REKSA DANA ONLINE

Download DAFTAR ISI. Login System. 1. Mengakses Landing Page MOST FUND. 1. Landing Page MOST FUND. 2. Cara Login MOST FUND. 3. Account. 5. Profile. ...

0 downloads 404 Views 4MB Size
DAFTAR ISI Login System Mengakses Landing Page MOST FUND Landing Page MOST FUND Cara Login MOST FUND

1 1 2 3

Account Profile View Portofolio View Installment Summary Penarikan Dana Change Password & PIN

5 5 6 9 10 12

Edukasi Apa itu Reksadana Cara Transaksi Reksadana A. Subscription (Pembelian) B. Redemption (Penjualan Kembali) C. Switching (Pengalihan) D. Installment (Pembelian Berkala) E. Installment Amendment (Perubahan Installment)

14 14 15 15 16 17 18 19 i

DAFTAR ISI Kalkulator Investasi A. Future Value B. Installment C. Present Value D. Pension Fund Installment A. Apa itu Installment? B. Standing Instruction

20 21 22 23 24 26 26 27

Transaksi Produk Reksadana A. Informasi Produk Reksadana B. Fund Scoring (Peringkat Reksadana) C. Subscription (Pembelian) D. Redemption (Penjualan) E. Switching (Pengalihan) F. Installment (Pembelian Berkala) 1. New Installment (Buat Installment Baru) 2. Amendment (Perubahan Installment)

30 30 30 36 37 41 44 47 48 51 ii

DAFTAR ISI 3. Termination (Penghentian Installment) 4. Summary (Ringkasan Installment) G. Informasi Saldo Status Order

54 56 57 58

iii

Login System 2

Mengakses Landing Page MOST FUND Step by step : 1. Masukkan link address bawah ini: www.most.co.id 2

di

2. Pilih MOST FUND – atau REKSA DANA ONLINE

Tampilan Landing Page MOST FUND

1

Login System Landing Page MOST FUND 1. Tentang Reksadana, berisi penjelasan secara singkat mengenai Reksa Dana 2. Produk, berisi Reksa Dana yang ditawarkan di MOST FUND 3. Cara Transaksi, berisi tata cara transaksi Reksa Dana di MOST FUND

2

Login System Cara Login MOST FUND Step by step : 2

1. Click Login 2. Masukan User ID dan Password untuk terhubung ke dalam sistem

3

3

Login System Terdiri dari :

Home Account -

Profile View Portfolio View Installment Penarikan Dana Change Password & Pin

Edukasi Tampilan Home MOST FUND

- Apa itu Reksa Dana? - Kalkulator Investasi - Installment

Transaksi - Produk Reksa Dana - Status Order

4

Account Profile Step by step : Klik menu Account – Profile – Masukan PIN • Personal Info: Di Menu Personal Info, Nasabah dapat melihat informasi pribadi seperti Alamat, Identitas Email, dan Nomor Telefon yang terdaftar di Mandiri Sekuritas • Account Info: Di Menu Account Info, Nasabah dapat melihat informasi mengenai akun yang terdaftar di Mandiri Sekuritas seperti Akun KSEI, RDN (Rekening Dana Nasabah), dan Rekening Pribadi Nasabah 5

Account View Portofolio Step by step : Klik Menu Account – Portofolio – Masukkan PIN

View

• Portofolio Reksadana : Memberikan informasi mengenai produk Reksa Dana yang dimiliki nasabah beserta potential gain/loss investasi nasabah. Di tampilan portofolio tersebut juga terdapat Pie Chart yang menggambarkan persentase kepemilikan portofolio.

6

Account View Portofolio • See Details : untuk melihat historikal rincian transaksi produk Reksa Dana yang dilakukan nasabah

Tampilan saat mengklik See Details

7

Account View Portfolio • View Cash: Memberikan informasi mengenai saldo kas yang dimiliki pada T+0 s/d T+3, Trade Limit.

8

Account View Installment Summary Step by step : Klik Menu Account Installment



View

• Summary: Memberikan informasi mengenai Installment yang sedang berjalan saat ini.

