Dasar Pengembangan Kurikulum Inti

• Kurikulum Inti mengisyaratkan Grand Method pembelajaran : ... Teori Seminar Lab Klinik 1 Keperawatan jiwa 3 1 1 1 2 Keperawatan Medikal Bedah 2 3 2 ...

10 downloads 983 Views 1005KB Size
8/31/2014

PENGEMBANGAN KURIKULUM D-III KEPERAWATAN 2014 Anas Tamsuri Task Force Kurikulum – AIPDiKI Jatim

Dasar Pengembangan Kurikulum Inti

1

8/31/2014

Regulasi • UU No. 12 / 2012 tentang Pendidikan Tinggi Paragraf 2 : Kurikulum Pasal 35 ayat 2 : Kurikulum Pendidikan yang dikembangkan oleh setiap Perguruan Tinggi mengacu pada SNPT • Permendikbud No. 49/2014 ttg SNPT Pasal 38 ayat 1 : Program Studi Wajib melakukan penyusunan kurikulum dan rencana pembelajaran dalam setiap mata kuliah • Pasal 7 ayat (3) : Rumusan pengetahuan dan keterampilan khusus sebagai bagian dari capaian pembelajaran lulusan wajib disusun oleh: a. forum program studi sejenis atau nama lain yang setara;

atau b. pengelola program studi dalam hal tidak memiliki forum program studi sejenis.

Pasal 5 (1) Standar kompetensi lulusan merupakan kriteria minimal tentang kualifikasi kemampuan lulusan yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan yang dinyatakan dalam rumusan capaian pembelajaran lulusan. (2) Standar kompetensi lulusan yang dinyatakan dalam rumusan capaian pembelajaran lulusan (3) Rumusan capaian pembelajaran lulusan wajib: a. mengacu pada deskripsi capaian pembelajaran lulusan KKNI; dan b. memiliki kesetaraan dengan jenjang kualifikasi pada KKNI

2

8/31/2014

Peran AIPDiKI Jatim dalam Persiapan Kurikulum

PERAN • Membantu desiminasi/ sosialisasi kurikulum Inti • Membantu Institusi dalam pengembangan kurikulum inti hingga terbentuk RPS dan menyiapkan Bahan Kurikulum • Menyiapkan beberapa mata kuliah alternatif yang mungkin dikembangkan sebagai muatan Institusional; Melakukan Penjajagan thd MK • Memfasilitasi konvensi terhadap kemungkinan adanya mata kuliah sebagai warna regional Jatim • Melakukan penyesuaian terhadap kurikulum berdasarkan regulasi yang berlaku;

3

8/31/2014

Rambu-Rambu SNPT : • Pasal 17 ayat 1 : Beban normal belajar mhs 8-9 jam/ hari; setara 18-20 SKS/ semester • Pasal 17 ayat 2 : Besaran SKS D-III minimal 108 SKS • Pasal 15 ayat 4 : Smt adl pbelajaran efektif 16 mg • Pasal 14 ayat 5 : Bentuk pembelajaran: a. kuliah; b. responsi dan tutorial; c. seminar; dan d. praktikum, praktik studio, praktik bengkel atau praktik lapangan;

Pasal 12 (1) Perencanaan proses disusun setiap mata kuliah dan disajikan dalam RPS (2) RPS ditetapkan/dikembangkan oleh dosen secara mandiri atau bersama dalam kelompok keahlian suatu bidang ilmu dalam program studi. (3) RPS memuat : a. nama program studi, nama dan kode MK, semester, sks, nama dosen pengampu; b. capaian pembelajaran lulusan c. kemampuan akhir untuk memenuhi capaian pembelajaran lulusan; d. bahan kajian e. metode pembelajaran; f. waktu yang disediakan g. pengalaman belajar mahasiswa :deskripsi tugas, dst ..

