PENDAHULUAN REKAYASA HIDROLOGI I

Air dalam Fase Siklus Hidrologi Km3 Persen Air di daratan 37800 2,8 Danau air tawar 125 0,009 Danau air asin dan laut daratan 104 0,008 Sungai 1,25 0,...

77 downloads 817 Views 540KB Size
PENDAHULUAN REKAYASA HIDROLOGI I 



TIU : Hidrologi Terapan merupakan matakuliah untuk memahami tentang aplikasi hidrogi terapan dan aplikasinya dalam rekayasa teknik sipil sipil.. TIK : Mahasiswa mengenal inventarisasi air dunia, sejarah hidrologi, terapan ilmu hidrologi pada teknik sipil, siklus hidrologi dan neraca air.

REKAYASA HIDROLOGI I PENDAHULUAN  Air atau sumberdaya air (SDA) adalah bagian yang sangat penting di muka bumi ini dan dalam kehidupan kita kita..  Kehidupan diawali dari adanya air air..  Air merupakan faktor kunci dari kelembaban kelembaban,, keberadaan manusia & berpengaruh pada perkembangan peradaban peradaban..  Bahkan tubuh manusia ± 70 % terdiri dari air dan hampir seluruh aktivitas manusia memerlukan air air..

1

ILMU HIDROLOGI  Federal

Council for Science and Technology USA (Chow, 1964), yang menyatakan sebagai berikut berikut:: “Hidrologi “Hidrologi adalah ilmu tentang seluk beluk air di bumi,, kejadiannya bumi kejadiannya,, peredarannya dan ditribusinya,, sifat alami dan kimianya ditribusinya kimianya,, serta reaksinya terhadap kehidupan manusia”” manusia

ILMU HIDROLOGI  Ilmu

Hidrologi adalah ilmu yang mempelajari tentang seluk beluk air, kejadian dan distribusinya distribusinya,, sifat fisik dan kimianya,, serta hubungannya dengan kimianya lingkungan termasuk hubungan dengan makhluk hidup hidup,, terutama tanggapannya terhadap perilaku manusia (Chow, 1988).

2

TERAPAN ILMU HIDROLOGI • Perencanaan dan perancangan pengendalian banjir banjir.. • Pengembangan daerah irigasi irigasi.. • Perencanaan dan perancangan bendungan dan bendung. • dan perencanaan lainnya lainnya..

SIKLUS HIDROLOGI Siklus Hidrologi adalah sirkulasi air yang tidak pernah berhenti dari atmosfir ke bumi dan kembali ke atmosfir melalui kondensasi kondensasi,, presipitasi,, evaporasi dan transpirasi presipitasi transpirasi.. Pemanasan air samudera oleh sinar matahari merupakan kunci proses siklus hidrologi tersebut dapat berjalan secara kontinu kontinu.. Air berevaporasi berevaporasi,, kemudian jatuh sebagai presipitasi dalam bentuk hujan hujan,, salju salju,, hujan batu batu,, hujan es dan salju,, hujan gerimis atau kabut salju kabut..

3

SIKLUS HIDROLOGI Pada perjalanan menuju bumi beberapa presipitasi dapat berevaporasi kembali ke atas atau langsung jatuh yang kemudian diintersepsi oleh tanaman sebelum mencapai tanah tanah.. Setelah mencapai tanah tanah,, siklus hidrologi terus bergerak secara kontinu dalam tiga cara yang berbeda berbeda:: – Evaporasi / transpirasi – Infiltrasi / Perkolasi ke dalam tanah – Air Permukaan

Siklus Hidrologi

recharge

air permukaan

aliran air tanah

lapisan kedap air

4

Tabel 1. Perkiraan Jumlah Air di Dunia Km3

Air dalam Fase Siklus Hidrologi Air di daratan

Persen

37800

2,8

Danau air tawar

125

0,009

Danau air asin dan laut daratan

104

0,008

Sungai

1,25

0,0001

67

0,005

8350

0,61

29200

2,14

13

0,001

Air di Lautan

1.320.000

97,3

Total Air di Dunia

1.360.000

100

Kelembaban tanah dan air vadose Air tanah sampai kedalaman 4000 m Es dan glaciers Air di Atmosfir

Sumber : US Geological Survey, 1967

Tabel 2. Imbangan air tahunan di bumi (Sumber: Applied Hydrology, Chow, dkk., 1988) Item Luas Hujan

Penguapan

Limpasan ke laut dari: Sungai Aliran air tanah Total limpasan

Satuan km2 km3/tahun mm/tahun in/tahun km3/tahun mm/tahun in/tahun km3/tahun km3/tahun km3/tahun mm/tahun in/tahun

Laut Daratan 361.300.000 148.800.000 458.000 119.000 1.270 800 50 31 505.000 72.000 1.400 484 55 19 -44.700 -2.200 -47.000 -316 -12

5

KETERGANTUNGAN ANTAR UNSUR  SISTEM

HIDROLOGI Sistem

Masukan Ketidakpastian (Uncertainties) Ketidaktelitian (Inaccuracies)

Keluaran

Sifat Alami (natural characteristics) : fisik, topografi Sifat Antropologi (anthropogenic/human relatied characteristics) : tata guna lahan

Diagram-Blok DiagramSistem Hidrologi Global Hujan

Penguapan

+

Air di Atmosfire

Intersepsi

+ +

 +

Transpirasi

Air Permukaan

Aliran Langsung

Limpasan Langsung

Infiltrasi

Aliran Antara

Simpanan Air Tanah

Aliran bawah Tanah

Limpasan di sistem sungai dan laut

+ Air dalam Tanah

+ +



6