9

Account Penarikan Dana Step by step : Klik Menu Account – Penarikan Dana

• Request Penarikan Dana: 1. Masukan Pin Transaksi 2. Masukan Amount atau Jumlah Penarikan dana 3. Klik Submit

10

Account Penarikan Dana

• List Penarikan Dana: Nasabah yang sudah melakukan penarikan dana akan tercatat di halaman ini beserta statusnya (Approved/Reject)

11

Account Change Password & PIN Step by step : Klik Menu Account – Change Password & Pin • Change Password: 1. Masukan Password yang digunakan saat ini 2. Isi Password baru yang diinginkan 3. Konfirmasi password baru yang sama dengan password baru 4. Klik Change Password

12

Account

• Change Pin: 1. Masukan PIN yang digunakan saat ini 2. Isi PIN baru yang diinginkan 3. Konfirmasi PIN baru yang sama dengan PIN baru 4. Klik Change PIN

13

Edukasi Apa itu Reksadana ? Step by step : Klik Menu Edukasi – Apa itu Reksadana? Tentang Reksadana: Penjelasan mengenai pengertian reksa dana, keuntungan & resiko investasi pada reksadana

14

Edukasi Cara Transaksi Reksa Dana A. Subscription •

Subscription adalah Transaksi Pembelian Reksa Dana.



Nasabah melakukan input pembelian Nasabah mendapat konfirmasi atas transaksi pembelian dari Bank Kustodian T+2 s/d T+7 (hari bursa).



15

Edukasi

B.

Redemption



Redemption adalah Transaksi Penjualan Kembali Reksa Dana.



Nasabah melakukan input penjualan kembali Nasabah mendapat konfirmasi atas transaksi penjualan kembali dari Bank Kustodian T+2 s/d T+7 (hari bursa).



16

Edukasi

C.

Switching



Switching adalah Transaksi Pengalihan Reksa Dana yang dimiliki.



Nasabah melakukan input pengalihan. Nasabah mendapat konfirmasi atas transaksi pengalihan dari Bank Kustodian T+2 s/d T+7 (hari bursa).



17

Edukasi

D. Installment •

Installment adalah Transaksi Pembelian Reksa Dana secara berkala dan otomatis yang berjalan setiap bulannya.



Nasabah melakukan input transaksi pembelian berkala Nasabah mendapat konfirmasi atas transaksi pembelian dari Bank Kustodian T+2 s/d T+7 (hari bursa).



18

Edukasi

E. •



Installment Amendment Installment Amandment adalah perubahan dalam investasi berkala yang dilakukan oleh nasabah . Nasabah melakukan perubahan data (input amount, date of installment, installment period) produk Reksadana dan menyetujui syarat dan ketentuan yang berlaku

19

Edukasi Kalkulator Investasi Step by step : Klik Menu Edukasi – Kalkulator Investasi • Apa itu Kalkulator Investasi? Kalkulator Investasi adalah alat bantu bagi nasabah untuk memproyeksikan investasi yang akan dilakukan. Perhitungan yang terdapat di Kalkulator berbentuk Future Value, Installment, Present Value dan Pension Plan.

20

Edukasi A. Future Value • Apa itu Future Value? Mengetahui nilai investasi di masa yang akan datang berdasarkan dana yang dimiliki saat ini. • Contoh : Jika nominal investasi Rp. 10,000,000, lama investasi 3 tahun, indikasi return per tahun 15%, dan asumsi inflasi 6%, maka indikasi hasil investasi berkisar di Rp. 13,099,645.

21

Edukasi B. Installment • Apa itu Installment? Mengetahui nilai investasi di masa yang akan datang berdasarkan dana yang diinvestasikan saat ini secara rutin. • Contoh : Jika nominal investasi per bulan Rp. 10,000,000, lama investasi 3 tahun, indikasi return per tahun 15%, dan asumsi inflasi 6%, maka indikasi hasil investasi berkisar di Rp. 411,527,161.

22

Edukasi C. Present Value • Apa itu Present Value? Mengetahui jumlah dana yang harus diinvestasikan saat ini untuk memenuhi target investasi di masa yang akan datang.

