ujian disajikan secara tertulis dan dilaksanakan dengan membuat program pada komputer yang telah disediakan sesuai dengan aturan yang telah ditentukan. 3. Dosen memeriksa Kartu Ujian (KST) dan daftar hadir mahasiswa
Menempatkan diri pada tempat ujian yang telah ditentukan. Menerima kertas lembar jawaban. Menerima lembar soal dan kemudian mengerjakan soal ujian sesuai dengan ketentuan/tata-tertib ujian yang berlaku.
Media dan Alat Pengajaran Soal UTS White Board Spidol Komputer LCD Projector
Soal Ujian (UTS) Komputer Lembar Jawaban Alat tulis LCD Projector
Waktu (menit) 10 menit
80 menit
Penutup
Dosen mengumpulkan soal dan memeriksa hasil ujian pada komputer yang telah disediakan.
Mahasiswa menyerah-kan soal dan menyimpan program jawaban pada komputer masing-masing sesuai dengan aturan yang telah ditentukan pada akhir waktu ujian.
White Board Spidol Komputer
E. Evaluasi Penilaian diberikan atas jawaban soal ujian (UTS) dan pelaksanaan tugas individu mahasiswa, dengan cara memberikan nilai absolut sesuai dengan kriteria penilaian yang berlaku di IKPIA Perbanas.
F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
10 menit
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraaan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 8 (delapan) Lanjutan
A. Tujuan Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : • Mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta mampu menjelaskan pentingnya Ketahanan Nasional Indonesia di bidang Ideologi, Politik, Ekonomi, Sosial Budaya dan Hankam. B. Pokok Bahasan: Konsepsi dan Peran Ketahanan Nasional Indonesia dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara C. Sub Pokok Bahasan: (3) Aspek Ekonomi a. Ekonomi secara umum b. Ekonomi Indonesia c. Ketahanan di bidang Ekonomi D. Kegiatan Belajar Mengajar : Tahap
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan
Membahas soal UTS sekaligus me-review materi kuliah/pokok bahasan sebelumnya. Menjelaskan pokok bahasan pada sesi ini. 1. Menguraikan: (3) Aspek Ekonomi a. Ekonomi secara umum b. Ekonomi Indonesia c. Ketahanan di bidang Ekonomi 2. Latihan mengerjakan soal Melakukan review. Memberikan tugas individu.
Penyajian
Penutup
Kegiatan Mahasiswa Memperhatikan Membuat catatan Bertanya
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol Komputer LCD Projector
Waktu (menit) 20 menit
Memperhatikan Mencatat Bertanya Menjawab pertanyaan Latihan
White Board Spidol Komputer LCD Projector
60 menit
Memperhatikan Membuat catatan
White Board Spidol Komputer LCD Projector
20 menit
E. Evaluasi. Penilaian dilakukan dengan memberikan soal latihan. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 9 (sembilan) Lanjutan
A. Tujuan Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : • Mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta mampu menjelaskan pentingnya Ketahanan Nasional Indonesia di bidang Ideologi, Politik, Ekonomi, Sosial Budaya dan Hankam. B. Pokok Bahasan: Konsepsi dan Peran Ketahanan Nasional Indonesia dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara C. Sub Pokok Bahasan: (4) Aspek Sosial Budaya a. Struktur Sosial di Indonesia b. Kondisi budaya di Indonesia c. Ketahanan di bidang Sosial Budaya D. Kegiatan Belajar Mengajar : Tahap
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan
Membahas soal UTS sekaligus me-review materi kuliah/pokok bahasan sebelumnya. Menjelaskan pokok bahasan pada sesi ini. 1. Menguraikan: (4) Aspek Sosial Budaya a. Struktur Sosial di Indonesia b. Kondisi budaya di Indonesia c. Ketahanan di bidang Sosial Budaya 2. Latihan mengerjakan soal Melakukan review. Memberikan tugas individu.
Penyajian
Penutup
Kegiatan Mahasiswa Memperhatikan Membuat catatan Bertanya
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol Komputer LCD Projector
Waktu (menit) 20 menit
Memperhatikan Mencatat Bertanya Menjawab pertanyaan Latihan
White Board Spidol Komputer LCD Projector
60 menit
Memperhatikan Membuat catatan
White Board Spidol Komputer LCD Projector
20 menit
E. Evaluasi. Penilaian dilakukan dengan memberikan soal latihan. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 10 (sepuluh) Lanjutan
A. Tujuan Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : • Mengerti, memahami, mendalami dan menghayati serta mampu menjelaskan pentingnya Ketahanan Nasional Indonesia di bidang Ideologi, Politik, Ekonomi, Sosial Budaya dan Hankam. B. Pokok Bahasan: Konsepsi dan Peran Ketahanan Nasional Indonesia dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara C. Sub Pokok Bahasan: (5) Aspek Hankam a. Pokok-pokok Pengetahuan Hankam b. Postur kekuatan Hankam c. Ketahanan di bidang Hankam D. Kegiatan Belajar Mengajar : Tahap
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan
Mengumpulkan pekerjaan rumah/tugas terstruktur individual. Mereview materi mata kuliah sesi sebelumnya. Menjelaskan pokok bahasan materi kuliah pada sesi ini. 1. Menguraikan: (5) Aspek Hankam a. Pokok-pokok Pengetahuan Hankam b. Postur kekuatan Hankam c. Ketahanan di bidang Hankam 2. Latihan mengerjakan soal Melakukan review. Memberikan tugas individu.
