Download NELLA FAUZIYAH (10050008032) STUDI TENTANG CULTURE SHOCK. SERTA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPERNGARUHINYA PADA. MAHASISWA PERANTAU SUKU MINANGKABAU SANGGAR BUNDO. KANDUANG BANDUNG. Mahasiswa perantau Minang adalah setiap orang yang pergi m
Download Pembahasan tentang landasan psikologi memberikan informasi pendidikan antara lain, lima macam psikologi perkembangan yaitu psikologi perkembangan umum, psikologi perkembangan kemampuan belajar, psikologi perkembangan afeksi, psikologi
Download Keywords: Administration of production planning and control, standard operational procedures, SWOT analysis, flowchart.analisis SWOT, bagan alur ( flowchart). Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menyusun standar operasional prosedur
Download Pembahasan tentang landasan psikologi memberikan informasi pendidikan antara lain, lima macam psikologi perkembangan yaitu psikologi perkembangan umum, psikologi perkembangan kemampuan belajar, psikologi perkembangan afeksi, psikologi
Download This study aims to develop operational standards of administrative procedures of production planning and control in PT Sanwa Engineering Batam. Methods of data collection using method of documentation and structured interview to planne
Download This study aims to develop operational standards of administrative procedures of production planning and control in PT Sanwa Engineering Batam. Methods of data collection using method of documentation and structured interview to planne
Download Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro. Skripsi, Januari 2008 Agus Achmadi. Abstrak. Judul. “Gambaran Aplikasi ...
Hari ini Selasa Tanggal Dua Puluh Lima bulan Mei Tahun Dua Ribu Sepuluh telah dilakukan Ujian Komprehensif atas nama Putri Trisyana Septiningtyas NIM. 106082002547 dengan judul skripsi “Analisis Studi Komparatif Tentang. Penerapan Traditional Costing
Download Yohana, Analisa. 2011. Studi Tentang Media Pembelajaran yang Digunakan pada Mata Pelajaran Seni Budaya Bidang Seni Rupa di SMP Negeri 1.
Download 1 Apr 2017 ... Perbankan memiliki peran penting dalam pembangunan dan menunjang ... Kata Kunci: Eksistensi Ekonomi Islam, Perbankan Syariah, Prediktabilitas ... Syariah ( Sharia Compliance) Dalam Industri Keuangan Syariah”, Jurnal.
Download pada Program Studi Pendidikan Seni Rupa Universitas Negeri Malang. Penulis mengucapkan permohonan maaf atas kesalahan yang pernah penulis lakukan ...
Download pendekatan kualitatif yaitu studi kasus.Data penelitian ini berupa kata-kata dan tindakan, sumber tertulis dan juga foto.Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik wawancara dan observasi.Untuk menjaga keabsahan data, dilakuk
Download 1 Apr 2017 ... yang dilakukan pada masa sekarang untuk mengembangkan eksistensi ekonomi syariah. Kata Kunci: Eksistensi Ekonomi Islam, Perbankan Syariah, Prediktabilitas .... Hukum, Etika Politik dan Etika Bisnis”. ... (2012) menemukan
Download EDU-MAT Jurnal Pendidikan Matematika, Volume 5, Nomor 1, April 2017, hlm 53 – 62. 53. STUDI EKSPLORASI TENTANG REPRESENTASI MATEMATIS SISWA. SMP UNTUK BAHASAN SPLDV (SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL) DITINJAU. BERDASARKAN EXTENDED
Download pendekatan kualitatif yaitu studi kasus.Data penelitian ini berupa ..... Jakarta: Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional. Poerwandari, Kristi. 2005.
Download Jurnal Konseling GUSJIGANG. Vol. 1 No. 2 Tahun 2015 ISSN 2460-1187. Dipublikasikan oleh: Program Studi Bimbingan dan Konseling FKIP Universitas Muria ...
Download Kesimpulan Penggunaan Media Pembelajaran dalam Mata. Pelajaran ..... pengertian media dalam proses belajar mengajar cenderung diartikan sebagai alat-.
Download 1 Apr 2017 ... yang dilakukan pada masa sekarang untuk mengembangkan eksistensi ekonomi syariah. Kata Kunci: Eksistensi Ekonomi Islam, Perbankan Syariah, Prediktabilitas .... Hukum, Etika Politik dan Etika Bisnis”. ... (2012) menemukan
Download pendekatan kualitatif yaitu studi kasus.Data penelitian ini berupa ..... Jakarta: Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional. Poerwandari, Kristi. 2005.
Download bersedia menjadi subjek penelitian. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian dengan pendekatan kualitatif yaitu studi kasus.Data penelitian ini berupa kata-kata dan tindakan, sumber tertulis dan juga foto.Pengumpulan data dilaku
Download 103. STUDI TENTANG HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL,. PENYESUAIAN SOSIAL DI LINGKUNGAN SEKOLAH DAN. PRESTASI AKADEMIK SISWA SMPIT ASSYFA BOARDING SCHOOL. SUBANG JAWA BARAT. Sri Maslihah. Jurusan Psikologi, Universitas Pendidikan Indonesia (UPI
Download Studi Deskriptif tentang Pemanfaatan Internet Sebagai Media Pembelajaran …… (Diana ). 77 ... Jurnal Ilmiah MATRIK Vol.18 No.1, April 2016: 77 - 88 individual ...
Download pendekatan kualitatif yaitu studi kasus.Data penelitian ini berupa kata-kata dan tindakan, sumber tertulis dan juga foto.Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik wawancara dan observasi.Untuk menjaga keabsahan data, dilakuk
Download digambarkan dalam bentuk kata (gorda, 1997 : 113-114). 4. HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1. Faktor-Faktor Penyebab Terjadinya. Interaksi Sosial Masyarakat ...
ABSTRAK NELLA FAUZIYAH (10050008032) STUDI TENTANG CULTURE SHOCK SERTA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPERNGARUHINYA PADA MAHASISWA PERANTAU SUKU MINANGKABAU SANGGAR BUNDO KANDUANG BANDUNG Mahasiswa perantau Minang adalah setiap orang yang pergi meninggalkan tanah Minang untuk menuntut ilmu di perguruan tinggi yang berada di wilayah lain. Wilayah yang baru menuntut mahasiswa perantau untuk dapat menyesuaikan diri, apabila tidak maka akan mempengaruhi fisik dan psikologis yang menimbulkan culture shock. Culture shock merupakan istilah psikologis yang menggambarkan keadaan dan perasaan seseorang yang secara tiba-tiba mengalami keguncangan jiwa dan mental akibat belum siapnya menghadapi lingkungan sosial dan kebudayaan asing. Tujuan penelitian ini adalah untuk menggambarkan mengenai culture shock serta faktor-faktor penyebabnya pada mahasiswa Minang di Sanggar Bundo Kanduang dilihat dari sosial identitas subyek. Jumlah subjek yang digunakan sebagai sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 17 orang mahasiswa. Dalam penelitian ini mengukur culture shock serta faktor-faktornya disusun berdasarkan teori dari Kalervo Oberg. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa sebanyak 82,4% mahasiswa perantau minang yang berada disanggar Bundo Kanduang mengalami culture shock sedang, artinya hampir sebagian mahasiswa mengalami culture shock sedang. Serta terdapat beberapa faktor penyebab culture shock diantaranya usia, jenis kelamin daerah asal di Minang, tempat tinggal di Bandung, latar belakang pendidikan dan status ekonomi.