• Contoh : Jika target investasi yang 100,000,000 dengan lama indikasi return per tahun inflasi 6%, maka jumlah diinvestasikan:

ingin dicapai Rp. investasi 3 tahun, 15%, dan asumsi dana yang harus

Alternatif 1 • Investasi Sekali di awal : Rp. 76,337,949 Alternatif 2 • Investasi per bulan

: Rp. 2,429,973

23

Edukasi D. Pension Plan • Apa itu Pension Plan? Mengetahui nominal investasi yang dibutuhkan untuk mencukupi kebutuhan di masa pensiun.

24

Edukasi •

Contoh perhitungan Pension Plan:

kalkulator

Jika usia anda saat ini 35 tahun, target harapan hidup 70 tahun, usia saat pensiun 55 tahun, dan pengeluaran saat ini Rp. 5.000.000 per bulan, return investasi sampai pensiun 15%, return investasi setelah pensiun 10%, dengan asumsi inflasi 6%, maka : •

Pengeluaran per bulan setelah pensiun : Rp. 16,551,022 • Total dana pensiun yang diperlukan : Rp. 2,237,568,277 Dapat dicukupi dengan cara : • Dengan Investasi secara lump sum : Rp. 111,401,965 • Dengan Investasi rutin per bulan : Rp. 1,494,463

25

Edukasi Installment Step by step : Klik Menu Edukasi – Installment

A. Apa itu Installment? Menjelaskan mengenai proses transaksi pembelian Reksa Dana secara berkala dan otomatis yang berjalan setiap bulannya

26

Edukasi B. Standing Instruction : Menjelaskan tentang cara melakukan transfer secara berkala dari Rekening pribadi (misal: Bank Mandiri) ke Rekening MTBI (Mandiri Tabungan Bisnis Investor) Nasabah.

Step by step : Login Mandiri Online – Transfer – Transfer ke Rekening Mandiri 1. Lakukan login terlebih dahulu di situs internet banking https://ibank.bankmandiri.co.i d

27

Edukasi

2. Klik Transfer di pilihan menu sebelah kiri lalu lanjutkan dengan Klik Transfer ke Rekening Mandiri. 3. Pilih Rekening yang digunakan untuk transfer. 4. Masukan Rekening MTBI di kolom Rekening Tujuan. 5. Masukan Jumlah Saldo yang ditransfer sesuai dengan Installment yang dilakukan. 6. Di kolom Kapan? pilih Setiap Bulan dan isi tanggal sesuai dengan Installment yang dilakukan. 7. Click Lanjut. 28

Edukasi

Konfirmasi Transaksi

Pastikan kembali Transaksi sesuai dengan Installment yang dilakukan. Klik Kirim

29

Transaksi Produk Reksadana Step by step : Klik Menu Transaksi – Produk Reksadana A. Informasi Produk Reksadana Untuk melihat seluruh produk reksadana yang di distribusikan oleh Mandiri Sekuritas beserta keterangan mengenai reksadana tersebut. Pada halaman ini juga terdapat informasi mengenai harga Subscription, Fee, Return, Rating dari masing-masing produk, dsb. 30

Transaksi Informasi Produk Reksadana

Step by step : Di Menu Produk Reksadana, klik salah satu produk Reksadana.

• Brief Description: Berisi informasi umum mengenai produk reksadana tersebut yang berisi tentang Rating, Fund Type, Launch Date, Risk Level, Invest Horizontal, Return Potential, AUM, Prospektus, Fundfact Sheet

31

Transaksi Informasi Produk Reksadana

Step by step : Di Menu Produk Reksadana, klik salah satu produk Reksadana.

• Product Profile : Informasi detail mengenai produk Reksa Dana tersebut. Profile ini berisi tentang Launch Date, Currency, Total AUM, NAV, Min. Subscription, Min. Top Up, Min. Redemption, Subscription Fee, Redemption Fee,dsb. 32

Transaksi Informasi Produk Reksadana

Step by step : Di Menu Produk Reksadana, klik salah satu produk Reksadana.

• MI Profile : Informasi detail mengenai produk Reksa Dana tersebut. Profile ini berisi tentang General Info, Stakeholders, dan Board of Directors dari Manajer Investasi yang mengelola reksa dana tersebut. 33

Transaksi Informasi Produk Reksadana

Step by step : Di Menu Produk Reksadana, klik salah satu produk Reksadana.