4

8/31/2014

SK Dirjen Dikti No. 43/Dikti/Kep./2006 • Tentang Rambu-Rabu Pelaksanaan Kelompok Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian di Perguruan Tinggi • Pasal pasal 6 Status dan Beban Studi Kelompok MPK ayat 1 bahwa MPK wajib dimasukkan kedalam kurikulum inti setiap program studi dan ayat 2 berbunyi : beban studi untuk pendidikan agama, pendidikan kewarganegaraan dan bahasa masing-masing sebanyak 3 SKS • Draft SNPT pasal 16 ayat 1 yang menyatakan Mata kuliah wajib umum paling banyak 8 (delapan) sks; dan ayat 2 Mata kuliah wajib program studi dan mata kuliah pilihan keahlian paling sedikit 100 (seratus) sks; TIDAK DITETAPKAN/ TERCANTUM dalam regulasi SNPT

Penyesuaian Kurikulum • MK Pengembangan Kepribadian (Pancasila & Kewiraan, Bahasa Indonesia dan Agama) masing-masing 3 SKS • Distribusi MK sehingga per sks mak 20 SKS • Penempatan MK Kewirausahaan dari smt V menjadi smt III • Perubahan Metode dari Teori-Praktik-Klinik menjadi Teori, Seminar, Laboratorium dan Klinik/Lapangan

5

8/31/2014

Penetapan Strategi Pembelajaran • Kurikulum Inti mengisyaratkan Grand Method pembelajaran : SUBJECT BASE dan MODUL • AIPDiKI Jatim melakukan telaah (data &persepsional) Pendekatan Subject Base • Bahwa bagi Institusi (PT) yang siap mengembangkan pendekatan modul dapat mengembangkan secara mandiri / berkelompok.

Pengembangan MK Alternatif

6

8/31/2014

Penyiapan MK Muatan Institusional • Untuk memenuhi tuntutan SNPT, setiap Prodi D-III Keperawatan harus menyiapkan minimal 32 SKS sbg MK Muatan Institusional • AIPDiKI Jatim “membantu” menyiapkan MK yg dpt mjd Alternatif bagi Institusi (total 32 SKS) • Institusi DAPAT menggunakan MK alternatif sbg muatan institusi • Mgkin perlu dilakukan tracer study atau kajian lanjut utk menjadikan sbg MK Institusi

DISTRIBUSI MATA KULIAH ALTERNATIF MUATAN INSTITUSIONAL NO NAMA MATA KULIAH 1 Bahasa Inggris 3 Bhs. Inggris dalam Kep.1 4 Bhs. Inggris dalam Kep. 2 2 Teknologi Informasi dalam Kep. 5 Promosi Kesehatan 6 Kewirausahaan 7 Kes. & Keselamatan Kerja 8 Metode Penulisan KTI 9 Keperawatan Kritis 10 Pengemb. Keprib & Karir 11 Konsep Kep. Komunitas 12 Keperawatan Profesional

Klinik Kep. Terpadu (Anak, Maternitas, Puskesmas) 14 Kep. Gadar dan Manaj. Bencana 2 15 Perawatan Komplementer 16 Keperawatan Transkultural TOTAL 13

SKS

Teori

2 2 2 2 2 1 2 2 2 2 2 2

2 2 2 1 1

1 1 1

1 1 1 1 2 2

3 3 2 1 32

Seminar Laborat Klinik/ Lap

1 1 1 1

3 1 2 1

2

7

8/31/2014

Perlukah?

Mata Kuliah Apa?

MK yang diadopsi oleh seluruh Prodi D-III Kep. Se- Jatim Dari MK Alternatif AIPDiKI ?

Berapa SKS?

Perancangan Distribusi MK

8

8/31/2014

Perancangan Distribusi MK • Mengacu pada MK Inti, MK Alternatif serta regulasi yang berlaku, AIPDiKI Jatim melakukan distribusi mata kuliah • Bahwa PT dapat melakukan penyesuaian seperlunya sesuai kebutuhan, situasi maupun MK yang ditetapkan Institusi (Prodi)