Penyajian
Penutup
Kegiatan Mahasiswa Memperhatikan Membuat catatan Bertanya
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol Komputer LCD Projector
Waktu (menit) 20 menit
Memperhatikan Mencatat Bertanya Menjawab pertanyaan Latihan
White Board Spidol Komputer LCD Projector
60 menit
Memperhatikan Membuat catatan
White Board Spidol Komputer LCD Projector
20 menit
E. Evaluasi. Penilaian dilakukan dengan memberikan soal latihan. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 11 (sebelas)
A. Tujuan Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : • Mengerti, memahami, mendalami dan menghayati politik dan strategi nasional dalam kehidupan bermasyarakat,berbangsa dan bernegara B. Pokok Bahasan:
Politik dan Strategi Nasional
C. Sub Pokok Bahasan: • Perkembangan pengertian politik dan demokrasi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara D. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
:
Kegiatan Pengajar Mengumpulkan pekerjaan rumah/tugas terstruktur individual. Mereview materi mata kuliah sesi sebelumnya. Menjelaskan pokok bahasan materi kuliah pada sesi ini. 1. Menguraikan: • Perkembangan pengertian politik dan demokrasi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara 2. Latihan mengerjakan soal Melakukan review. Memberikan tugas individu.
Kegiatan Mahasiswa Memperhatikan Membuat catatan Bertanya
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol Komputer LCD Projector
White Board Spidol Komputer LCD Projector
60 menit
White Board Spidol Komputer LCD Projector
20 menit
Memperhatikan Mencatat Bertanya Menjawab pertanyaan Latihan Memperhatikan Membuat catatan
Waktu (menit) 20 menit
E. Evaluasi. Penilaian dilakukan dengan memberikan soal latihan. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 12 (dua belas) Lanjutan
A. Tujuan Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : • Mengerti, memahami, mendalami dan menghayati politik dan strategi nasional dalam kehidupan bermasyarakat,berbangsa dan bernegara B. Pokok Bahasan: Politik dan Strategi Nasional C. Sub Pokok Bahasan: Perkembangan pemikiran strategis dalam pelaksanaan pembangunan yang berkelanjutan D. Kegiatan Belajar Mengajar : Tahap Pendahuluan
Penyajian
Penutup
Kegiatan Pengajar Mengumpulkan pekerjaan rumah/tugas terstruktur individual. Mereview materi mata kuliah sesi sebelumnya. Menjelaskan pokok bahasan materi kuliah pada sesi ini. 1. Menguraikan: • Perkembangan pemikiran strategis dalam pelaksanaan pembangunan yang berkelanjutan 2. Latihan mengerjakan soal Melakukan review. Memberikan tugas individu.
Kegiatan Mahasiswa Memperhatikan Membuat catatan Bertanya
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol Komputer LCD Projector
White Board Spidol Komputer LCD Projector
60 menit
White Board Spidol Komputer LCD Projector
20 menit
Memperhatikan Mencatat Bertanya Menjawab pertanyaan Latihan Memperhatikan Membuat catatan
Waktu (menit) 20 menit
E. Evaluasi. Penilaian dilakukan dengan memberikan soal latihan. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0012 2 sks 2 X 50 menit 13 (tiga belas) Lanjutan
A. Tujuan Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : • Mengerti, memahami, mendalami dan menghayati politik dan strategi nasional dalam kehidupan bermasyarakat,berbangsa dan bernegara B. Pokok Bahasan: Politik dan Strategi Nasional C. Sub Pokok Bahasan: Politik pembangunan nasional dan manajemen nasional serta implementasi otonomi daerah D. Kegiatan Belajar Mengajar: Tahap
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan
Menjelaskan sistem penilaian atas presentasi kelompok.
Penyajian
Politik pembangunan nasional dan manajemen nasional serta implementasi otonomi daerah
Mahasiswa diberikan kasus untuk memecahkan masalah.
Penutup
Memberikan penjelasan atas hasil penilaian presentasi kelompok, partisipasi dan diskusi mahasiswa.
Kegiatan Mahasiswa Menyimak penjelasan dosen.
Melakukan presentasi kelompok. Melakukan Tanya jawab dan diskusi atas kasus yang dipresentasikan.
Menyimak penjelasan dosen atas hasil presentasi kelompok.