• Performance Comparison : Membandingkan performa suatu Reksadana dengan Reksadana yang lainnya dan/atau dengan Index.

34

Transaksi Informasi Produk Reksadana

Step by step : Di Menu Produk Reksadana, klik salah satu produk Reksadana.

• Composition: Informasi mengenai Top 5 Holdings & alokasi investasi dari suatu Reksa Dana.

35

Transaksi

B. Fund Scoring • Step by step : 1. Pilih kategori Reksa Dana yang diinginkan (contoh: Equity Fund) 2. Klik Top Equity Fund, maka akan muncul tampilan Fund Scoring. 3. Klik tombol Produk Reksa Dana untuk kembali ke halaman Produk Reksa Dana

36

Transaksi

C. Subscription (Pembelian) Step by step : Pilih Transaksi – Produk Reksadana – Pilih salah satu produk, (contoh : Eastspring Investment Value Discovery) – Klik tombol hijau pada kolom Order

Tampilan setelah mengklik tombol hijau (Subscription)

37

Transaksi •

Setelah tampilan Subscription Reksa Dana keluar, nasabah bisa mulai mengisi kolom pembelian Reksa Dana yang terdiri dari Mutual Fund Product (Produk Reksa Dana), Subscription Amount (Jumlah dana yang akan diinvestasikan produk Reksa Dana), setelah itu masukan Pin Code, kemudian klik add product dan SUBMIT.



Apabila nasabah ingin menambah produk yang ingin diinvestasikan, nasabah dapat mengisi kembali kolom yang ada pada kotak merah (dengan melakukan langkah yang sama seperti yang diatas)



Note: Kolom Fee Rete, Fee Amount dan Transaction Amount akan terisi secara otomatis oleh sistem

38

Transaksi • Setelah klik Submit, lalu akan muncul Terms & Conditions mengenai Subscription Reksa Dana dengan tampilan seperti ini. • Klik Terms & Conditions lalu pilih Confirm • Setelah melakukan konfirmasi Terms & Condition pada Redemption Form, proses penjualan unit reksadana nasabah akan masuk pada Status Order.

39

Transaksi

• Setelah melakukan konfirmasi pada Terms & Condition Subscription, maka akan muncul Formulir Profil Risiko bagi nasabah yang melakukan transaksi subscription Reksa Dana secara online untuk pertama kalinya.

• Setelah melengkapi seluruh pertanyaan pada formulir profil risiko nasabah, lalu klik OK. Maka order Subscriptipn Reksa Dana akan masuk ke Status Order.

40

Transaksi D. Redemption (Penjualan) Step by step : Pilih Transaksi – Produk Reksadana – Pilih salah satu produk, (contoh : Batavia Dana Saham) – Klik tombol merah pada kolom Order

Tampilan setelah mengklik tombol merah (Redemption)

41

Transaksi

• Setelah tampilan Redemption Reksa Dana keluar, nasabah dapat mulai mengisi kolom Mutual Fund Product (reksa dana yang bermaksud untuk dijual), Redemption Unit (Jika ingin menjual semua Reksa Dana yang dimiliki, klik tombol All).

• Setelah itu masukan Pin Code, kemudian klik Submit setelah mengisi semua data •

Note: Balance Unit, Fee Unit dan Fee Rate akan terisi secara otomatis oleh sistem

42

Transaksi • Setelah klik Submit, lalu akan muncul Terms & Conditions mengenai Subscription Reksa Dana dengan tampilan seperti ini. • Klik Terms & Conditions lalu pilih Confirm • Setelah melakukan konfirmasi Terms & Condition pada Redemption Form, proses penjualan unit reksadana nasabah akan masuk pada Status Order.

43

Transaksi

E. Switching (Pengalihan) Step by step : Pilih Transaksi – Produk Reksadana – Pilih salah satu produk, (contoh : Eastspring Investment Value Discovery) – Klik tombol biru pada kolom Order

Tampilan setelah meng-klik tombol biru (Switching) 44

Transaksi • Setelah tampilan Switching Reksa Dana keluar, nasabah bisa mulai mengisi form pengalihan Reksa Dana yang dimiliki, Switching unit, Switching to, setelah itu masukan Pin Code, kemudian klik submit setelah mengisi semua data • Note : balance Unit, Fee Unit, dan Fee Rate terisi secara otomatis

45

Transaksi • Setelah klik Submit, lalu akan muncul Terms & Conditions mengenai Switching Reksa Dana dengan tampilan seperti ini. • Klik Terms & Conditions lalu pilih Confirm • Setelah melakukan konfirmasi Terms & Condition pada Redemption Form, proses penjualan unit reksadana nasabah akan masuk pada Status Order.