Distribusi Mata Kuliah SEMESTER I No

MATA KULIAH

SKS

PENGALAMAN BELAJAR Teori

1

Agama

3

3

2 3

Pancasila* Kewarganegaraan*

1 2

1 2

4

Bahasa Indonesia

3

3

5

Ilmu Biomedik Dasar

4

3

6 7

Psikologi Konsep Dasar Keperawatan

2 2

2 2

8

Bahasa Inggris

2

2

9

Kurikulum Institusi*

1

1

20 21,6

19 19

SKS Semester I Jumlah Jam Formal/ minggu

Seminar

Lab

Klinik

1

0 0

1 2,6

0 0

Pancasila dan kewarganegaraan dapat digabung

9

8/31/2014

SEMESTER II No

MATA KULIAH

SKS

PENGALAMAN BELAJAR Teori

Seminar

Lab

Klinik

1

Farmakologi

3

2

2

Patofisiologi

2

2

3

Anthropologi Kesehatan

2

2

4

Etika Keperawatan

2

1

1

5

Keperawatan Dasar

5

3

2

6

Gizi dan Diet

2

7

Teknologi Informasi dalam Kep.

2

1

1

8

Bhs. Inggris dalam Kep.1 SKS Semester II

2 20

2 13

0

5

0

26

13

0

13

0

Jumlah Jam Formal/ minggu

1

SEMESTER III No

MATA KULIAH

SKS

PENGALAMAN BELAJAR Teori

Seminar

1

Metodologi Keperawatan

2

1

1

2 3

Dokumentasi keperawatan Komunikasi

2 2

2 1

1

4 5

Praktik Klinik Keperawatan Dasar Manajemen patient safety

3 2

2

6 7

Keperawatan Med. Bedah 1

3

2

Bhs. Inggris dalam Kep. 2

2

2

8 9

Promosi Kesehatan Kurikulum Institusi*

2 1

1 1

19 28,4

12 12

SKS Semester III Jumlah Jam Formal/ minggu

Lab

Klinik

3 1 1 3 6

1 2,6

3 7,8

10

8/31/2014

SEMESTER IV No

MATA KULIAH

SKS

PENGALAMAN BELAJAR Teori

Seminar

Lab

3

1

1

1

Keperawatan Maternitas

3

1

1

1

Kep. Gadar & Manaj. Bencana

2

1

Kewirausahaan

3

2

Kes. & Keselamatan Kerja

2

1

1

2 2

1 2

1

8

Metode Penulisan KTI Kurikulum Institusi*

9

Kurikulum Institusi* SKS Semester IV

1 20

1 10

2

5

3

Jumlah Jam Formal/ minggu

34,8

10

4

13

7,8

1

Praktik Klinik KMB 1

2

2

Keperawatan anak

3 4 5 6 7

Klinik

2

1 1

SEMESTER V No 1 2 3 4 5 6 7 8 9

MATA KULIAH

SKS

PENGALAMAN BELAJAR Teori

Seminar

Keperawatan jiwa Keperawatan Medikal Bedah 2 Keperawatan keluarga Keperawatan Gerontik

3 3 3 2

1 2 2 1

1 1

Keperawatan Kritis Pengemb. Keprib. & Karir Konsep Kep. Komunitas Keperawatan Profesional Kurikulum Institusi*

2 2 2 2 1

1 1 2 2 1

20 29,4

13 13

SKS Semester V Jumlah Jam Formal/ minggu

Lab

Klinik

1 1 1 1

1

3 6

2 5,2

2 5,2

11

8/31/2014

SEMESTER VI No

MATA KULIAH

SKS

1

Karya Tulis Ilmiah

3

2

Manajemen Keperawatan

2

3

Praktik Klinik KMB 2

2

4

PENGALAMAN BELAJAR Teori

Seminar

Lab

Klinik

3 2 2

Klinik Kep. Terpadu (Anak, Maternitas, Puskesmas)

3

5

Kep. Gadar dan Manaj. Bencana 2

3

1

6

Perawatan Komplementer

2

2

7

1

1

8

Keperawatan Transkultural Kurikulum Institusi*

2

2

9

Kurikulum Institusi* SKS Semester VI

2 18

2 8

0

0

10

Jumlah Jam Formal/ minggu

34

8

0

0

26

3 2

12