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol Komputer LCD Projector White Board Spidol Komputer LCD Projector
White Board Spidol Komputer LCD Projector
Waktu (menit) 10 menit
80 menit
10 menit
E. Evaluasi Memberikan penilaian atas presentasi kelompok dan partisipasi mahasiswa di dalam diskusi kelompok. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 14 (empat belas) Lanjutan
A. Tujuan Setelah menyelesaikan tatap muka ini mahasiswa memahami : • Mengerti, memahami, mendalami dan menghayati politik dan strategi nasional dalam kehidupan bermasyarakat,berbangsa dan bernegara B. Pokok Bahasan:
Politik dan Strategi Nasional
C. Sub Pokok Bahasan: Implementasi politik dan strategi nasional yang mencakup bidang-bidang Pembangunan Nasional D. Kegiatan Belajar Mengajar: Tahap
Kegiatan Pengajar
Kegiatan Mahasiswa Menyimak penjelasan dosen.
Media dan Alat Pengajaran White Board Spidol Komputer LCD Projector
Pendahuluan
Menjelaskan sistem penilaian atas presentasi kelompok.
Penyajian
Penutup
Waktu (menit) 10 menit
• Implementasi politik dan strategi nasional yang mencakup bidang-bidang Pembangunan Nasional Mahasiswa diberikan kasus untuk memecahkan masalah.
Melakukan presentasi kelompok. Melakukan Tanya jawab dan diskusi atas kasus yang dipresentasikan.
White Board Spidol Komputer LCD Projector
80 menit
Memberikan penjelasan atas hasil penilaian presentasi kelompok, partisipasi dan diskusi mahasiswa.
Menyimak penjelasan dosen atas hasil presentasi kelompok.
White Board Spidol Komputer LCD Projector
10 menit
E. Evaluasi Memberikan penilaian atas presentasi kelompok dan partisipasi mahasiswa di dalam diskusi kelompok. F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah:
Pendidikan Kewarganegaraan
Kode Mata Kuliah: Jumlah kredit: Waktu pertemuan: Pertemuan Terjadwal ke:
UM0102 2 sks 2 X 50 menit 15 (lima belas)
A. Tujuan Mahasiswa dapat menunjukkan kemampuan masing-masing dalam menyerap dan memahami materi pengajaran/pembelajaran, dengan cara menjawab semua soalsoal ujian yang diberikan dosen atas materi perkuliahan yang telah dibahas di dalam tatap sesudah ujian tengah semester.
B. Pokok Bahasan:
Ujian Akhir Semester (UAS)
C. Sub Pokok Bahasan:
Materi Kuliah Tatap Muka ke-8 s.d. ke-14
D. Kegiatan Belajar Mengajar: Tahap
Kegiatan Pengajar
Pendahuluan
Pengawas Ujian mengingatkan kembali tata-tertib pelaksaan ujian (UAS).
Menempatkan diri pada tempat ujian. Menerima kertas lembar jawaban.
Penyajian
1. Soal Ujian Akhir Semester (UAS) yang distruktur Dosen Koordinator. 2. Ujian dikoordinasikan oleh Lembaga, secara praktek di Laboratorium dengan menggunakan komputer. 3. Pengawas Ujian memeriksa Kartu Ujian (KST) dan daftar hadir mhs. peserta ujian. Pengawas Ujian mengumpulkan soal dan lembar jawaban ujian untuk kemudian
Menerima lembar soal dan kemudian mengerjakan soal ujian sesuai dengan ketentuan/tata-tertib ujian yang berlaku.
Soal Ujian (UAS) Lembar jawaban Alat tulis Komputer
80 menit
Mahasiswa menyerahkan soal dan lembar jawaban dan menyimpan
White Board Spidol Lembar jawaban Ujian (UAS)
10 menit
Penutup
Kegiatan Mahasiswa
Media dan Alat Pengajaran Soal UAS White Board Spidol Komputer LCD Projector
Waktu (menit) 10 menit
diperiksa oleh dosen.
program yang telah dikerjakan pada komputer sesuai dengan ketentuan pada akhir waktu ujian.
Komputer
E. Evaluasi Penilaian diberikan oleh dosen pengasuh kelas yang bersangkutan atas jawaban soal ujian (UAS) dan pelaksanaan tugas individu mahasiswa, dengan cara memberikan nilai absolute sesuai dengan kriteria penilaian yang berlaku di IKPIA Perbanas.
F. Referensi
UUD 1945 dengan Amandemen GBHN yang sedang berjalan Lemnas, Buku Pendidikan Kewarganegaraan Buku Sejarah Perjuangan Bangsa UU No.62/1958 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup UU No.20 thn 1982 Ketentuan Pokok
Catatan: 1. Pembagian kelompok dilakukan untuk difungsikan sebagai kelompok diskusi dan untuk mengerjakan tugas terstruktur kelompok. Setiap kelompok ditugasi untuk membaca, menyiapkan, dan meringkas/merangkum pokok-pokok bahasan materi perkuliahan, menyusun makalah ataupun mendiskusikan kasus yang akan dipresentasikan di depan kelas. 2. Tugas terstruktur individual dapat diberikan berupa: tes kecil, kuis, pekerjaan rumah (PR), dengan penekanan untuk mengukur kemampuan mahasiswa secara individual. 3. Untuk meningkatkan pemahanan mahasiswa atas perkuliahan, para mahasiswa didorong untuk membaca buku wajib yang menjadi referensi pada mata kuliah ini.