46

Transaksi

F. Installment (Pembelian Berkala) Step by step : Pilih Transaksi – Klik Produk Reksadana – Pilih Salah Satu Produk, (contoh: Mandiri Investa Pasar Uang) – Klik tombol orange pada kolom Order Selanjutnya akan muncul menu: 1. New Installment (Buat Baru) 2. Amendment (Perubahan) 3. Termination (Berhenti) 4. Summary (Ringkasan)

47

Transaksi

1. New Installment (Buat Installment Baru) Fasilitas transaksi reksadana secara berkala dimana nasabah setiap bulan dapat membeli Reksa Dana secara otomatis dari sistem.

48

Transaksi • Setelah muncul tampilan disamping, Masukan Jumlah Dana yang menjadi saldo Installment, Tanggal Installment, Periode, dan Bulan Efektif Installment berjalan. Setelah itu masukan PIN Code dan klik Add Product, kemudian klik Submit • Note : Untuk Fee, Fee Amount, Transaction Amount terisi secara otomatis.

49

Transaksi • Setelah klik Submit maka akan muncul tampilan Terms & Conditions seperti gambar berikut. • Berilah tanda Checklist pada kolom tersebut, lalu klik Confirm. • Setelah melakukan konfirmasi pada Terms & Conditions, Proses pembelian unit reksadana secara berkala nasabah akan masuk pada Status Order

50

Transaksi

2. Amendment (Perubahan Installment) Fasilitas perubahan investasi berkala yang dilakukan nasabah. Misalnya, Investasi setiap bulannya tanggal 1, lalu di ganti menjadi setiap tanggal 8.

51

Transaksi

• Setelah muncul tampilan diatas, klik Amendment, pilih produk Reksa Dana yang sebelumnya dilakukan Installment, Jumlah Dana Installment baru, dan tanggal installment yang akan diubah. Masukan PIN Code, dan klik Submit

• Note : Untuk Fee, Fee Amount, Transaction Amount terisi secara otomatis.

52

Transaksi • Setelah klik Submit maka akan muncul tampilan Terms & Conditions seperti gambar berikut. • Berilah tanda Checklist pada kolom tersebut, lalu klik Confirm. • Setelah melakukan konfirmasi pada Terms & Conditions, Proses perubahan pembelian unit reksadana secara berkala nasabah akan masuk pada Status Order

53

Transaksi

3. Termination (Berhenti Installment) Fasilitas penghentian instruksi pembelian Reksa Dana secara otomatis di sistem. Setelah muncul tampilan diatas, klik Termination, pilih produk Reksa Dana dan tanggal Installment yang akan dihentikan. Masukan PIN Code, klik Submit.

54

Transaksi • Setelah klik Submit maka akan muncul tampilan Terms & Conditions seperti gambar berikut. • Berilah tanda Checklist pada kolom tersebut, lalu klik Confirm. • Setelah melakukan konfirmasi pada Terms & Conditions, Proses penghentian pembelian unit reksadana secara berkala nasabah akan masuk pada Status Order

55

Transaksi

4. Summary (Ringkasan Installment) Memberikan informasi mengenai Installment saat ini.

56

Transaksi



G. Informasi Saldo Memberikan informasi mengenai berapa jumlah saldo yang dapat digunakan untuk bertransaksi reksadana.

57

Transaksi Status Order Step by step : Pilih Transaksi – Klik Status Order – Masukan PIN • Status Order: Memberikan informasi mengenai order yang telah dilakukan nasabah. Jika nasabah ingin membatalkan pesanan dapat klik tombol Reject pada kolom Action.

58

Jika ada pertanyaan lebih lanjut, dapat menghubungi :  1500 178 (Care Center)  1500 179 (Dealing Room)  [email protected]

59